BEKERJA SAMA MENJAGA LINGKUNGAN Flipbook PDF

BEKERJA SAMA MENJAGA LINGKUNGAN

59 downloads 111 Views 10MB Size

Recommend Stories


f susaal Itenbido sama
111,24 1=5; MINISTERIO DE FOMENTO tusko puRtAvirzA ALTA VELOCIDAD GOBIERNO VASCO susAal Itenbido sama f ACUERDO POR EL QUE SE PRORROGA EL CONVE

Porque. PDF Created with deskpdf PDF Writer - Trial ::
Porque tu hogar empieza desde adentro. www.avilainteriores.com PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com Avila Interi

Story Transcript

BEKERJA SAMA

MENJAGA

LINGKUNGAN

KELAS HEBAT BU MILA

BELAJAR MENJAGA

KEBERSIHAN

LINGKUNGAN

AYO CINTAI

LINGKUNGAN

Segala Puji bagi

Allah SWT yang

telah memberikan

karunianya

sehingga saya

diberi kemudahan

dalam membuat E

Book. Tidak lupa

saya ucapkan

terima kasih

kepada Ibu kepala

Sekolah.

1. Membaca Nyaring

"Bekerja Sama Menjaga

Lingkungan" 2. Kegiatan Menjaga

Kebersihan Lingkungan

3. Aturan di

Lingkungan Rumah 4. Pemanfaataan

Barang Rusak

1. MEMBACA NYARING

Bekerja Sama Menjaga

Lingkungan Siti anak yang rajin. Siti menanam banyak pohon

dirumahnya. Siti menyapu lingkungan rumahnya

setiap hari. Siti menyiram tanaman setiap pagi

dan sore. Dihalaman rumah Siti tidak ada

sampah. Siti dan keluarga bekerja sama

membersihkan lingkungan rumah.

2. KEGIATAN MENJAGA

LINGKUNGAN

Menyapu halaman Membersihkan Saluran

Air Membuang sampah

pada tempatnya Menanam banyak

pohon Menyiram tanaman Mencabut rumput liar

MENJAGA

3. ATURAN MENJAGA LINGKUNGAN

Kita harus menjaga

lingkungan. Misalnya

dengan cara

memanfaatkan barang

rusak.

Ayo kita manfaatkan kemoceng

yang rusak! 1.Lepaskan bulu ayam dari

kemoceng 2.Cuci bersih dengan air bersabun 3.Bilas dan jemur di panas matahari

4.Jika sudah kering, bulu ayam

siap digunakan

AYO BERKREASI

Buatlah kreasi hiasan pensil dengan

bulu ayam. Kalian boleh bekerja

sama dengan temen-teman.

Ikuti Langkah-langkah

berikut: 1. Siapkan bulu ayam,

pensil, lem,kain

planel/pita, dan

gunting. 2. Berikan lem

disekeliling pensil

bagian atas. 3. Tempelkan bulu ayam

pada bagian yang

sudah diberi lem. 4. Tempelkan kain

planel/pita agar rapi. 5. Dengan demikian

pensil sudah dihias.

SELAMAT

MENGERJAKAN ANAK-ANAK

HEBAT

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.