Bahan Ajar Software_Listyowati Flipbook PDF

Bahan Ajar Software_Listyowati

87 downloads 110 Views 3MB Size

Recommend Stories


Porque. PDF Created with deskpdf PDF Writer - Trial ::
Porque tu hogar empieza desde adentro. www.avilainteriores.com PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com Avila Interi

EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF
Get Instant Access to eBook Empresas Headhunters Chile PDF at Our Huge Library EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF ==> Download: EMPRESAS HEADHUNTERS CHIL

Story Transcript

BAHAN AJAR SISTEM KOMPUTER - SOFTWARE Listyowati, S.Pd. Fase D (Kelas VII)


SOFTWARE Bahasa Pemrograman Program Aplikasi (Application Program) Peta Konsep Belajar untuk kebaikan masa depan Sistem Operasi (Operating System)


B E RDA S A RKAN L I S ENS INY A , SOF TWA R E DI B A G I M ENJ ADI : SOF TWA R E SOFTWARE YANG DIBUAT DENGAN TUJUAN UNTUK DIJUAL DAN BERBAYAR KEPADA PENGEMBANG SOFTWARE. COMMERCIAL / PROPRIETARY SOFTWARE CONTOHNYA SEPERTI MICROSOFT WINDOWS, ADOBE PHOTOSHOP, ADOBE FLASH, KASPERSKY, DAN SEBAGAINYA SOFTWARE GRATIS UNTUK DIGUNAKAN, TANPA BATASAN JUMLAH DAN WAKTU PEMAKAIAN, NAMUN SOURCE CODE YANG ADA TIDAK BISA DILIHAT DAN TIDAK BOLEH DIMODIFIKASI FREEWARE CONTOHNYA SEPERTI SKYPE, AVIRA, CCLEANER, SMADAV, WINAMP, LIBREOFFICE WRITER, DAN SEBAGAINYA SOFTWARE TERSEBUT DAPAT DIUNDUH DAN DIGUNAKAN PENGGUNA HANYA UNTUK DICOBA SEMENTARA HINGGA BATASAN WAKTU TERTENTU. SHAREWARE CONTOHNYA SEPERTI COREL DRAW, MICROSOFT OFFICE, IDM (INTERNET DOWNLOAD MANAGER), WONDERSHARE FILMORA, NORTON ANTIVIRUS ADWARE SOFTWARE TERSEBUT GRATIS, NAMUN ADA IKLAN YANG MUNCUL KETIKA DIJALANKAN CONTOHNYA SEPERTI WINDOWS LIVE MESSENGER PLUS E-MODUL SISTEM KOMPUTER-SOFTWARE FASE D (KELAS VII)


, Android, dan sebagainya. OP E N SOURC E SOF T W ARE Perangkat lunak atau software yang ada secara publik, namun tanpa diberikan source codenya. Contohnya Microsoft Windows, Adobe Photoshop, CorelDraw, dan sebagainya C LOS ED SOURC E SOF T W ARE


, PASCAL, COBOL, JAVA, B VISUAL BASIC AHASA PEMROGRAMAN SISTEM OPERASI PROGRAM APLIKAS I B ERDA S ARKA N F U N GS I N Y A , P ERA N GKA T L U N AK KOMP U T ER DI B AGI ME N JADI : SOF TWA R E E-MODUL SISTEM KOMPUTER-SOFTWARE FASE D (KELAS VII)


PC / LAPTOP APPLE ANDROID SISTEM OPERASI O p e r a t i n g S y s t e m Manajemen proses: mencakup penyiapan, penjadwalan, dan pemantauan proses (program) yang sedang dijalankan pada komputer. Manajemen data: berupa pengendalian terhadap data masukan dan keluaran, termasuk dalam hal pengalokasian dalam penyimpanan sekunder maupun dalam memori utama Manajemen sumber daya: berkaitan dengan pengendalian penggunaan sumber daya komputer yang sedang dipakai oleh perangkat lunak sistem maupun perangkat lunak aplikasi lain yang sedang berjalan. Pengertian dari sumber daya adalah komponen perangkat keras dalam komputer seperti CPU, memori, dan alat input atau output 1. 2. 3. LINUX WINDOWS PC / LAPTOP A. Pengertian Sistem operasi sering disebut dengan perangkat lunak sistem, yang merupakan perangkat lunak pertama yang dijalankan pada saat komputer dinyalakan. Sistem Operasi mengatur kinerja komputer. B. Fungsi Sistem Operasi C. Contoh Sistem Operasi


Berfungsi untuk menyunting naskah. Contoh : Microsoft Word, WordPad, Notepad. . 1. PENGOLAH KATA Mengolah data berjumlah banyak yang di simpan dalam bentuk basis data, misalnya data pegawai, data barang, dll. Contoh : Microsoft Access, MySQL 2 . P ENGOLAH DATABAS E Mengolah data dalam bentuk lembar kerja (spreadsheet) Contoh : Microsoft Excel, Spreadsheet. 3 . PENGOLAH ANGKA Menyelesaikan pekerjaan di bidang desain grafis, sepertimenggambar maupun mengolah foto. Contoh : Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, CorelDraw 4. P ENGOLAH GRAF I S PROGRAM APLIKASI A p p l i c a t i o n P r o g r a m A. Pengertian Perangkat Lunak Aplikasi merupakan perangkat lunak yang digunakan untuk membantu melaksanakan pekerjaan tertentu. Dalam sebuah komputer aplikasi ini disiapkan sesuai kebutuhannya masing-masing. B. Jenis-jenis Program Aplikasi


Memutar berbagai bentuk media seperti audio, image, video, animasi, gambar visual, film, dll. Contoh : Windows Media Player, GOM Player, PicsArt, Adobe Flash, 5 . MUL T IMEDIA Membantu pemeliharaan komputer, manajemen hardisk, antivirus, partisi hardisk, dan meningkatkan kinerja komputer. Contoh : Winrar, Nero Burning, Norton. 6 . PROGRAM BANTU (UT I L I TY) Mengakses berbagai layanan internet. Contoh : Email, www, browser. 7 . LAYANAN INT ERNE T Melakukan transaksi jual beli dalam jaringan. Contoh : Shopee, Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Amazon 8. E -COMMERCE Berkomunikasi dengan pengguna aplikasi lain. Contoh : FAcebook, Twitter, Instagram. 9. SOS IAL MEDIA Membantu tugas penerbitan buku, majalah, surat kabar, seperti: editing, layouting, membuat ilustrasi, dll. Contoh : Microsoft Publisher 10. PENERB I TAN (PUB L I SHING) Lanjutan.....


BAHASA PEMROGRAMAN Membuat program komputer dalam bentuk sistem informasi, perangkat lunak, dll misalnya: program kasir di swalayan, program pendaftaran siswa baru di sekolah/dinas pendidikan, program internet banking di bank, dll. A. Pengertian Instruksi standar untuk memerintah komputer. Bahasa ini memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah komputer. B. Fungsi Bahasa Pemrograman C. Contoh Bahasa Pemrograman


BAHAN AJAR SISTEM KOMPUTER -SOFTWARE Listyowati, S.Pd. Lahir di Batang, tepat Hari Pendidikan Nasional. Mengajar Informatika di SMP negeri 2 PatebonKendal. Kurikulum Merdeka membuat saya terus belajar untuk memberikan materi dan media yang menarik bagi siswa. Modul ini berisikan materi Sistem Komputer subbab Software. Dibuat untuk menyelesaikan kemampuan literasi siswa yang kurang optimal. S O F T W A R E


Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.