BAHAN AJAR CAHYO ppl 1 Flipbook PDF


91 downloads 110 Views 628KB Size

Story Transcript

Bismillahirrahmanirrahim, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang senantiasa melimpahkan segala rahmat, taufik dan hidayah-Nya sehingga materi ajar ini dapat diselesaikan. Bahan ajar ini disusun sebagai salah satu bahan ajar dalam pelaksanaan kegiatan belajar mengajar mata pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan disekolah. Dalam bahan ajar ini disajikan kegiatan pembelajaran berbasis proyek dapat membantu peserta

didik

mengembangkan keterampilan

melaluipengalaman

yang

menjadikan

peserta

berkarya,

belajar

didik

bergotong

secara dewasa royong

serta

mengembangkan kemampuan berfikir peserta didik dan kemampuan membuat suatu produk belajar. Penulis mengucapkan terimakasih kepada berbagai pihak yang telah membantu penyusunan bahan ajar ini. Penulis juga merasa bahwa bahan ajar ini jauh dari sempurna, oleh karena itu segala masukan baik berupa saran maupun kritik yang membangun sangat diharapkan.

Mojokerto, 8 Desember 2022

CAHYO ADI WIDODO, S.Pd

DAFTAR ISI 1. Cover...............................................................................................................................

i

2. Daftar isi ........................................................................................................................

ii

3. Pendahuluan .................................................................................................................

3

a. Deskripsi Materi Pembelajaran.................................................................................

3

b. Relevansi Materi Pembelajaran ...............................................................................

3

c. Petunujuk Pembelajaran ...........................................................................................

3

4. Inti ..................................................................................................................................

3

a. Capaian Pembelajaran ..............................................................................................

3

b. Sub Capaian Pembelajaran........................................................................................

4

c. Uarian Materi (Berdasarkan Problem Based Learning) .............................................

8

d. Tugas.........................................................................................................................

8

e. Forum diskusi............................................................................................................

9

Penutup..........................................................................................................................

9

a. Rangkuman ...............................................................................................................

9

b. Tes Sumatif ...............................................................................................................

10

6. Daftar Pustaka ...............................................................................................................

12

5.

3. Pendahuluan a. Deskripsi Materi Pembelajaran Permainan badminton adalah olahraga yang digemari oleh masyarakat dunia, tidak terkecuali negara Indonesia. Dapat dilihat dengan antusias masyarakat dalam ikut serta berbagai kegiatan kelompok umur baik pria maupun wanita memainkan olahraga ini. Menurut (Subarjah, 2011, p. 19) “Permainan bulutangkis merupakan jenis olahraga yang menggunakan alat dan object raket sebagai alat pemukul dan shuttlecock sebagai object pukulan tersebut dengan berbagai keterampilan mulai ketarampilan dasar sampai yang lebih complex”. Permainan bulutangkis bisa dilakukan dalam maupun luar ruangan untuk rekreasi hingga ajang kompetisi.. Olahraga Bulutangkis merupakan kegiatan aktivitas yang banyak melibatkan fisik dan pisikis, sehingga tidak semua anak menerima keterampilan penguasaan teknik dasar. Sedangkan teknik dasar adalah merupakan suatu aspek dasar yang mempunyai komponen- komponen yang didalamnya terdapat taraf intensitas yang sederhana dan mudah dilakukandengan kebutuhan yang ada. (Juliantine, Yudiana, & Subarjah, 2007). Tujuan melakukan pengembangan dari modifikasi sangat penting dilakukan untuk mempermudah melakukan tugas gerak keterampilan servis olahraga bulutangkis dan juga sebagai aktivitas pembelajaran yang kelak mempermudah melakukan bentuk latihan permainan bulu tangkis b. Relevansi Materi Pembelajaran Pada bahan ajar ini ini disajikan pada Pendalaman Materi guna memiliki kompetensi dalam menganalisis dan merancang pembelajaran yang menerapkan problem based learning dengan menerapkan beberapa metode pembelajaran yang berbasis ICT guna memudahkan peserta didik dalam menerima, memahami serta melakukan pembelajaran senam lantai sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai. c. Petunujuk Pembelajaran Untuk membantu peserta didik dalam menguasai kegitan belajar ini. Peserta didik dapat mepelajari permainan bulu tangkis . Pada bagian akhir Kegiatan Belajar ini dilengkapi dengan uji kompetensi berupa tes formatif . tes formatif menjadi alat ukur tingkat pengusaan peserta didik setelah mempelajari garak dasar servis bulu tangkis. Jika ada peserta didik yang mengalami kesulitan-kesulitan atau belum mengusai 70% dari Kegitan Belajar ini maka saudara akan melakukan pendalaman materi lagi atau mengulang. Atas kesulitan-kesulitan yang di alami dalam pembelajaran ini dengan dilakukan secara berkelompok atau diskusi. 4. Kompetensi Inti (KI) 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan di tempat bermain.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. 2. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar 3.2 Memahami (C2) variasi dan kombinasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil sederhana dan atau tradisional

Indikator Pencapaian Kompetensi 3.2.1 Menampilkan (C2) variasi dan kombinasi gerak servis dan pukulan secara berpasangan ( gerak dasar nonlokomotor dengan manipulatif ) 3.2.2 Menentukan (C3) variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan ( gerak dasar nonlokomotor dengan manipulatif)

3.2.3 Membedakan (C4) variasi dan kombinasi gerak pukulan dengan footwork gerak dasar lokomotor dan manipulatif) 4.2 Mempraktikkan (P3) variasi dan kombinasi 4.2.1 Menunjukkan (P3) variasi dan kombinasi gerak servis dan gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan pukulan secara berpasangan pada manipulatif dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil sederhana dan atau permainan Bulu Tangkis tradisional 4.2.2 Menggabungkan (P4) variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan dalam permainan Bulu Tangkis 3. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti proses Pembelajaran diharapkan siswa mampu : 1. Dengan melihat video pembelajaran dan PPT (C), peserta didik (A) dapat menampilkan variasi dan kombinasi gerak servis dan pukulan secara berpasangan permainan Bulu Tangkis (B) Sesuai kriterian penilaian pengetahuan (D). 2. Dengan melihat video pembelajaran dan PPT (C) peserta didik (A) dapat menentukan variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan (B) Sesuai kriterian penilaian pengetahuan (D). 3. Secara berkelompok (C), peserta didik (A) dapat Membedakan variasi dan kombinasi gerak pukulan dengan footwork (B) Sesuai kriterian penilaian pengetahuan (D). 4. Secara individu (C), peserta didik (A) dapat menunjukkan variasi dan kombinasi gerak servis dan pukulan secara berpasangan (B) Sesuai kriterian penilaian keterampilan(D). 5. Dalam jalannya proses mengamati video pembelajaran (C) peserta didik (A) Menggabungkan variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan dalam permainan Bulu Tangkis (B) sesuai penilaian keterampilan (D)

4. Inti a. Capaian Pembelajaran Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat : 1. Menunjukkan sikap religius sebelum dan setelah melakukan aktivitas bermain bulu tangkis dengan berdoa, tawakal dan berperilaku baik. 2. Menunjukkan sikap disiplin, sportif, kerja sama, percaya diri, dan kerja keras selama mengikuti pembelajaran. 3. Mengidentifikasi gerak spesifik servis pada permainan bulu tangkis dengan benar secara individual, berpasangan atau berkelompok dengan mempelajari buku teks pelajaran, materi ajar, tayangan video dengan berdiskusi. 4. Menjelaskan cara melakukan gerak spesifik servis pada permainan bulu tangkis dengan benar secara individual, dengan proses pembelajaran yang dipandu dengan buku teks pelajaran, materi ajar, video pembelajaran. 5. Melakukan gerak spesifik servis pada permainan bulu tangkis dengan benar secara individual, berpasangan atau berkelompok dengan proses pembelajaranyang dipandu dengan buku teks pelajaran, materi ajar, dan video pembelajaran. b. Sub Capaian Pembelajaran 1. Guru Memberikan informasi bahwa dalam meningkatkan kualitas maupun prestasi belajar siswa diperlukan kreativitas dalam proses pembelajaran yang berlangsung di sekolah agar anak tidak merasa jenuh dalam belajar sehingga dapat menarik perhatian siswa serta mendorong siswa untuk berpartisipasi dalam bidang olahraga maupun akademik. Guru juga telah mengidentifikasi masalah yang dihadapi siswa dalam servis pada permainan bulu tangkis . 2. Siswa Mempermudah siswa dalam memahami materi dengan kelompok mereka masingmasing guna memecahkan masalah. Terkhusus materi yang akan di ajarkaan dalam servis pada permainan bulu tangkis .. 3. Orang tua Pusat pendidikan yang pertama adalah lingkungan keluarga, pendidikan di lingkungan keluarga sangat strategis untuk memberikan pendidikan ke arah kecerdasan, budi pekerti atau kepribadian serta persiapan hidup di masyarakat. Orang tua akan menjadi contoh bagi anak, anak biasanya akan menirukan apa saja yang dilakukan oleh orang tua. Jadi orang tua harus bisa memberikan keteladanan dan kebiasaan sehari-hari yang baik sehingga dapat dijadikan contoh bagi anaknya. Keteladanan dan kebiasaan yang baik itu, sebaiknya diberikan oleh orang tua sejak dari kecil atau kanak-kanak karena hal itu dapat berpengaruh terhadap perkembangan jiwa anak. Gerakan spesifik servis pada permainan bulu tangkis . 1. Sikap Awalan servis backhand badminton :  Posisi awal berdiri tegak menghadap net  Pangan kanan memegang raket

2.

Sikap Pelaksanaan servis backhand badminton.  Posisi kok didepan dan raket dibelakang  Tekuk siku pada tangan yang memegang raket

3. Sikap Akhiran servis backhand  Ayunkan raket ke depan bersamaan dengan dijatuhkan kok, ayunkan secara perlahan atau cepatsesuai kondisi

Peserta didik secara bergantian melakukan sikap awalan servis backhand badminton, sikap pelaksanaan servis backhand badminton, dan sikap akhiran servis backhand badminton Peserta didik menunjukkan tata nilai sikap keberanian, bersemangat, disiplin, tanggungjawab, percaya diri, dan responsif selama proses pembelajaran guling ke depan yaitu sikap awalan, sikap pelaksanaan, dan sikap akhiran dalam aktifitas senam lantai  Peserta didik saling mengamati gerakan yang dilakukan peserta didik lainnya  Peserta didik menemukan masalah saat melakukan awalan servis backhand badminton, sikap pelaksanaan servis backhand badminton, dan sikap akhiran servis backhand badminton



  

Peserta didik yang sudah mampu, diminta membantu temannya yang belum bisa melakukan awalan servis backhand badminton, sikap pelaksanaan servis backhand badminton, dan sikap akhiran servis backhand badminton Uarian Materi (Bedasarkan Problem Based Learning) masalah dalam pembelajaran

Peserta didik merasa takut untuk melakukan servis backhand badminton Peserta didik kurang mampu untuk servis backhand badminton dengan baik dan benar pada posisi akhir yang benar

c. Tugas Setelah memberikan pemahaman dan pratek mengenai pembelajaran servis backhand badminton maka peserta didik diminta untuk mengerjakan tugas sebagai berikut  Sebutkan kombinasi gerak dasar dalam pembelajran servis backhand badminton



Praktekkan kombinasi gerak dasar dalam pembelajran servis backhand badminton



Lakukan gerak servis backhand badminton dengan baik dan benar sesuai dengan kombinasigerak dasar dan langkah-langkah dalam melakukan gerak servis backhandbadminton

d. Forum diskusi Diskusikanlah kesulitan-kesulitan yang peserta didik alami selama proses pembelajaran gerak dasar servis backhand badminton

1. Penutup a. Rangkuman Tujuan perancangan pembelajaran adalah untuk meningkatkan kwalitas kegiatan proses pembelajaran yang meliputi kegiatan; perencanaan, pelaksanaan, menganalisis, memperbaiki dan penilaian proses pembelajaran. Tugas utama pengajar pendidikan jasmani adalah merancang, melaksanakan, mendiaknosa, memperbaiki dan mengevaluasi proses pembelajaran. Pembelajaran adalah usaha untuk membantu memudahkan dan menciptakan prakarsa belajar pada pelajar. Dengan msemasukan peran ICT ke dalam rancangan pembelajaran tentunya akan menambah kegairahan dunia pendidikan terutama di pembelajaran PJOK. Manfaat penggunaan ICT dalam rangka mendukung pelaksanaan pembelajaran adalah:

1) 2) 3) 4) 5) 6)

meningkatkan kualitas pembelajaran; memperluas akses terhadap pendidikan dan pembelajaran; membantu memvisualisasikan ide-ide abstrak; mempermudah pemahaman materi yang sedang dipelajari; menampilkan materi pembelajaran menjadi lebih menarik; dan memungkinkan terjadinya interaksi antara pembelajaran materi yang sedangdipelajari.

ICT juga sangat dibutuhkan dalam pembelajaran PJOK pada proses pemahaman ranah kognitif dan psikomotor, seperti melalui ebook yang berhubungan dengan materi yang diajarkan, video teknik dasar keterampilan cabang olahraga, dan semua konten yang berhubungan dengan PJOK. Pada kegiatan belajar khusus pada materi senam lantai yang dipilih kelas VI dengan menyesuakan sumber belajar juga menampilkan video berkaitan tentang servis backhand badminton dimana materi HOTS sudah ditentukan sehingga siswa yang mengalami kesulitan akan dilakukan remedial sesuai konsepyang telah ditentukan. Sarana prasarana yang menunjang yang ada di SD Negeri Nogosari dikategorikan baik sehingga factor kemampuan siswa untuk bisa mempraktikkan dengan model pembelajaran yang menarik mudah mudahan dapat tercapai.

b. Tes Formatif Satuan Pendidikan

: SD Negeri Nogosari

Kelas /Semester Mata Pelajaran Materi Pokok Sub materi Nama Peserta didik Kelas

: VI (Enam) : PJOK : Permainan Bola Kecil : Servis Backhand Bulu Tangkis : …………………………………………………….. : ……………………………………………………..

Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada huruf A, B, C, dan D! 1. Pukulan overhead yang meluncur dekat net dan jatuh di depan lapangan lawan disebut … A. Servis B. Smash C. Dropshot D. Netting E. Backhand 2. Latihan yang pertama-tama dilakukan dalam menerapkan pola pukulan adalah … A. Permainan net yang tipis-tipis B. Pukulan silang dan lob C. Pukulan yang dapat mematikan lawan D. Pukulan yang sederhana E. Pukulan yang kompleks 3. Underhand disebut pula … A. Pukulan dari samping B. Pukulan dari bawah C. Pukulan dari atas D. Pukulan lob E. Pukulan maut 4. Servis dengan pukulan melambung tinggi ke belakang disebut … A. Drive service B. Flick service C. Lob service D. Forehand service E. Overhead service

5. Dasar yang bisa menghasilkan pukulan berkualitas dalam bulu tangkis adalah apabila dilakukan dalam posisi baik disebut … A. Preparation B. Footwork C. Drive D. Drpshot E. Lob

Isilah titik – titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !!! 6. Dari video yang telah kalian saksikan bagaimanakah kombinasi gerak servis dan pukulan secara berpasangan yang benar…….. 7. Tentukan variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan……….. 8. Bagaimana cara membedakan variasi dan kombinasi gerak pukulan dengan footwork………. 9. Tunjukkan variasi dan kombinasi gerak servis dan pukulan secara berpasangan pada permainan Bulu Tangkis…………………………………………… 10. Bagaimana cara menggabungkan variasi dan kombinasi gerak pukulan ke berbagai arah secara berpasangan dalam permainan Bulu Tangkis…………..

Kunci Jawaban 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

D B B C E Saling berhadapan dengan teman dan fokus ke arah shutle cock Pukulan servis depan diikuti oleh lob belakang Gerakan footwork kaki bergerak mengikuti arah shutle cock Gerakan samping gerakan v depan dan gerakan v belakang Gerakan dilakukan dengan cepat sehingga arah jatuhnya shutle cock sulit ditebak lawan

No

Aspek yang di nilai

Skor

Soal 1

2

3

4

5

No

Aspek yang di nilai

Skor

Soal Tepat dalam menjawab soal

5

Salah dalam menjawab soal

0

Tepat dalam menjawab soal

5

Salah dalam menjawab soal

0

Tepat dalam menjawab soal

5

Salah dalam menjawab soal

0

Tepat dalam menjawab soal

5

Salah dalam menjawab soal

0

Tepat dalam menjawab soal

5

Salah dalam menjawab soal

0

6

7

8

9

10

Tepat dalam menjawab soal

15

Salah dalam menjawab soal

5

Tepat dalam menjawab soal

15

Salah dalam menjawab soal

5

Tepat dalam menjawab soal

15

Salah dalam menjawab soal

5

Tepat dalam menjawab soal

15

Salah dalam menjawab soal

5

Tepat dalam menjawab soal

15

Salah dalam menjawab soal

5

Daftar Pustaka Buku PJOK kelas VI kurikulum 2013 Modul belajar pustekom: Perancangan belajar berbasis TIK Roji, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan , Jakarta : Penerbit ErlanggaSunarto. 2009. Seminar Nasional Pemanfaatan ICT dalam Pembelajaran. Suryadi. 2007. Pemanfaatan ICT Dalam Pembelajaran. https://www.youtube.com/watch?v=KKwiPrMYzqY

https://www.youtube.com/watch?v=JFcmCte9y1k https://www.kompas.com/sports/read/2022/03/17/15300088/akhir-pukulanbackhand-dalam-bulutangkis#:~:text=Cara%20Melakukan%20Pukulan%20Backhand%20pada%20B ulu%20Tangkis&text=Putar%20badan%2C%20dengan%20melangkahkan%20k aki,diakhiri%20dengan%20lecutan%20pergelangan%20tangan.

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.