HARIAN UPEKS Edisi 14 Januari 2023 Flipbook PDF


49 downloads 101 Views 14MB Size

Story Transcript

Langganan Rp80.000 0411 457457 085396988079

sabtu, 14 JaNuaRI

BACAAN PEBISNIS SUKSES

TAHUN 2023

USD - US Dollar

CNY - Chinese Yuan

MYR - Malaysian Ringgit

EUR - Euro

15.442,83

15.289,17

2.285,32

2.262,45

3.539,50

3.501,07

16.619,57

JUAL

BELI

JUAL

BELI

JUAL

BELI

JUAL

eceran

JPY - Japanese Yen

16.451,15 11.737,35 JUAL

BELI

SGD - Singapore Dollar

11.617,91 11.606,79 BELI

JUAL

Rp4.000

SAR - Saudi Arabia Riyal

11.486,98

4.112,06

4.070,06

BELI

JUAL

BELI Sumber : Bank Indonesia

Emas Rp1.042.000,00/ 042 gram sumber : antam Update: 13-01-2023

Tambah Lima Layanan Baru

Kemudahan Berusaha di Sulsel Lebih Efektif MAKASSAR,UPEKS-Pusat Pelayanan Publik Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Provinsi Sulawesi Selatan terus melakukan penambahan layanan perizinan dan non perizinan.

Terbaru ada tambahan lima tenan pelayanan yang dibuka di Kantor DPMPTSP Sulsel, di Jalab Bogenvile No 5 Makassar, sejak tanggal 12 Januari 2023. Lima layanan izin dan non izin itu antara lain dari Ikatan arsitek Indonesia, Balai Besar Wilayah Sungai Jeneberang, Balai Pengelolaan Sumber

Daya Pesisir dan Laut Makassar, Balai Besar Karantina Ikan Makassar, serta Balai Besar Karantina Pertanian Makassar.

Ke Halaman 7 Ist

LaNtIK. Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman sat melantik Andi Aslam Patonangi sebagai Pj Sekprov Sulsel, di Kantor Badan Penghubung Pemprov Sulsel di Jakarta, Jumat (13/1/2023).

14.549,39

Lima Layanan Baru: DPM-PTSP menambah lima layanan perizinan dan non perizinan. Yakni, Ikatan Arsitek Indonesia; BBWS Jeneberang; Balai Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut Makassar; Balai Besar KIPM Makassar; serta Balai Besar Karantina Pertanian Makassar. sebelumnya sudah ada 10 layanan, Badan POM, Ditjen bea dan cukai, BPN/ATR, BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan.

SAfRudin TAHAR

MAKASSAR,UPEKS-- Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman secara resmi melantik Andi Aslam Patonangi sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekprov) Sulsel, di Kantor Badan Penghubung Pemprov Sulsel di Jakarta, Jumat (13/1/2023). Pelantikan tersebut dilakukan berdasarkan Surat Menteri Dalam Negeri Nomor 100.2.1.6/81/SJ tertanggal 9 Januari 2023, Perihal Persetujuan Penunjukan Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, yang diterima pada 11 Januari 2023. Usai pelantikan tersebut, Andi Sudirman pun menitipkan pesan, agar Pj Sekprov Sulsel ini senantiasa menjaga integritas untuk mewujudkan Sulsel yang lebih baik.

KiM JeffRey

berikutnya BPIH Kemenperin, Sertifikat Halal Kemenag, Samsat Bapenda, Bank Sulselbar serta Help Desk OSS RBA dan LKPM. Penambahan layanan ini sebagai komitmen memberikan pelayanan publik yang maksimal serta memangkas waktu dan biaya. termasuk meningkatkan daya saing global dalam memberikan kemudahan berusaha (eODB) di Sulsel.

Ke Halaman 7

SUBSIDI JKN

PEMPROV Sulsel telah mengalokasikan anggaran bantuan subsidi bagi peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) kurang mampu sebesar Rp300 miliar melalui program Universal Health Coverage (UHC). Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Sulsel, dr Rosmini Pandin mengatakan, anggaran tersebut belum terealisasi sepenuhnya. Karena masih ada daerah yang belum UHC. "Belum terelisasi sepenuhnya. Untuk itu kami mengupayakan agar semua daerah sudah UHC," katanya dalam kegiatan ngobrol bareng Jurnalis dihadiri perwakilan organisasi profesi seperti Persi, IDI, BPRS dan organisasi faskes Asklin, Dinas Kesehatan, serta para Direktur Rumah Sakit, di Hotel Four Point Makassar, baru-baru ini.

Ke Halaman 7

Andi SudirmAn SulAimAn Gubernur Sulsel

Komitmen Pemprov dalam Menggairahkan Sektor Pariwisata Daerah PSm maKaSSar VS PSS SLEman

HasMIatI/uPEKs

Selamat bekerja, diharapkan senantiasa menjaga komitmennya, dan membantu menjalankan roda pemerintahan untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat Sulawesi Selatan

Progres Masjid Terapung Bira Capai 90%

Pemprov Alokasikan Rp300 Miliar

PaPaRKaN. Kepala Dinkes Sulsel, dr Rosmini Pandin, memaparkan progres bantuan subsidi peserta JKN dalam kegiatan ngobrol bareng Jurnalis dihadiri perwakilan organisasi profesi, di Hotel Four Point Makassar.

Usai Dilantik, Pj Sekprov Diminta Percepat Program Prioritas

disayangkan Bermain Tanpa Suporter PSM MAKASSAR

4-3-3

Reza aRya PRatama, Rashyid assahid BakRi, Rizky eka PRatama, safRudin tahaR, dzaky asRaf, akBaR tanjung, kenzo namBu, muhammad aRfan, Wiljan Pluim, ananda Raehan alief, eveRton Pelatih: BeRnARdo TAvAReS

PSM MAKASSAR

LAGA PSM Makassar versus PSS Sleman akan tersaji di Stadion Gelora B.J Habibie, Parepare, Sulawesi Selatan pada Sabtu, 14 Januari 2023 pukul 16.00 Wita. Sayangnya, pertandingan tersebut tanpa dihadiri suporter atau pendukung. Padahal, keberadaan suporter dalam pertandingan sangat dibutuhkan.

Ke Halaman 7 SABTu, 14 Januari 2023 Kick off: 16.00 WiTA Stadion Gelora B.J Habibie Parepare, sulawesi selatan

MAKASSAR,UPEKS-- Pembangunan Masjid Terapung Bira di Kabupaten Bulukumba terus berproses. Bahkan, struktur bangunan proyek yang dibiayai melalui bantuan keuangan Pemprov Sulsel tahun 2022 ini telah terlihat. Sebelumnya, Pemprov Sulsel memberikan bantuan keuangan kepada pemerintah Kabupaten Bulukumba sebesar Rp19 miliar. Selain untuk membangun Masjid Terapung Bira, anggaran ter-

sebut juga dialokasikan untuk pembangunan ruas Batu Tongkarayya-Goa Passea, serta Jembatan Bonto Biraeng.

Ke Halaman 7

5-4-1

muhammad RidWan, Bagus niRWanto, dedi gusmaWan, ifan nanda, deRRy Rachman, muhammad faRiz, kim jeffRey, jehad ayouB, nuRdiansyah, saddam gaffaR, yevgen Bokhashvili Pelatih: SeTo nuRdiAnToRo

Ist

PROGREs. Progres pembangunan Masjid Terapung Bira Bulukumba saat ini telah mencapai 90%. Kehadiran masjid yang dibiayai dari bantuan keuangan Pemprov Sulsel 2022 ini merupakan salah satu upaya mendukung kemajuan sektor pariwisata di Bulukumba. e-mail: [email protected]

keuangan

2 BANKING

Bank Muamalat Perluas Fitur QR Code PT BANK Muamalat Indonesia Tbk memperluas implementasi fitur Quick Response (QR) Code. Hal tersebut dilakukan lantaran jumlah pengguna aplikasi mobile banking Muamalat Digital Islamic Network (DIN) IST meningkat. Wahyu Avianto Direktur Bank Muamalat Wahyu Avianto mengatakan, tren pembayaran digital menggunakan fitur QR Code saat ini meningkat pesat dengan hadirnya regulasi dari Bank Indonesia (BI) yang menetapkan Quick Response Indonesian Standard (QRIS). “Fitur pindai QR code di Muamalat DIN sudah dapat digunakan untuk bertransaksi di merchant-merchant yang menggunakan logo QRIS. Nasabah Bank Muamalat tidak perlu khawatir karena Muamalat DIN sudah dapat digunakan untuk bertransaksi di puluhan juta merchant di seluruh Indonesia,” ujarnya melalui keterangan resminya, Jumat (13/01/2023) kemarin. Selain digunakan di merchant komersial seperti toko ritel dan SPBU, layanan QRIS Acquirer Bank Muamalat juga bisa untuk pembayaran donasi dan transaksi pembayaran di berbagai instansi, seperti Lembaga Amil Zakat (LAZ), masjid, sekolah, lembaga donasi dan rumah sakit. “Bank Muamalat juga sudah mendapatkan izin sebagai acquirer dari Bank Indonesia untuk mengeluarkan stiker QRIS yang bisa digunakan oleh nasabah Penyelenggara Jasa Pembayaran (PJP) mana saja yang terhubung dengan QRIS. QR Code yang dikeluarkan oleh Bank Muamalat bahkan sudah bisa digunakan oleh masyarakat untuk menyumbang di kotak amal masjid,” tandasnya. Nasabah sebagai merchant akan dibekali aplikasi khusus bernama Muamalat Merchant App (MMA) untuk mengelola transaksi pembayaran mereka. Aplikasi MMA yang digunakan oleh pemilik usaha memiliki keunggulan dari sisi keamanan, yaitu proteksi refund transaksi dengan menggunakan Personal Identification Number (PIN). Untuk diketahui, berdasarkan data Bank Indonesia, per September 2022 jumlah merchant yang terintegrasi dengan QRIS lebih dari 21 juta. Saat ini 90% transaksi yang dilakukan oleh nasabah Bank Muamalat sudah melalui kanal digital dimana mayoritas dilakukan melalui aplikasi Muamalat DIN. (aca/mah)

FINTECH

Moduit Jangkau Investor Pemula

SABTU, 14 januari 2023

Kredit ke Sektor CPO Masih Prospektif l CIMB Niaga Sasar Kelapa Sawit

MAKASSAR, UPEKS -- PT Bank CIMB Niaga Tbk menyebut akan melanjutkan penyaluran kredit para pelaku di semua sub sektor dalam mata rantai industri kelapa sawit. Direktur Business Banking Bank CIMB Niaga Rusly Johannes mengatakan pembiayaan kepada kebun-kebun kelapa sawit, baik inti maupun plasma tetap menjadi bagian terbesar dari penyaluran kredit bank.

“Selain itu, kami juga banyak memberikan kredit untuk pembangunan dan modal kerja pabrik kelapa sawit (PKS) serta refinery. Sebagai pelengkap, kami juga menyalurkan pembiayaan terhadap pemain-pemain hilir seperti trading dan distribusi minyak goreng,” ujar Rusly. Lanjut Rusly, sebagai salah satu kreditur terbesar di sektor kelapa sawit, Bank CIMB Niaga masih optimis terhadap prospek

sektor ini. Ia meyakini pemain-pemain lama dan serius di sektor ini memiliki kiat-kiat tersendiri dalam menghadapi tantangan di tahun ini.”Pada 2023, kami akan tetap menyalurkan pembiayaan dari hulu ke hilir sesuai dengan prinsip pembiayaan yang berkesinambungan (sustainable financing),” jelasnya. Hingga November 2022, Bank CIMB Niaga mencatatkan pen-

yaluran kredit ke sektor kelapa sawit sekitar 10% dari total penyaluran kredit. Ia menargetkan penyaluran ke sektor ini bisa tumbuh dua digit hingga akhir 2023. Telah diketahui, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatatkan porsi penyaluran kredit terkait CPO sebesar 5,96% dari total portofolio pembiayaan bank umum hingga September 2022. Secara nominal, penyaluran

kredit untuk CPO ini mencapai Rp 374,1 triliun di sembilan bulan pertama 2022. Dalam tiga tahun terakhir, nominal kredit CPO yang disalurkan oleh industri perbankan terus menunjukkan peningkatan meskipun secara pertumbuhan cenderung berfluktuasi. Adapun kredit komoditas CPO mencatatkan pertumbuhan tertinggi yakni 12,72% year on year (YoY) per September 2022. (aca/mah)

BTN Optimis Penyaluran Kredit Lebih Tinggi MAKASSAR, UPEKS -- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk optimis penyaluran kredit di 2023 bisa lebih tinggi lagi. Wakil Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu menyatakan, hingga akhir 2022 lalu, penyaluran kredit unaudited tumbuh 8,5% year on year (yoy). “Terbesar dari KPR subsidi, dekati dua digit. Ia menyatakan penyaluran KPR di segmen ini tumbuh lebih tinggi dibandingkan menengah ke atas,” ujar Nixon. Kata Nixon BTN menargetkan penyaluran kredit bisa tumbuh 10% hingga 11% YoY di 2023. Tertutama dari sektor KPR, lalu didukung segmen komersial, dan UMKM.“ Yang menarik juga di 2023, pemerintah telah menaikkan kuota (rumah subsidi) 10% dari 200.000 unit menjadi 220.000 unit rumah. Belum lagi yang dari program Tapera dan dana bergulirnya (FLPP),” tuturnya. Menurut Nixon peseluruhan produk pembiayaan rumah BTN saat ini makin mudah diakses dengan adanya Digital Mortgage Ecosystem Bank BTN. Seperti yang diketahui, BTN Digital Mortgage Ecosystem menyediakan layanan digital yang memenuhi empat aspek yakni living, renting, buying dan selling.

IST

OPTIMISTIS. PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk optimis penyaluran kredit di 2023 bisa lebih tinggi lagi.

”Setelah matang di aspek buying dengan produk KPR tadi, Bank BTN mematangkan aspek di sektor selling atau jual lewat aplikasi digital rumahmurahbtn. co.id untuk rumah lelang/second,” tandas Nixon. Sementara di aspek renting atau sewa baru baru ini Bank BTN meluncurkan KPR Rent to Own (KPR RTO) yang mem-

berikan kesempatan penyewa rumah untuk membeli rumah yang mereka sewa lewat skema KPR RTO. Sebagai wujud perluasan dalam Digital Mortgage Ecosystem, untuk aspek living. Kata Nixon Bank BTN fokus mengembangkan beragam fitur di tiga aplikasi andalannya yaitu BTN Properti, BTN Properti for Develop-

er dan BTN Smart Residence. ”Pada aplikasi BTN Properti, BTN menghadirkan layanan Profesional Listing dimana nasabah dapat mengakses layanan perbaikan, perawatan, serta renovasi hunian dari berbagai penawaran jasa yang ada. Sementara pada aplikasi SMART Residence, terdapat fitur Home Service dimana nasabah dapat

melakukan pemesanan jasa kebersihan hingga perbaikan elektronik,” ucap Nixon. Sebagai informasi, Smart Residence adalah aplikasi untuk mempermudah hubungan antara penghuni dan pengelola dalam proses pembayaran tagihan, iuran, pertukaran informasi sampai dengan keluhan atau pengaduan. (aca/mah)

Kredit Kendaraan Bermotor Bank Mandiri Naik 15,2% IST

PEMULA. PT Moduit Digital Indonesia (Moduit) menggandeng PT Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku) untuk menjangkau investor pemula.

PERUSAHAAN teknologi finansial PT Moduit Digital Indonesia (Moduit) menggandeng PT Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku) untuk menjangkau investor pemula. Kerja sama ini sebagai salah satu upaya Moduit memperluas cakupan layanan edukasi bagi kalangan milenial dan gen Z, distribusi produk investasi, serta pelatihan untuk calon advisor (advisory academy). Moduit mecatat, saat ini baru terdapat 10 juta investor pasar modal. Sehingga, dengan banyaknya potensi tersebut, Moduit ingin berperan memberikan akses investasi dengan edukasi yang tepat, agar mendatangkan manfaat, dan kesejahteraan bagi mereka di masa datang, sekaligus berkontribusi pada perekonomian nasional. CEO Moduit Jeffry Lomanto mengatakan, kedua platform memiliki customer based berbeda, sehingga sinergi ini diharapkan dapat mendorong pengembangan layanan dua belah pihak. “Moduit lebih fokus kepada segmen High Net Worth Individual (HNWI), sementara Finansialku sangat kuat dengan audiens yang lebih muda dan digital savvy. Sehingga, kemitraan ini akan membantu memperkuat Moduit untuk bisa memberikan layanan bagi investor pemula”, kata Jeffry dalam keterangan resminya, Jumat (13/01/2023). CEO Finansialku Melvin Mumpuni mengatakan, melalui kerja sama strategis ini, Finansialku akan mendapatkan keahlian dari Moduit dalam hal penasihat investasi. Sehingga bisa saling melengkapi untuk memberikan layanan & produk yang lebih terintegrasi bagi nasabah Finansialku maupun Moduit. Dalam rangka memberikan layanan investasi yang aksesibel bagi semua, Moduit optimistis kerja sama ini dapat mencetak advisor yang andal dan menutup ketimpangan antara jumlah investor dan advisor. (aca/mah)

MAKASSAR, UPEKS -- PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk berhasil memacu penyaluran kredit ritel pada sektor otomotif. Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi AS Aturridha menyatakan penyaluran kredit kendaraan bermotor (KKB) tumbuh 15,2% year on year (YoY) di 2022. Pada tahun ini, Bank Mandiri melihat untuk market akan tetap tumbuh dibanding tahun 2022. Untuk mobil baru, proyeksi dari GAIKINDO penjualan

dapat tembus 975rb unit atau naik 8,3% dibanding target 2022. Sementara untuk motor baru, ditargetkan oleh AISI akan tumbuh 3% menjadi 5,6 juta unit. ”Berdasarkan pengamatan kami dari market 2023 tersebut, kami memproyeksikan pembiayaan untuk sektor otomotif akan naik di 2023. Bank Mandiri sendiri mentargetkan pertumbuhan yang lebih tinggi dari market,” ujar Rudi. Dari sisi permintaan. Kata Rudi Bank Mandiri melihat tren

konsumsi masyarakat pada segmen kendaraan bermotor masih tetap akan terus tumbuh. Menyusul ekspektasi pemulihan ekonomi domestik yang masih berlanjut dan meningkatnya belanja rumah tangga. ”Tak hanya itu, kami juga melihat sejumlah merek masih akan merilis seri-seri terbaru dari berbagai jenis, termasuk kendaraan listrik (EV) yang berpotensi meningkatkan pembiayaan kendaraan bermotor,”

tambah Rudi. Sedangkan dari sisi supply. Menurut Rudi dengan naiknya target penjualan otomotif dari GAIKINDO dan AISI di tahun 2023 tersebut, Bank Mandiri mengasumsikan untuk supply chip semiconductor akan lebih baik di tahun 2023. Hal ini sudah mulai terlihat dimana penjualan nasional untuk mobil dan motor di bulan November merupakan yang tertinggi di tahun 2022. ”Untuk menggarap peluang

pasar itu, Bank Mandiri melalui dua perusahaan anak, yakni Mandiri Tunas Finance dan Mandiri Utama Finance, akan mengoptimalkan strategi pemasaran,” jelasnya. Mulai dari penyelenggaraan event-event promo yang melibatkan nasabah dan mitra bisnis. Hingga mengeksekusi digitalisasi proses layanan untuk menciptakan kemudahan bagi masyarakat yang ingin mendapatkan pembiayaan.(aca/mah)

BSI Apresiasi Nasabah Gadai Emas dan Cicil Emas

IST

APRESIASI. PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) memberikan apresiasi kepada nasabah Gadai Emas dan Cicil Emas BSI lewat Program Hujan Emas.

MAKASSAR, UPEKS -- PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) memberikan apresiasi kepada nasabah Gadai Emas dan Cicil Emas BSI lewat Program Hujan Emas. Program ini dalam rangka mendorong minat masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dana jangka pendek melalui

layanan gadai emas dan pilihan investasi melalui instrumen logam mulia atau emas. Direktur Sales and Distribution BSI Anton Sukarna menyampaikan terima kasih kepada segenap nasabah BSI khususnya bagi nasabah Gadai Emas BSI dan Cicil Emas BSI. “Alhamdulillah, Program Hujan Emas

BSI 2022 telah mengakselerasi bisnis Gadai Emas BSI dan Cicil Emas BSI selama periode yang dilaksanakan yaitu pada 1 Juli -31 Desember 2022,” ujar Anton. Sementara itu, mekanisme Program Hujan Emas dihitung berdasarkan transaksi Gadai Emas dan Cicil Emas BSI yang dilakukan oleh nasabah yang akan diakumulasikan ke dalam poin selama periode program. Kata Anton, nasabah yang menerima poin berkesempatan mendapatkan hadiah berupa 1 unit mobil Toyota Raize 1.2 G M/T One Tone (OTR), 10 unit Motor Vario 125 CBS-ISS (OTR), 50 Logam Mulai @5Gram, dan 40 Smartphone Samsung Galaxy A53 5G 8/256 GB. Adapun jumlah nasabah yang telah mengikuti program Hujan Emas BSI tahun 2022 sebanyak 453.122 nasabah dengan total poin yang dikumpulkan sebanyak 8.341.912 poin. ”Alhamdulillah, bisnis Gadai dan Cicil

Pemimpin Umum: Buyung Maksum. Wakil Pemimpin Umum: Muhammad Akbar. Pemimpin Redaksi: Rusli Siri BACAAN PEBISNIS SUKSES Sekretaris Redaksi: Meiske Wagiu. Redaktur Pelaksana: Arifuddin. Staf Redaksi: Sukawati, Hafsah Maharani, Paris M Ali. Mahatir Mahbub. Fotografer: Jusuf Wahid, Herwin Gunadi, Slamet Riady. Online: Syamsuddin Yoko. Pracetak: Rahmat (Kepala), Ela Maspoer. Ibnu Hajar. Reporter: Masjaya, Muh. Aking, Abd. Razak, Muhajir, Asrul Mustafa, Asmiati, Rosmita.

Wartawan Daerah: Maros: Alfi. Pangkep: Syahrir. Barru: Wahyudin. Parepare: Amir. Sidrap: Risal. Enrekang: Sry Yanthi Ningsih. Toraja/Toraja Utara: Syafar, Pinrang: Syahrul, Mustafa S. Bone-Sinjai: Andi Aqil Prawira YMP, Wajo-Soppeng: Amin Rais. Luwu: -. Palopo: -, Lutra: -, Lutim: Nasrun Majid. Gowa: Samsofian. Takalar: Jaharuddin. Jeneponto: Arifuddin Lau. Bantaeng: Irwan. Bulukumba: H. Asparwandi, Supri. Selayar: Syahrullah S.Pd. Sulbar: Majene: Ali Muhtar. Mamasa: Leonardo. Mamuju: Lalu Hartana. Sultra: Kolaka: Philips Nazareth. Alamat Redaksi: Fajar Graha Pena Makassar Lt.III Jl Urip Sumoharjo No. 20 Telp. (0411) 457457 Fax. (0411) 456626 Makassar, http://www.upeks.co.id, e-mail: redaksi_upeks@ yahoo.co.id, e-mail Iklan: [email protected], [email protected] Percetakan: PT Fajar Makassar Grafika, Jalan Pattene Raya No. 1 Makassar. Telp. (0411) 8955360 - 085102238913, Harga Langganan:Rp80.000/bulan (dalam Kota). Luar Kota Tambah Ongkos Kirim. Iklan Umum BW: Rp20.000/mm/kolom, FC: Rp30.000/mm/kolom, Iklan Mungil BW: Rp10.000/mm/kolom, FC: Rp15.000/mm/kolom, Iklan Duka Cita BW: Rp10.000/mm/kolom, FC: Rp15.000/mm/kolom, Advertorial/Seremoni BW: Rp10.000/mm/kolom, FC: Rp16.000/mm/kolom.

Emas selama tahun 2022 mengalami pertumbuhan outstanding pembiayaan YoY secara signifikan sebesar 29,4 % mencapai posisi Rp5.930 miliar,” ungkap Anton. Produk Gadai Emas BSI dapat dimanfaatkan oleh nasabah untuk memenuhi kebutuhan jangka pendek seperti pembayaran uang masuk sekolah, biaya pengobatan, renovasi rumah, modal kerja jangka pendek, dan kebutuhan pribadi lainnya. Beberapa hal yang menjadi keunggulan Gadai Emas BSI adalah layanan yang mudah dan cepat, biaya pemeliharaan yang rendah dan nilai taksiran emas yang tinggi. Selain itu produk Cicil Emas BSI juga dimanfaatkan nasabah sebagai salah satu investasi yang diminati oleh masyarakat di mana nasabah dapat memiliki emas dengan cara mencicil setiap bulannya dengan harga emas yang tetap sehingga tidak

perlu khawatir dengan fluktuasi harga. “Manfaat produk ini adalah sebagai sarana perencanaan keuangan keluarga antara lain untuk biaya pendidikan, biaya perjalanan ibadah, perencanaan pernikahan dan persiapan masa pensiun. Melalui Program Hujan Emas BSI, kami berharap dapat menjangkau dan mengedukasi masyarakat tentang layanan Gadai Emas dan Cicil Emas BSI dengan prinsip syariah,” ujar Anton menegaskan. “Kami berharap kedepannya BSI mampu semakin mengedukasi dan menarik minat para calon nasabah untuk memanfaatkan layanan Gadai Emas BSI sebagai pemenuhan dana jangka pendek dengan berbagai keunggulan dan Cicil Emas BSI sebagai sarana investasi dan perencanaan keuangan keluarga.” tutup Anton. (aca/mah)

Penerbit: PT Fajar Ujungpandang Intermedia. Chairman: HM Alwi Hamu. Pembina: H Syamsu Nur, Zulkifli Gani Ottoh. Komisaris Utama: Erlanggwang Wahyu. Komisaris: Mohammad Hatta Alwi Hamu SE MSi, H. Silahuddin Genda, Andi Tenri Bilang Radisyah Melati. Direktur: Buyung Maksum. Wakil Direktur: Muhammad Akbar. Manajer Keuangan: Fitriyanti Solong. Asisten Manager Keuangan: Edi. Manager Sirkulasi: Ibrahim. Manager Umum/HRD: H Muchtar Arifuddin. Manager Advertorial: H. Abdul Jabbar. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Fajar Graha Pena Makassar Lt.III Jl Urip Sumoharjo No. 20 Telp. (0411) 457457 Fax. (0411) 456626 Makassar, http://www.upeks.co.id, e-mail: [email protected], e-mail Iklan: [email protected], [email protected] Biro Pemasaran Daerah: Maros: Alfi. Pangkep: H. Syukur. Barru: Wahyudin. Parepare: Syaharuddin. Sidrap: Anto. Enrekang: Syukur. Toraja/Toraja Utara: -. Pinrang: Mustafa S. Bone: Randy, Sinjai: Andi Ancu, Wajo: Syahrullah. Soppeng: Amin Rais. Luwu: -. Palopo: -, Lutra: -. Lutim: Nasrun Majid. Gowa: Samsofian. Takalar: I Wayan. Jeneponto: H. Empo Ledeng. Bantaeng: Irwan. Bulukumba: H. Asparwandi. Selayar: Mulwansyah. Sulbar: Majene: Ali Muhtar. Mamasa: Leonardo. Mamuju: Lalu Hartana. Sultra: Kolaka: Philips Nazareth.

Wartawan Harian Ujungpandang Ekspres dibekali tanda pengenal, tidak diperkenankan menerima maupun meminta imbalan dari siapapun, dalam bentuk apapun serta dengan alasan apapun layout: rahmat

sabtu, 14 januari 2023

MAKASSAR SMART

R esensi

Ide Untuk Guru: Mengajar Asyik di Zaman Now

w kode Buku: 308-371-001-0 w ISBn: 9786237478362 w Penulis: aris Setyawan w Penerbit: Esensi Erlangga Group TanTanGan di zaman now adalah banyaknya siswa yang tertarik dan kecanduan gim, gawai, serta berbagai jenis multimedia. Hal inilah yang menjadi ujian baru para guru, bagaimana guru mampu mengajar dengan menarik, sebagaimana siswa tertarik dengan gawai atau gim. Melalui buku Mengajar asyik di Zaman now, guru akan mampu menjadi magnet yang memiliki daya tarik dalam menyampaikan pelajaran, sehingga belajar atau transfer ilmu akan terasa asyik dan menyenangkan. Dampaknya, siswa akan mendapatkan ilmu lebih optimal sehingga prestasi dan perkembangan penuh kebaikan pun akan didapatkan. Buku ini bisa menjadi solusi atas berbagai permasalahan pada pembelajaran abad ke 21. Terdapat 70 permainan edukatif yang bisa digunakan oleh guru di awal pelajaran, di sela-sela, dan bah kan di akhir pelajaran sebagai kesimpulan yang berkesan. Mengajar asyik di Zaman now sangat cocok digunakan, baik untuk Pembelajaran Jarak Jauh (Daring) maupun untuk Pembelajaran Tatap Muka (Luring). Ide-ide dalam buku ini telah dipraktikkan penulis selama lebih dari 10 tahun untuk mengajar di berbagai jenjang. kini saatnya anda menjadi guru idola, trainer yang andal, dan motivator yang keren bagi siswasiswi anda. Selamat membuktikan!

Danny: Kegiatan Olahraga Solusi Hasilkan Atlet Berprestasi n Dukung Event Shindoka Cup Karate Open Tournament MAKASSAR, UPEKS—Wali kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto mendukung rencana pergelaran event Shindoka Cup karate Open Tournament yang berlangsung pada 10-12 Maret 2023 mendatang. Danny, sapaan akrab Wali kota Makassar, mengaku kegiatan olahraga merupakan so lusi bagi generasi muda khususnya di Makassar sehingga menghasilkan atlet-atlet berprestasi. Pemkot Makassar, kata dia, mendukung sesuai dengan ka pasitasnya. apalagi pada tahun ini pihaknya juga berencana menggelar event serupa; karate Open Tournament antar kota Tingkat nasional. ”kota yang maju dan masyarakat yang berwawasan ciri khas nya ialah perkembangan pendidikan, seni dan olahraga oleh nya patut didukung agar terus mengembangkan dan membina generasi muda untuk olahraga. karena olahraga itu adalah solusi bukan beban,” kata Danny usai menerima Pengurus Shindoka Provinsi Sulsel di kediamannya, baru-baru ini. Sementara itu, kepala Dinas

Polsek Wajo Sidak Ruang Tahanan Lakukan pengawasan secara optimal, Pawas dan Piket jaga Polsek Wajo melakukan inspeksi mendadak (sidak) serta pengecekan di ruang ta hanan Mapolsek tersebut, kamis (12/1/2023) Sidak dilakukan sesuai arahan kapolsek Wajo kompol Muhammadi Muhtari, agar Pawas dan piket jaga serta fungsi harus melaksanakan pengawasan dan pemeriksaan kepada tahanan setiap hari. kapolsek Wajo, kompol Muhammadi Muhtari melalui kasubsipenmas Sihumas Polres Pelabuhan Makassar, aipda adil mengatakan, saat sidak satu persatu tahanan diperiksa. ”Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi masuknya barang-barang terlarang ke ruang tahanan. Seperti handphone, korek api, ikat pinggang, alat makan yang terbuat dari besi dan kaca, minuman keras (miras), narkoba serta senjata tajam,” kata adil. kapolsek Wajo sebut adil, mengingatkan kepada petugas jaga agar dalam penjagaan tahanan, selalu siaga dan meningkatkan kewaspadaannya untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. ”Petugas juga diminta melakukan kontrol kepada tahanan, khususnya terkait masalah kesehatan dan kebersihan serta keamanan tahanan,” sebut adil.(jay/hms)

JaYa/uPEKs

sIDaK. anggota Pawas dan Piket Polsek Wajo, sidak ruang tahanan Mapolsek Wajo, Kamis (12/1/2023).

GuNaDI/uPEKs

auDIENsI. Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto saat menerima audiensi Pengurus shindoka Provinsi sulsel di kediamannya, baru-baru ini.

Pemuda dan Olahraga (Dispo ra) Makassar, andi Pattiware mengatakan, turnamen itu se iring sejalan dengan agenda Pemkot Makassar yang rencananya digelar Oktober atau akhir tahun nanti.

Ia ungkapkan, tujuan utama kompetisi tersebut memberikan wadah kepada generasi muda Makassar untuk mengembangkan diri, apalagi karate merupakan cabang olahraga unggulan di Sulsel khususnya Makassar.

”Potensinya sangat potensial sekali. apalagi saat Porprov kemarin yang turun saja pemula semua dan melampaui target sehingga momentum ini terus dijaga. Jadi potensi itu sudah ada banyak,” kata Pattiware.

Sekaligus hal itu dilakukan sebagai persiapan POn. Dirinya memperkirakan atlet yang bakal bergabung sampai ribuan orang. ketua Panitia Shindoka Cup karate Open Tournament, Sudirman Daming mengatakan, event akan melibatkan semua kategori dari usia dini hingga senior bahkan kategori khusus yakni disabilitas. ”kategori disabilitas ini kategori yang pertama kali yang diadakan di Sulsel bahkan mungkin di Indonesia. Mengapa dilakukan? karena kami melihat sudah ada kejuaraan dunia yang melibatkan disabilitas sehingga kami mencoba mengakomodasi itu,” katanya. atlet yang ikut diperkirakan mencapai 1.200 orang hingga 1.500. Sekretaris Forki Sulsel ini menjelaskan, sejauh ini, persia pannya sudah berkomunikasi dengan beberapa perguruan di bawah naungan Forki. Shindoka merupakan perguruan di bawah Forki dan di Sulsel baru 10 tahun. ”Hadiahnya nanti ada uang pembinaan bagi juara umum, 1, 2 dan 3, selain trofi ada juga medali,” ujarnya. (rul/hms)

Granat Sebut Pengungkapan Polsek Rappocini Jadikan Jumat Curhat 43,6 Kg Sabu Sejarah Bagi Wadah Terima Aduan Masyarakat Polrestabes

JaYa/uPEKs

MuH sYaHbaN MuNaWIR

pengawasan

3

MAKASSAR, UPEKS—Gerakan nasional anti narkotika (Granat) Makassar, apresiasi Satuan narkoba Polrestabes Makassar atas keberhasilannya mengungkap 43,6 kg sa bu beberapa hari lalu dengan menangkap empat tersangka masing-masing Fn, Sa, RC, dan Ra. Bendahara Granat kota Makassar, Muh Syahban Munawir, SH, MH mengatakan, peredaran gelap narkotika terutama jenis sabu dan ekstasi sangat marak di terkhusus di kota Ma kassar. namun, atas pengungkapan yang dilakukan Polrestabes Makassar, pihaknya sa ngat mengapresiasi. ”kami sepakat dan mendukung pemberantasan narkoba ter-

sebut. Hal itu perlu diapresiasi. apalagi atas pengungkapan itu, bisa menyelamatkan anak bang sa dari penyalahgunaan narkoba,” kata Muh Syahban Munawir, Jumat (13/1/2023). Muh Syahban Munawir sapaan akrab awie ini menyebut, penangkapan jaringan internasional dengan barang bukti 43,6 kg dan Pil Ekstasi berlogo Channel 1.891 butir, pil Ekstasi berlogo Monyet sebanyak 9577,5 butir, dan uang tunai sejumlah Rp 103.450.000 juta, itu sangat luar biasa. ”Oleh itu, kami dari Granat kota Makassar sangat mengap resiasi keberhasilan Polrestabes Makassar dalam mengungkap dan menangkap bandar narkoba jaringan internasional. Ini merupakan sejarah terbesar dalam pengungkapan di Polrestabes Makassar,” sebut awie. Mantan aktivis Makassar ini menerangkan, dari pengungkapan ini disebutkan bisa menyelamatkan warga Makassar dan warga Sulawesi Selatan se banyak 290 ribu orang dari pe nyalahgunaan narkotika. ”Dengan terungkapnya bandar narkoba tersebut, kami meminta kepolisian lebih me lakukan pengawasan ketat terhadap jalur yang sering di gunakan untuk peredaran benda haram itu. Seperti jalur darat, terlebih lagi jalur pelabuhan,” bebernya. (jay/hms)

MAKASSAR, UPEKS—kapolsek Rappocini, akP Muhammad Yusuf bersama Tripika kecamatan Rappocini melaksanakan safari Jumat dirangkaikan dengan ’Jumat curhat’ di Masjid at-Taubah Jl Inspeksi kanal, kelurahan Rappocini, kecamatan Rappocini, kota Makassar, Jumat (13/1/2023). kegiatan tersebut menjadi ajang silaturahmi antara kapolsek dengan masyarakat di wilayah kelurahan Rappocini, sekaligus sebagai wadah untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas. Turut hadir dalam Jumat Curhat tersebut, yakni Camat Rap-

pocini Sahruddin, Danramil 13 Rappocini kapten nisam, Lurah Rappocini andi Bintang, para Babinsa dan Bhabinkamtibmas Polsek Rappocini serta Tokoh Masyarakat (Tomas) kelurahan Rappocini. kapolsek Rappocini, akP Mu hammad Yusuf, mengatakan, Jumat Curhat ini dilaksanakan untuk mendengar langsung cu rahan hati (curhat) dan aduan warga, terkait dengan pelayanan kepolisian sekaligus ajang silaturahmi untuk mendekatkan diri dengan masyarakat. ”kami meminta peran serta orang tua agar selalu mengi ngatkan anak-anaknya untuk

tidak komsumsi obat-obat terlarang dan minum minuman keras serta terlibat perang kelompok atau tawuran,” imbuh Yusuf. Mantan kasat Lantas Polres Parepare ini, juga mengajak ma syarakat untuk menjaga keamanan di lingkungan tempat tinggal dan mensosialisasikan nomor Wa (Whatsapp) Call Center Polsek Rappocini terkait percepatan informasi pelayanan pengaduan masyarakat. ”kegiatan Jumat Curhat ini merupakan program kapolri untuk kemajuan Institusi Polri, sekaligus untuk meningkatkan Pelayanan Polri kepada masyarakat,” tutupnya. (jay/hms)

JaYa/uPEKs

JuMat CuRHat. Kapolsek Rappocini, aKP Muh Yusuf adakan Jumat Curhat bersama tripika Kecamatan Rappocini, di Masjid at-taubah Jl Inspeksi Kanal, Kelurahan Rappocini, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Jumat (13/1/2023).

JPU Pikir-pikir Banding Atas Putusan Bebas Tiga Terdakwa RS Fatimah MAKASSAR, UPEKS—Majelis Hakim Pengadilan negeri Makassar yang memeriksa dan mengadili perkara Tindak Pidana korupsi Pengadaan alat kesehatan RS Fatimah Makassar telah menjatuhkan Putusan Pemidanaan. kasus Tindak Pidana korupsi Penga daan alat kesehatan RS Fatimah Makassar tersebut melibatkan 10 terdak wa. Mereka adalah Dr. dr. Leo Prawirahardjo (Direktur RSkDIa Siti Fatimah), Rahmat Ramadhana (Direktur PT. Sangia Perdana), abdullah (Direk tur PT. Lasono nan utama) dan Helmi Rahmadi (Direktur PT. Mentari alkesindo Jaya), kemudian, Suryadin Munansyah (Staf PT. Mentari alkesindo), Lukmanul Hakim Tarigan (Manager Opera-

sional PT. Mentari alkesindo), alamsyah (Pokja), Muhammad Fajarsyah (Pokja), Mardin (Pokja) dan urgama wan Bachtiar (Pokja). Dari 10 terdakwa, tujuh diantaranya terbukti melakukan tindak pidana korupsi. Yakni Dr. dr. Leo Prawirahar djo, Helmi Rahmadi, Terdakwa Rahmat Ramadhana, abdullah, Suryadin Munansyah, Lukmanul Hakim Tarigan dan Terdakwa Mardin. Sedangkan tiga orang terdakwa menurut Majelis Hakim dinyatakan lepas dari tuntutan hukum (onslag van recht vervolging). Yakni terdakwa urgamawan, Fajarsyah dan terdakwa alamsyah. ”atas putusan majelis hakim tersebut, Jaksa Penuntut umum (JPu) ma sih pikir-pikir untuk banding,” kata

kasi Penkum kejati Sulsel, Soetarmi, Jumat (13/1/2023). adapun putusan pemidanaan majelis hakim terhadap tujuh terdakwa yakni Dr. dr. Leo Prawirahardjo divonis dua tahun penjara, denda Rp50.000.000,Subsider dua Bulan kurungan, uang pengganti Rp. 200.000.000,- Subsider satu tahun dan enam bulan. Terdakwa Helmi Rahmadi di vonis dua tahun penjara, pidana penjara selama dua tahun, denda Rp50.000.000, Subsider dua Bulan. Sedangkan, terdakwa Rahmat Ramadhana di vonis tiga tahun dan enam bulan penjara, pidana penjara selama tiga tahun dan enam bulan, uang pengganti Rp285.000.000 Subsider dua tahun. kemudian abdullah di vonis dua

tahun penjara, pidana penjara selama dua tahun, denda Rp50.000.000, Subsider dua Bulan, uang pengganti Rp87.000.000,- Subsider satu tahun dan empat bulan penjara. Terdakwa Suryadin Munansyah di vonis dua tahun penjara, pidana penjara selama dua tahun, denda Rp. 50.000.000, subsider dua bulan penjara. Terdakwa Lukmanul di vonis dua tahun penjara, pidana penjara selama dua tahun, denda Rp50.000.000,Subsider dua bulan penjara. Terdakwa Mardin di vonis dua tahun penjara, Pidana penjara selama 2 (dua) Tahun, Denda Rp50.000.000,- Subsider 2 (dua) Bulan penjara. Putusan Majelis Hakim tersebut lebih rendah dari tuntutan Jaksa Penuntut umum. (jay/hms) layout: ela_maspoer

4

SULSEL KUAT Progres Pembangunan Masjid Terapung Bira 90%

SABTU, 14 januari 2023

SELAYAR

Tim Patwal Satpol PP Sisir Kota Benteng

l Disupport Keuangan Pemprov dan Gubernur Sulsel

SYAHRUL/UPEKS

PATROLI. Jajaran Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Kepulauan Selayar Sulawesi Selatan kembali menggelar patroli, Kamis (12/1/2023).

Giat patroli untuk menekan potensi kerawanan dan gangguan kamtibmas yang merupakan agenda rutin jajaran Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Kepulauan Selayar Sulawesi Selatan kembali digelar pada Kamis, (12/1/2023) sekitar pukul 23.37 WITA. Seperti biasanya, giat patroli diawali dari kompleks pasar Pelabuhan Pelelangan Ikan (PPI) Bonehalang di Kelurahan Benteng Selatan, kemudian menyusur ke arah utara taman pusaka dan taman pelangi kota Benteng yang berlanjut ke arah Jln. Soekarno Hatta, Jembatan Metro Bua- bua, kompleks Pasar Sentral Regional Bonea, serta kompleks terminal Bonea. Dalam giat yang dilaksanakan pada hari Kamis dini hari tersebut, aparat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemadam kebakaran dan Penyelamatan, sempat menemukan sepasang remaja yang tengah berduaan di sisi sebelah utara jembatan Metro Bua Bua. Setelah diberikan pengarahan, keduanya langsung diarahkan untuk pulang ke rumah masing masing. Beberapa tempat gelap dan lokasi rawan gangguan kamtibmas yang kerap disalahgunakan sebagai tempat mengkonsumsi obat obatan sejenis komix dan lem fox disisir tim Patwal Satpol PP. Penyisiran dilakukan mulai dari jalur pekuburan lama, kompleks Lango- lango, berlanjut ke depan Masjid Baitul Makmur, dan Kompleks SMPIT di Jln. Jend. Achmad Yani. Aparat Satpol PP juga turut melakukan pemeriksaan terhadap salah satu bangunan rumah kosong, di Jln. S. Siswomiharjo, yang kerap dijadikan tempat berkumpul dan menyalahgunakan obat obatan, mengisap lem fox, ataupun mengkonsumsi minuman keras jenis ballo. Selain menyisir tempat tempat gelap dan lokasi rawan gangguan kamtibmas, jajaran Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) turut melakukan pengembangan laporan warga terkait dengan perilaku penyalahgunaan obat obatan jenis komix. Hasilnya, tim patwal Satpol PP mendapati setumpuk barang bukti kemasan komix yang berserakan disalah satu eks lapak pedagang kaki lima, di ruas Jln. Soekarno Hatta, Benteng. Hal serupa didapati saat memeriksa salah satu bangunan rumah kosong di Jln. S. Siswomiharjo. Dari dalam bangunan rumah kosong, Satpol PP mendapati jerigen kosong warna putih yang ditengarai sebagai wadah miras jenis ballo. Kanit Patroli 2 Satpol PP, Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, Muhammad Aris mengutarakan, giat patroli akan lebih intens dilakukan untuk mengurai dan menekan potensi kerawanan kamtibmas di masyarakat, terutama kaitannya dengan indikasi penyalahgunaan obat obatan. (sya/suk

PINRANG

PKB Pinrang Target Rebut Posisi Ketua DPRD 2024 Persiapan dan langkah-langkah strategis mulai disiapkan sejumlah Partai Politik (Parpol) dalam memenangkan pertarungan di Pemilihan Umum Legislatif (Pileg) 2024 mendatang. Untuk mencapai hasil optimal, Parpol juga memasang target pencapaian. Untuk perebutan kursi DPRD Kabupaten Pinrang di Pileg 2024 mendatang, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Pinrang ditarget bisa merebut posisi Ketua DPRD. ”Yah, kita targetkan posisi Ketua DPRD. Kalaupun itu nantinya agak berat dicapai, kita targetkan minimal penambahan kursi, dari empat menjadi enam,” kata Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKB Provinsi Sulsel, Azhar Arsyad saat dikonfirmasi Upeks, Kamis (12/1/2023). Kalau target penambahan kursi itu, lanjut Azhar, itu sangat realistis untuk dicapai. Makanya, dia sudah meminta pimpinan DPC PKB Pinrang bersama seluruh jajaran pengurusnya agar mulai melakukan persiapan dari sekarang guna mewujudkan hal tersebut. ”Dari empat menjadi enam itu cukup realistis, dimana di setiap Dapil nanti kita minimal punya satu kursi. Jadi untuk targett enam kursi itu, tidak ada lagi tawar menawar buat DPC, harus dicapai,” tegas Azhar yang juga putra Kabupaten Pinrang. (clu/suk)

IST

MASJID TERAPUNG. Kondisi progres pembangunan Masjid Terapung Bira menunjukkan progres yang baik.

BULUKUMBA, UPEKS--Pembangunan Masjid Terapung Bira Kabupaten Bulukumba mulai tampak memperlihatkan progres yang baik. Struktur bangunan telah terlihat. Diketahui, pembangunan Masjid Terapung Bira ini merupakan salah satu bagian

dari Bantuan Keuangan Pemprov Sulsel TA 2022 untuk Kabupaten Bulukumba senilai Rp19 miliar. Adapun alokasi bantuan keuangan tersebut, yaitu pembangunan ruas Batu Tongkarayya-Goa Passea; pembangunan Masjid Terapung Bira; dan Jembatan Bonto Biraeng. Pembangunan sarana ibadah di area wisata Bira ini,

sebagai wujud perhatian Gubernur Sulsel Andi Sudirman untuk mendorong pengembangan sektor pariwisata di daerah. Terlebih, Bira menjadi salah satu kawasan wisata andalan di Sulsel yang banyak dikunjungi wisatawan. Melihat progres pembangunan Masjid ini, Gubernur Sulsel turut senang dan

mengapresiasi Pemkab Bulukumba. “Alhamdulillah Masjid Terapung Bira melalui Bantuan Keuangan Provinsi kepada Kabupaten Bulukumba telah mencapai 90%. Terima kasih Bapak Bupati Bulukumba beserta seluruh Jajarannya,” ujar Gubernur Andi Sudirman, Kamis (12/1/2023).

Dengan hadirnya pembangunan ini, dapat bermanfaat bagi masyarakat sekitar dan pengunjung untuk melaksanakan kewajiban ibadah sholat dengan akses yang dekat. “Masjid ini akan menjadi fasilitas bagi pengunjung yang ingin berwisata sehingga tetap dapat melaksanakan kewajiban ibadah terutama sholat 5 waktu,” tuturnya. (pp/suk)

Pengawas Dikdas Temui PJ Bupati Takalar

JAHAR/UPEKS

AUDIENCE. Pengawas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten dan penilik Kabupaten Takalar audience ke penjabat Bupati Takalar, Dr Setiawan Aswad.

TAKALAR, UPEKS--Sedikitnya 25 Pengawas Dinas Pendidi-

kan dan Kebudayaan Kabupaten dan penilik Kabupaten Takal-

ar menemui penjabat Bupati Takalar, Dr Setiawan Aswad.

Audience penagwas Dikdas di pimpin langsung oleh Korwas Dikdas Takalar Famir ,D.Pd,M. Si diterima langsung oleh Bupati Takalar Dr Setiawan Aswad diruang rapat Bupati Takalar lantai tiga.kamis,(12/1/23). Koordinator Pengawas Diknas Kabupaten Takalar, Famir SPd MSi, mengatakan, audience ini untuk silaturahmi dengan PJ Bupati Takalar Dr Setiawan Aswad, untuk saling kenal mengenal satu sama lain. ”Beliau saat masih status sebagai Kepala Dinas Pendidikan Sulsel dan salah satu agenda pertemuan tersebut yakni meminta masukan, khususnya kemajuan pendidikan yang ada di Takalar,” ujarnya. Penjabat Bupati Takalar, Dr Setiawan Aswad, mengatakan,

pengawas itu setengah dewa, karena memiliki pekerjaan yang sangat luar biasa, mampu melihat secara signifikan terhadap dam memberikan pelayanan kepada masyarakat dan siswa. ”Saya hanya mengingatkan bahwa bantu saya khususnya layanan bidang pendidikan di Kabupaten Takalar progresnya lebih baik, perlu perhatian secara menyeluruh, selain itu pelayanan kesehatan di Takalar,” ujarnya di depan puluhan Pengawas Dikdas Takalar. Bukan hanya itu PJ Bupati Takalar juga menegaskan pentingnya menjaga kebersihan dan setiap sekolah ada bank sampah. ”Begitu juga kita akan lakukan literasi Al-Qur’an,” ujarnya. (jah/suk)

Koramil 1426-03 Perbaiki Rumah Korban Puting Beliung TAKALAR, UPEKS--Bencana angin puting beliung yang menerjang Desa Tamalate Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar beberapa waktu yang lalu menyebabkan ratusan rumah warga rusak ringan maupun rusak berat. Atas kejadian itu anggota Ko ra m i l G o to ng Royo ng membatu warga memperbaiki rumah warga yang rusak akibat angin puting beliung yang menerpa Desa Tamalate, Kamis (12/1/2023). Awal kejadian bencana angin Puting Beliung yang terjadi pada hari Jum’at tanggal 30 Desember 2022 dan terus terjadi hujan de-

ras disertai angin kencang. Tanggal 4 Januari 2023, bermula dari hujan deras dan disertai angin kencang, tidak disangka tiba-tiba angin menerjang pemukiman warga dan mengakibatkan ratusan rumah rusak serta puluhan pohon tumbang. Melihat kondisi tersebut pihak Danramil 1426-03/Galut Kapten Czi Amirullah langsung memerintahkan kepada Babinsa Serda Rapiuddin untuk mendata warga yang terdampak bencana angin puting beliung dan berapa kerugian yang dialami warga pasca angin puting beliung yang menimpah warga Desa Tamalate.

”Sementara rumah warga yang terdata mengalami kerusakan akibat dampak angin puting beliung, Anggota Koramil dengan dibantu warga sekitar melaksanakan gotong royong memperbaiki rumah yang rusak, dan dan yang utama memperbaiki atap rumah yang mengalami rusak berat,” ujar Rapiuddin personal Koramil Galut. Lanjut Rapiuddin upaya yang dilakukan Danramil beserta Anggota Koramil dan Aparat terkait, sebagai wujud kepedulian TNI AD dijajaran Satkowil untuk selalu membantu dan meringankan beban warga yang tertimpa musibah. (jah/suk)

JAHAR/UPEKS

DANRAMIL. Personil Danramil 1426 Takalar bantu warga terdampak bencana puting beliung

KSP Berkat Latih Pembukuan pada Karyawan

SUFRI/ UPEKS

PELATIHAN. Pelatihan Peningkatan Sumber Daya Manusia bagi Karyawan dan Karyawati Koperasi Simpan Pinjam Berkat Bulukumba di Kantor KSP Berkat Bulukumba.

BULUKUMBA, UPEKS--Pelatihan peningkatan sumber daya manusia bagi karyawan dan karyawati Koperasi Simpan Pinjam Berkat Bulukumba untuk tahap kedua kembali dilaksanakan. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor KSP Berkat Bulukumba, Jl Durian No. 5 Bulukumba, Jumat (13/1/2023). Setelah sebelumnya pelatihan tahap pertama sukses dilaksanakan pada tanggal 23-25 Desember 2022. Ketua Pelaksana Pelatihan, H Muh Ishak, dalam laporannya mengatakan, bahwa pelatihan

tahap kedua ini diikuti oleh para Pembuku sebanyak 29 orang peserta dengan sumber dana dari Dana Pendidikan KSP Berkat Bulukumba. Tujuan pelaksanaannya adalah agar seluruh peserta pelatihan menjadi lebih profesional lagi dalam menjalankan tugas-tugasnya kedepan. Sementara itu, Ketua KSP Berkat Bulukumba Dr. Ir. H. Andi Makkasau,MM dalam arahannya menghimbau kepada para peserta agar wajib untuk diikuti dengan sebaik-baiknya. Tidak sekadar datang memenuhi ke-

wajiban semata. “Pelatihan peningkatan SDM ini adalah sebuah rencana yang didesain jauh-jauh hari sebelumnya. Tujuannya agar seluruh pembuku di lingkup KSP Berkat Bulukumba dapat melahirkan Laporan Keuangan yang otentik dan benar,” jelas Karaeng Lompo, sapaan akrabnya. Lanjut Karaeng Lompo, KSP Berkat sebagai lembaga besar yang berlevel nasional dan menjadi kebanggaan Propinsi Sulsel, maka Laporan Keuangan yang benar-benar otentik sangat diperlukan. (suf/suk) layout: rahmat

SULSEL KUAT

SABTU, 14 januari 2023

LUWU

Kapolres Luwu Serap Aspirasi Masyarakat

5

BPJamsostek Palopo Siapkan Layanan 58 PLKK l Di Sejumlah Rumah Sakit

KARTINI ECHA/UPEKS

ASPIRASI. Kapolres Luwu, AKBP Arisandi, didampingi Kabag Ren Polres Luwu Kompol Andi Hasanuddin, Kasat Reskrim Polres Luwu AKP Muh Saleh, menyerap aspirasi warga.

LUWU, UPEKS--Polres Luwu menggelar kegiatan Jumat Curahan hati (Curhat) di Desa Salupareman Kec Kamanre Kab Luwu, Jumat (12/1/2023). Jumat Curhat dilaksanakan setiap minggu diwilayah hukum Polres Luwu untuk menyerap aspirasi masyarakat terkait Kamtibmas. Kapolres Luwu, AKBP Arisandi, didampingi Kabag Ren Polres Luwu Kompol Andi Hasanuddin, Kasat Reskrim Polres Luwu AKP Muh Saleh, Kasat Narkoba Polres Luwu AKP Mustari Alam, Kasat Binmas Polres Luwu AKP Yunus Mangiwa, Kasat Lantas Polres Luwu AKP Muh Nawir, Kapolsek Belopa Iptu Dr Marino, KBO Reskrim Polres Luwu Ipda Sirajuddin. Turut hadir Camat Kamanre Ambo Tuo, Kepala Desa Saluparemang, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda dan Warga Desa Saluparemang. Kapolres Luwu AKBP Arisandi, menerangkan kegiatan ini digelar untuk mendengarkan langsung dari warga apa yang selama ini menjadi unek-unek mereka dan belum sempat tersampaikan, hal ini akan membuka sumbatan informasi sehingga situasi kamtibmas akan semakin kondusif. “Kami berharap, dengan informasi yang telah disampaikan langsung oleh warga nantinya akan didiskusikan, sehingga masalah yang dianggap krusial sekalipun bisa ditangani dengan cepat dan maksimal. Tujuan akhirnya untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di Kabupaten Luwu,” ujarnya. Dalam kegiatan Jumat Curhat, Kepala Desa Saluparemang Sarmang berterima kasih kepada Polri dan mengatakan bahwa semenjak Polres Luwu berdiri di Belopa masyarakat khususnya di Kamanre secara besar aman dan kondusif. ”Selama saya jadi kades sudah ada empat warga yang menjadi terpidana Narkoba apa langkah saya selaku kades terkait masalah ini,” ujarnya. (cha/suk)

PALOPO, UPEKS--BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Palopo meningkatkan Pusat Layanan Kecelakaan Kerja (PLKK) dengan menambah PLKK di seluruh wilayah operasional BPJamsostek Cabang Palopo. Saat ini, tersedia 58 PLKK yang tersebar di seluruh wilayah operasional mulai dari Kota Palopo, Kabupaten Luwu Utara, Kabupaten Luwu Timur, Kabupaten Tana Toraja, Kabupaten Toraja Utara, Kabupaten Enrekang, dan Kabupaten Sidrap. Yakni di Rumah Sakit (RS), klinik maupun Puskesmas. Hal ini diungkapkan Kepala BPJamsostek Cabang Palopo, Rusdiansyah, baru-baru ini. ’’Peningkatan layanan PLKK akan terus kami lakukan untuk memudahkan saat ada peserta kami mengalami resiko kecelakaan kerja segera mendapatkan tindakan medis dan selama masa perawatan tidak mengeluarkan biaya (unlimited) karena segala biaya ada dijamin

SYAHRUL/UPEKS

BANTUAN. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kepulauan Selayar, Hj Satmawati Sos MAP, menyerahkan bantuan untuk warga kepada Kepala Desa Tambolongan, Makkawaru, di Kantor Dinas Sosial, Jumat (13/10/2023) siang.

Sepuluh paket bantuan tanggap darurat kembali diserahkan Dinas Sosial Kabupaten Selayar Sulawesi Selatan kepada sepuluh kepala keluarga (KK) di Desa Tambolongan, Kecamatan Bontosikuyu yang terdampak bencana angin kencang dan badai gelombang pasang air laut. Paket bantuan tanggap darurat diserahkan secara langsung oleh Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kepulauan Selayar, Hj Satmawati Sos MAP, kepada Kepala Desa Tambolongan, Makkawaru, di Kantor Dinas Sosial, Jumat (13/10/2023) siang. Kepala Dinas Sosial, Hj Satmawati SSos MAP, mengutarakan, paket bantuan tanggap darurat diserah terimakan Dinas Sosial sebagai bentuk interpretasi kehadiran pemerintah di tengah suasana duka dan dampak bencana yang dialami oleh warga masyarakat Kabupaten Selayar. Apresiasi disertai ucapan terima kasih dan penghargaan disampaikan Kepala Dinas Sosial, Hj Satmawati SSos MAP, atas kepedulian dan kepekaan Kades Tambolongan terhadap warganya yang terkena dampak bencana. Giat penyerahan dan penyaluran bantuan tanggap darurat diikuti dan dihadiri Kabid Linjamsos, Patta Raja, SE yang disaksikan oleh hampir seluruh jajaran Dinas Sosial Kabupaten. Dari kantor Dinas sosial, paket bantuan langsung diantar menuju rumah kontrakan Pemdes Tambolongan di Jln. Kihajar Dewantara, kota Benteng, atas bantuan fasilitasi kebijakan kadis sosial dan dukungan personil tagana. (sya/suk)

BPJamsostek sampai sembuh,’’ jelas Rusdiansyah. Adapun PLKK BPJamsostek Cabang Palopo di Kota Palopo yakni Dr Eric Gamaliel Amba, M.Kes Sp.OT, Kimia Farma

Karang Taruna Cup 1, Gairahkan UMK di Enrekang

SELAYAR

Kadis Sosial Apresiasi Kepedulian Kades Tambolongan

IST

BPJAMSOSTEK. BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Palopo meningkatkan Pusat Layanan Kecelakaan Kerja (PLKK) dengan menambah PLKK di seluruh wilayah operasional BPJamsostek Cabang Palopo.

HASRI JACK

SRYKANDI/UPEKS

ENREKANG, UPEKS--Karang Taruna Kabupaten Enrekang menggelar pembukaan Karang Taruna Enrekang CUP I, Dusun Garutu, Desa Buttu Batu, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang. Kegiatan selain menggairahkan olahraga juga menggairahkan para pelaku UMKM di Enrekang. Kegiatan yang dibuka oleh Wakil Bupati Enrekang, Asman, diikuti 34 peserta terdaftar. Karang Taruna Cup 1 mengangkat tema ”Menjunjung Tinggi Sportivitas” akan memperebutkan total hadiah sebesar Rp100 juta dan piala bergilir. Selain dihadiri dan dibuka Wabup, kegiatan ini juga dihadiri ketua Karang Taruna Sulawesi Selatan, Ketua DPRD Kabupaten Enrekang beserta jajarannya, H Ahmad Abdy Baramuli, Polres Enrekang, Dandim 1419 Enrekang, Kepala OPD Lingkup Pemkab Enrekang,Camat Se Kabupaten Enrekang, Kepala Desa Sekabupaten Enrekang , Ketua Forum Adat Amar Ma’ruf Nahi Munkar dan ratusan masyarakat. Ketua Umum Karang Taruna Kabupaten Enrekang, Hasri Jack, menegaskan, Karang Taruna adalah Lembaga sosial yang diprakarsai oleh pemuda pemudi yang sudah seharusnya membuat kegiatan yang berbentuk pembinaan dan juga menghidupkan pelaku UMKM. Apa lagi turnamen Karang Taruna Cup I baru pertama kalinya diselenggarakan di Enrekang Utara dan pilihan tempat kegiatan sudah tepat untuk meningkatkan perekonomian

di pedesaan dengan banyaknya pelaku UMKM di sekitaran lokasi kegiatan. ”Kegiatan ini adalah salah satu program kami di Karang Taruna Enrekang yang akan diselenggarakan 2 kali setahun nantinya dengan tujuan membangun sepak bola di Kabupaten Enrekang,” ujar Hasri Jack. Dia mengatakan, semua tim yang terdaftar sebanyak 34 akan menjunjung tinggi sportivitas. Dia juga mengatakan akan melibatkan semua elemen agar bermitra mensukseskan kegiatan yang bernilai positif ini. ”Kami sangat berterima kasih kepada panitia lokal selaku tuan rumah dan teman-teman pengurus Karang Taruna e5nrekang atas kerja kerasnya sampai saat ini serta antusias dari berbagai elemen hadir menyaksikan langsung pembukaan Karang Taruna Cup 1 hari ini,” ungkap Ketua Karang Taruna Kabupaten Enrekang. Pembukaan diwarnai beberapa acara seremonial seperti tari yang ditampikan anak-anak dusun Garutu, eksibisi antara nafas tua pemda vs legen Garutu FC serta tendang bola yang dilakukan oleh semua tamu kehormatan ditengah lapangan. (sry/suk)

Apotek Palopo, RS Bintang Laut, RSU At Medika, RSU Mujaisyah, RSU Mega Buana, RSU St Madyang, dan RSUD Sawerigading. Untuk Kabupaten Luwu, Puskesmas Bua, RSUD Batara Guru, RS Hikmah Sejahtera. Untuk Kabupaten Luwu Utara,

RS Hikmah, RSUD Andi Djemma, RS Hikmah Sukamaju. Kabupaten Luwu Timur meliputi BLUD RSUD I Lagaligo, RS Inco sorowako. Kabupaten Sidrap, RSUD Nene Mallomo, RSUD Arifin Nu’mang.Kabupaten Enrekang, RSUD Massenrempulu,

RSU Hj Puang Sabbe, Dinas Kesehatan Enrekang (13 Puskesmas). Sedangkan untuk Kabupaten Toraja, Yakni RSUD Elim Rantepao, RS Fatima Makale, RSUD Lakipadada, Puskesmas Buakayu, dan Dinas Kesehatan Tana Toraja (22 puskesmas). (pp/suk)

Jum’at Curhat Polri Pilih Kecamatan Terjauh

SYAHRUL/UPEKS

CURHAT. Kapolres AKBP Ujang Darmawan Hadi Saputra SH SIK MM MIK, mendengarkan keluhan warga Pulau Pasilambena.

SELAYAR, UPEKS--Dalam rangka meningkatkan Pelayanan Kepolisian Polres Kepulauan Selayar terus menampung aspirasi masyarakat untuk mengetahui secara langsung keluhan dan harapan masyarakat melalui kegiatan Jum’at Curhat yang rutin dilaksanakan setiap pekan. Tidak hanya dilaksanakan di Ibu kota Benteng, kegiatan yang sama juga dilaksanakan Polres Kepulauan Selayar hingga ke Kecamatan terjauh, yaitu di Kecamatan Pasilambena. ”Kegiatan ini rutin kita laksanakan sebagai wujud keterbukaan Polri dalam rangka

menerima masukan bahkan kritikan dari masyarakat. Ini tidak hanya di Polres, setiap Polsek dan Pospol di seluruh jajaran Selayar juga melaksanakan,” kata Kapolres AKBP Ujang Darmawan Hadi Saputra SH SIK MM MIK. Kegiatan Jum’at Curhat di Kecamatan Pasilambena, yang merupakan kecamatan terjauh dari Ibu Kota Kabupaten dan berbatasan langsung dengan Provinsi NTT tersebut, dipimpin oleh Kapospol Pasilambena Ipda Sudirman, Jumat (13/01/2023) di Masjid Bausallam Desa Kalaotoa.

Selain dihadiri Kapospol, kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Camat Pasilambena Andi Irwan, S.Sos,MM, Sekdes Kalaotoa, Tomas, Toda dan Toga serta masyarakat umum. Sebagaimana pelaksanaan Jum’at Curhat, pada kesempatan tersebut Kapospol menampung aspirasi warga termasuk pemerintah dan tokoh masyarakat setempat. ”Hingga saat ini sebagian besar masyarakat kami masih mengeluhkan kelangkaan BBM, akibat cuaca ekstrem yang melanda baru-baru ini. Alhamdulillah ada pak camat juga dan kami bersepakat untuk berkoordinasi ke pemerintah kabupaten untuk upaya menstabilkan ketersediaan BBM di kecamatan Pasilambena” ungkap Kapospol Ipda Sudirman. Kesempatan Jum’at Curhat ini juga dimanfaatkan Kapospol untuk memberikan arahan-arahan Kamtibmas, khususnya agar para Warga yang sebagian besar adalah Nelayan agar tidak memaksakan melaut apabila cuaca ekstrem. Ia juga mengimbau agar warga menghindari miras, judi dan penyalahgunaan narkotika. (sya/suk)

Kebersihan Stadion BJ Habibie Tetap Terjaga

ist

STADION. Pemkot Parepare intens melakukan pembersihan area Stadion Gelora BJ Habibie.

PAREPARE, UPEKS--Jelang pelaksanaan putaran kedua BRI Liga 1, Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare intens melakukan pembersihan di area

stadion Gelora BJ Habibie, yang merupakan Homebase PSM Makassar. Hal itu demi menjaga kebersihan di stadion tersebut. Itu diungkapkan,

Kepala Bidang Kebersihan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Parepare, Muhammad Yusuf, di Stadion BJ Habibie, Jumat (13/1/2023). ”Kami dengan Dinas terkait seperti Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata, Damkar, dan PDAM rutin melakukan pembenahan sarana dan prasarana di stadion,” katanya. ”Dua bulan terakhir ini kami intens lakukan pembersihan di stadion Gelora BJ Habibie bersama beberapa dinas terkait, membenahi dan bersihkan area stadion baik di dalam maupun diluar area stadion,” tambahnya. Dia menambahkan, ada dua kelompok tim kebersihan DLH Parepare yang diturunkan un-

tuk melakukan pembersihan. Masing-masing 9 orang petugas tiap kelompok. ”Meskipun jadwal pelaksaan BRI Liga 1 belum resmi keluar dilaksanakan di stadion ini (Stadion BJ Habibie, red) kami tetap intens melakukan pembersihan berdasarkan instruksi dari bapak Wali Kota (Taufan Pawe) agar kebersihan stadion seperti pemeliharaan rumput, toilet, drainase dan ruang official serta pemain tetap terjaga,” ujarnya. Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disporapar), Amarun Agung Hamka, yang juga berada di Stadion Gelora BJ Habibie bersama jajarannya melakukan pembenahan. (prp/suk) layout: rahmat

6

MAKASSAR REC VER

telkom Imbau Pelanggan IndiHome Waspada Modus Penipuan PeNGGUNAAN internet dan layanan telekomunikasi yang sangat masif saat ini tidak menutup kemungkinan akan terjadinya tindak kejahatan siber, salah satunya adalah modus penipuan. Hal ini tentu dialami oleh PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) khususnya pada produk layanan digitalnya IndiHome. Semakin maraknya penipuan dengan berkedok layanan customer service, Telkom dan IndiHome mengajak masyarakat terutama subscribers IndiHome untuk selalu waspada terhadap pelaku. Hal ini disampaikan, VP Marketing Management Telkom, e. Kurniawan. ”IndiHome mengimbau kepada pelanggan dan seluruh masyarakat untuk selalu berhati-hati ter hadap berbagai macam modus penipuan yang mengatasnamakan Telkom. Modus yang marak terjadi saat ini adalah permintaan untuk melakukan transaksi sejumlah uang melalui nomor rekening pribadi untuk membuka blokir atau tagihan yang menunggak”, ujarnya. Tindak penipuan kepada korban ditengarai menggunakan calling machine otomatis untuk secara langsung mengarahkan pelanggan untuk berbicara kepada customer service palsu dengan menekan angka 9 atau 1 di telepon. Kemudian pelaku akan menyampaikan bahwa nomor pelanggan telah disalahgunakan sehingga adanya tunggakan yang harus diselesaikan dan akan diteruskan kepada pihak yang berwenang. Modus penipuan yang dilakukan kerap kali berujung pada pemindahan sejumlah uang pelanggan kepada pelaku penipuan. Untuk itu, sebagai tindak preventif pelanggan diharapkan untuk se nantiasa menjaga kerahasiaan data pribadi yang dimiliki yakni, nomor KTP, OTP, dan nomor rekening tabungan. Selain itu, pelanggan diharapkan untuk tidak melakukan kegiatan transaksi apapun yang ditujukan ke nomor rekening pribadi maupun me nanggapi telepon yang mengatasnamakan Telkom yang diterima dari nomor personal tidak dikenal. ”Semua tagihan dan proses transaksi dengan pelanggan hanya menggunakan kanal resmi dari Telkom. Jika pihak kami harus menghubungi pelanggan melalui sambungan telepon tidak akan bertanya terkait data penting pelanggan. Pelanggan bisa mengkonfirmasi informasi tersebut ke kanal resmi kami di media sosial Indihome care, contact center 147, maupun Grapari TelkomGroup terdekat”, lanjut Kurniawan. (mim/hms)

pelatihan YIM Beri Edukasi Cegah Gangguan Psikologis

Ist

PELatIHaN. Yayasan Indonesia Mengabdi didukung uNICEF Indonesia dan Pemerintah Jepang gelar pelatihan peningkatan kapasitas fasilitator masyarakat dan relawan sosial.

YAYASAN Indonesia Mengabdi (YIM) dengan dukungan dari UNICeF Indonesia dan Pemerintah Jepang melaksanakan pelatihan peningkatan kapasitas fasilitator masyarakat dan relawan sosial. Kegiatan ini memberikan edukasi mengenai dukungan psikososial kepada orang tua di tingkat Desa atau Kelurahan. Pelatihan ini merupakan rangkaian dari kegiatan Program Dukungan Psi kososial untuk Siswa PAUD dan SD kelas awal. Manager Yayasan Indonesia Mengabdi, Dr. Farida Aryani mengatakan, Program Dukungan psi kososial adalah segala bentuk dukungan awal yang diberikan baik dari sekolah maupun dari pi hak keluarga dan masyarakat, yang bertujuan un tuk menjaga atau mempromosikan kesejahte raan psikososial dan mencegah atau mengatasi gangguan psikologis atau kesehatan mental pada anak sehingga anak dapat tumbuh dan berkembang secara optimal. ”Peran sekolah tentunya tidak cukup dalam memberikan dukungan psikososial pada anak, makanya diperlukan kerjasama antara peran ke luarga dan lingkungan masyarakat,” katanya. Ia mengatakan, bahwa kesehatan mental merupakan isu yang sangat penting selama pandemi dan pasca pandemi. ”Sejumlah studi menunjukkan bahwa pandemi Covid-19 meningkatkan tekanan mental, depresi, kecemasan di masyarakat, baik orang dewasa, remaja dan anak-anak,” ucapnya. Menurutnya, studi yang dilakukan oleh UNICeF menunjukan bahwa satu dari tujuh anak mengalami masalah kesehatan mental selama pandemi dan anak-anak berpotensi mengalami dampak jangka panjang terutama terhadap kesehatan mental mereka. ”Hal tersebut yang menjadi alasan mengapa penting melakukan pelatihan kepada semua elemen yakni guru, orang tua, dan fasilitator masyarakat terkait bagaimana memberikan Dukungan psikososial kepada anak,” tegasnya. (mit/hms)

sabtu, 14 januari 2023

Jumlah Anggaran RUP 2023 Makassar Turun Jadi Rp3,4 T n Awalnya Diumumkan pada Sirup LKPP Capai Rp4,8 T MAKASSAR, UPEKS—Jumlah anggaran Rencana Umum Pengadaan (RUP) 2023 Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar berkurang. Awalnya, nilai RUP yang diumumkan pada laman Sistem Informasi Rencana Umum Pe ngadaan (Sirup) milik Lembaga Kebijakan Pengadaan Peme rintah (LKPP) mencapai Rp4,8 triliun. Saat ini, nilai RUP yang diumumkan sebesar Rp3,4 triliun. Jumlah tersebut berasal dari 13.274 paket penyedia dengan nilai Rp2,87 triliun dan 12.117 kegiatan swakelola Rp539,4 miliar.

Kasubag Pengadaan Bagian PBJ Setda Kota Makassar, Surah man yang dikonfirmasi belum mengetahui pasti penyebab penurunan nilai RUP tersebut. ”Mungkin ada yang dialihkan ke swakelola. saya koordinasi kan dengan adminnya,” ujar Surahman, kemarin. Dimana, RUP tersebut berasal dari 51 OPD lingkup Pemkot Makassar yang mengelola anggaran pada APBD 2023 mendatang. Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar menjadi OPD de ngan nilai RUP terbesar. Nilai anggarannya mencapai Rp1,7 triliun.

Pasalnya, sejumlah mega pro yek akan dibangun Pemkot Ma kassar pada 2023 nanti. Salah satunya pembangunan Makas sar Government Center and Services yang menelan anggaran Rp200 miliar. Dinas PU disusul Dinas Kesehatan (Dinkes) Makassar yang mengumumkan RUP sebesar Rp513,3 miliar. Lalu, ada Dinas Pendidikan (Disdik) de ngan RUP sebanyak Rp362,6 miliar. Kepala BPKAD Makassar, Muh Dakhlan mengatakan, perencanaan menjadi salah satu faktor penting untuk memaksimalkan anggaran. Dan perencana-

an yang kurang matang menjadi penyebab minimnya serapan anggaran pada tahun ini. ”Perencanaan kurang matang sehingga terjadi perubahan pada DPA,” katanya. Karena itu, Pemkot Makassar mematangkan seluruh perencanaan pada APBD perubahan 2022 agar minimnya serapan anggaran tak terulang pada 2023. ”Pada anggaran perubahan tahun ini kita matangkan perencanaan sehingga pada tahun 2023 tinggal pelaksanaannya,” ungkapnya. Sehingga, ia optimis serapan anggaran bisa maksimal pada 2023 mendatang.

Diketahui, Pemkot Makassar memiliki Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2023 sebesar Rp5,6 triliun. Rinciannya, anggaran belanja Rp5.666.377.647.700 dan target pendapatan sebesar Rp4.784.338.930.840. Dari target pendapatan dan belanja ada defisit anggaran sebanyak Rp882.038.716.860. Defisit ini akan ditutupi pembiayaan daerah. Pembiayaan daerah terdiri dari penerimaan Rp892.038.716.860 dan pengeluaran Rp10.000.000.000 pengeluaran. Sehingga total Netto menjadi Rp882.038.716.860. (rul/hms)

Musrenbang Kelurahan Maccini Gusung Prioritaskan Infrastruktur dan Kesehatan

GuNaDI/uPEKs

PERtEMuaN. sekda Kota Makassar, Muh ansar memaparkan kesiapan pengelolaan IPaL di Kota Makassar saat pertemuan dengan IuWasH tangguh di balaikota, Jumat (13/1/2023).

PDAM dan Dinas PU Kelola IPAL Losari MAKASSAR, UPEKS—Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar dan USAID Indonesia Urban Resilient Water, Sanitation, and Hygiene (IUWASH) Tangguh kembali membahas tindak lanjut pengelolaan Instalasi pengolahan Air Limbah (IPAL) Losari. Pada pertemuan tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Muh Ansar mema parkan kesiapan pengelolaan IPAL di Kota Makassar. Dimana, pengelolaan IPAL rencananya akan dilaksanakan PDAM Makassar dan BLUD IPAL Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar. ”Ada rencana pembagian tugas antara PDAM dengan BLUD IPAL Dinas PU Kota Makassar, yang nantinya akan diatur dalam Perwali yang merupakan turunan dari Perda No 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Air Limbah Domestik,” kata Ansar pada pertemuan dengan

IUWASH Tangguh di Balaikota, Jumat (13/1/2023). Menurut Ansar, pengelolaan IPAL Losari rencananya akan ditangani PDAM Makassar yang meliputi empat kecamatan. Keempat kecamatan, yakni Mamajang, Ujung Pandang, Mariso, dan Tamalate melalui pengelolaan air limbah secara advanced atau canggih. Sedangkan pengelolaan air limbah secara konvensional akan ditangani oleh BLUD IPAL Dinas PU Makassar. Karena itu, beberapa instansi lingkup Pemkot Makassar akan dipertemukan untuk mem bahas lebih lanjut teknis pelaksanaan, diantaranya PDAM, Dinas PU, Bappeda, Dinas Ta ta Ruang, serta camat dan beberapa OPD lain yang memiliki keterkaitan dengan pengelolaan IPAL. Selain itu, akan dibahas pula tentang kewajiban masya-

rakat untuk membayar retribusi, dengan mempertimbangkan kemampuan masyarakat khususnya masyarakat mene ngah ke bawah. Sementara itu, Regional Manager South Sulawesi and east Indonesia, Rieneke Rolos menyampaikan, upaya yang dilakukan oleh IUWASH Tangguh sebagai pendampingan untuk Kota Makassar sebagai wujud dukungan atas upaya Pemkot Makassar dalam meningkatkan layanan sanitasi dan perbaikan perilaku higienis. ”Program proyek lima tahun, IUWASH Tangguh berupa pencapaian tujuan pembangunan Indonesia dalam meningkatkan akses air minum dan sanitasi aman serta perilaku higienis di daerah perkotaan, dengan bermitra dengan Pemerintah Kota, berharap di Tahun 2027 dapat tercapai potensi sanitasi aman,” ungkapnya. (rul/hms)

MAKASSAR, UPEKS—Pemerintah kelurahan se-Kecamatan Makassar mulai melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang). Salah satunya, Musrenbang tingkat Kelurahan Maccini Gusung di aula kantor kelurahan, Jl Maccini Baru, Kamis (12/1/2023). Musrenbang ini dibuka langsung Camat Makassar, Akbar Yusuf dan dihadiri Pj Ketua RT/RW, LPM, anggota DPRD Makassar, perwakilan OPD terkait hingga tokoh masyarakat. Di kesempatan tersebut, Akbar Yusuf menyampaikan agar peserta Musrenbang me masukkan usulan yang menjadi skala prioritas untuk memaksimalkan penyerapan anggaran. Ia mengajak peserta Musrenbang untuk mengawal usulan-usulan program agar dapat terealisasi dan bermanfaat bagi masyarakat. ”Mari kita bermusyawarah dengan baik dan mengawal usulan-usulan kita di

Usulan-usulan dalam Musrenbang didominasi infrastruktur dan kesehatan. Musrenbang selanjutnya,” kata Akbar Yusuf. Sementara itu, Lurah Maccini Gusung, Muhammad Aris mengatakan, pembangunan infrastruktur dan kesehatan menjadi usulan prioritas dalam Musrenbang. ”Usulan-usulan dalam Musrenbang didominasi infrastruktur dan kesehatan,” kata Aris. Pada sektor infrastruktur, peserta rata-rata mengusulkan rehabilitasi jalan dan drainase. Untuk kesehatan, fokus pada pencegahan ka sus stunting. ”Kita fokus pada upaya pen cegahan stunting yang juga menjadi program nasional,” katanya. (rul/hms)

asRuL/uPEKs

MusRENbaNG. suasana Musrenbang tingkat Kelurahan Maccini Gusung di aula kantor kelurahan, Jl Maccini baru, Kamis (12/1/2023).

Mitra Grab Terima Apresiasi Senilai Total Rp17,2 Miliar MAKASSAR, UPEKS—Grab Indonesia menggelar dua helatan akbar, Hari Mitra Grab & OVO dan HAJATAN, yang diadakan

secara berkesinambungan di 7 kota, yakni Makassar, Yogyakarta, Jakarta, Palembang, Medan, Surabaya, dan Bandung.

Ist

KOMPaK. Perwakilan Grab dan OVO serta Mitra Grab kompak berswafoto bersama andika Mahesa, vokalis Kangen band dalam Hari Mitra Grab & OVO 2022.

Dihadiri oleh lebih dari 7.000 Mitra Grab dan keluarganya dari Aceh hingga Papua, ajang ini juga menjadi wadah bagi Grab untuk memberikan apresiasi senilai Rp17,2 miliar kepada puluhan ribu Mitra. Adapun inisiatif ini menegaskan konsistensi Grab dalam me ngapresiasi para Mitra yang telah loyal dan berdedikasi. ”Kerja keras dan dedikasi para Mitra selama tahun 2022 pa tut dirayakan. Hal ini lah yang mendorong kami untuk menghadirkan Hari Mitra Grab & OVO serta HAJATAN yang diharapkan tak hanya memperkuat solidaritas para Mitra, namun juga memberikan ruang bagi para Mitra untuk bergembira bersama keluarganya. Kedua ajang ini

pun menjadi puncak dari berbagai aktivitas yang telah dilakukan sepanjang tahun, seperti Forum Diskusi Mitra, Laga So lidaritas, Kopdar, hingga Nobar Warga Grab,” ujar Neneng Goe nadi, Country Managing Director, Grab Indonesia. Di Hari Mitra Grab & OVO 2022 yang diadakan di Yogyakarta, Grab menggandeng Be nihBaik.com untuk memberikan Apresiasi Dana Abadi senilai Rp. 15.8 Miliar kepada lebih dari 45 ribu Pejuang Transportasi dan Pejuang UMKM yang diantaranya merupakan Mitra Grab. Selain ragam aktivitas yang ditujukan untuk menghibur pa ra Mitra, ajang tahunan ini juga turut dimeriahkan oleh penam-

pilan musisi ternama: Kangen Band dan Ndarboy Genk. Hari Mitra Grab & OVO pun dilanjutkan dengan HAJATAN, yaitu festival akhir tahun yang diadakan di 6 kota: Jakarta, Palembang, Medan, Surabaya, Makassar, dan Bandung. Di acara ini, ratusan Mitra pun mendapatkan apresiasi dengan total Rp. 1.4 Miliar lewat Momen Apresiasi Mitra dan doorprize berupa motor hingga logam mulia. Lebih dari 6 ribu Mitra dan keluarganya yang hadir di helatan ini juga disuguhi pertunjukan musik dari KOTAK Band, PAS Band, Krisyanto ’Jam rud’, Putri Jamila, Rena KDI, Rid wan Sau, Bella Safitri KDI, Hydro Koplo, serta komika Reza Kahar. (mim/hms) layout: ela_maspoer

ANEKA

sabtu, 14 JANUARI 2023

7

Penjualan Eceran Diproyeksi Tumbuh Positif l Hasil Survei Bank Indonesia MAKASSAR,UPEKS-- Hasil survei Bank Indonesia memproyeksikan kinerja penjualan eceran tumbuh positif pada Desember 2022. Hal tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) Desember 2022 sebesar 216,4, atau tumbuh positif 0,04% (yoy). Kepala Departemen Komunikasi Bank Indonesia, Erwin Haryono, mengatakan, kinerja penjualan eceran yang tumbuh positif tersebut didorong oleh pertumbuhan Kelompok Peralatan Informasi dan Komunikasi, yang tercatat meningkat dari kontraksi pada bulan sebelumnya. "Secara bulanan, penjualan eceran diprakirakan tumbuh sebesar 6,3% (mtm), meningkat

dari 0,4% (mtm) pada bulan sebelumnya," terang Erwin dalam laman resmi BI. Adapun peningkatan terjadi pada mayoritas kelompok, terutama Subkelompok Sandang, Kelompok Peralatan Informasi dan Komunikasi yang ditopang oleh masih tingginya penjualan TV digital, serta Kelompok Makanan, Minuman, dan Tembakau yang didorong oleh perayaan Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Natal, periode libur dan akhir tahun, serta strategi potongan harga yang mendukung permintaan domestik. Erwin menambahkan, pada November 2022, pertumbuhan penjualan eceran secara tahunan

tetap tumbuh positif. "IPR November 2022 tercatat tumbuh sebesar 1,3% (yoy), meski lebih rendah dibandingkan dengan pertumbuhan pada bulan sebelumnya sebesar 3,7% (yoy)," terangnya. Kelompok Barang Budaya dan Rekreasi tercatat meningkat, sementara Kelompok Peralatan Informasi dan Komunikasi serta Perlengkapan Rumah Tangga lainnya membaik meski masih dalam fase kontraksi. Menurutnya, secara bulanan, kinerja penjualan eceran juga tercatat tumbuh positif sebesar 0,4% (mtm). Kinerja tersebut ditopang oleh pertumbuhan pada Kelompok Perlengkapan

Rumah Tangga Lainnya serta Suku Cadang dan Aksesori yang mengalami perbaikan setelah mengalami kontraksi pada bulan sebelumnya. Dari sisi harga, kata dia, responden memprakirakan tekanan inflasi pada Februari dan Mei 2023 (3 dan 6 bulan yang akan datang) akan menurun. Indeks Ekspektasi Harga Umum (IEH) Februari dan Mei 2023 tercatat masing-masing sebesar 134,6 dan 140,2 turun dari 138,0 dan 140,8 (Januari dan April 2023). Responden menginformasikan penurunan harga diprakirakan terjadi karena stok barang yang mencukupi. (eky/rif )

Pemprov Alokasikan Rp300 Miliar dari Halaman 1 Sementara itu, Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) Pemprov Sulsel, dr. Syahrir Pasaringgih mengungkapkan, untuk cakupan UHC sejauh ini sudah dialokasikan sebesar Rp300 miliar. "Realisasinya belum 100 persen,

karena ada masyarakat dijamin pemerintah. Tapi datanya tidak akurat. Sehingga perlu perbaikan data agar anggaran yang dialokasikan tepat sasaran," ungkapnya. "Anggarannya jelas, tapi datanya biasa yang tidak benar. Seperti ada orang miskin malah tidak tercover, sebaliknya, malah ada orang kaya, mampu malah di

cover pemerintah. Untuk itu, hal tersebut butuh perbaikan agar anggaran yang dialokasikan sesuai peruntukannya," lanjutnya. Di tempat yang sama, Deputi Direksi BPJS Kesehatan Wilayah Sulselbartra dan Maluku, Beno Herman menjelaskan, dari 24 kabupaten/kota di Sulsel, ada empat kabupaten yang belum

memenuhi cakupan UHC. Yakni, Kabupaten Bulukumba, Gowa, Luwu Utara, dan Pinrang. "Sehingga melalui pertemuan ini terlahir komitmen bersama agar seluruh daerah di Sulsel ini UHC bisa kita capai. Kita berharap agar peserta JKN yang tidak aktif segera diaktifkan, agar memudahkan pelayanan," terangnya. (mim/rif)

Disayangkan Bermain Tanpa Suporter dari Halaman 1 Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares mengatakan, akhirnya bisa kembali ke kandang yakni Parepare. Sayangnya, tidak bisa mengadakan pertandingan tanpa suporter. Namun, sayangnya PSM status sebagai tuan rumah tanpa dihibur penonton. "Saya ingin tegaskan tanpa penonton kurang lengkap rasanya dalam sepak bola. Hal ini sungguh sangat saya sayangkan ketika PSM bertindak sebagai tuan rumah, namun tidak dukungn suporter," katanya kemarin dalam jumpa persnya. Hal lain yang menjadi perhatian pelatih asal Portugal ini yakni profesisonalisme wasit. "Pertama-sama saya kritisi wasit. Seperti pertandingan sebelumnya PSM selalu dirugikan akibat keputusan wasit. Mudah-mudahan pertandingan dengan bagus. Upaya profesional. Biarkan tim bertarung di lapangan tanpa ada keberpihakan wasit," harapnya. Terkait PSS Sleman, lanjutnya, mereka adalah tim yang bagus akhir-akhir ini. PSS Sleman sebelumnya meraih kemenangan. "Kita harus bekerja secara maksimal," ujarnya. Sementara itu, pemain PSM Makassar, Syafruddin Tan mewa-

kil pemain mengatakan, bersyukur kembali ke kandang setelah beberapa pertandingan di luar kandang. Namun, sayangnya pertandingan kali ini tanpa dihadiri penonton. Meski demikian, lanjutnya, seluruh pemain tetap semangat menghadapi lawan. Menurutnya, sebagai pemain, dirinya akan menjalankan arahan dari sang pelatih. Apalagi, lanjutnya, PSS Sleman memiliki pemain yang berkualitas, dan penuh semangat juang dalam pertandingan. Olehnya itu, dia mengatakan, pertandingan sangat menarik. "Jika lawan bermain baik, maka kami akan bermain lebih baik lagi," ujarnya. Secara terpisah, Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiyantoro meminta anak asuhnya untuk bermain lepas saat menghadapi PSM Makassar. Pelatih Super Elja -julukan-PSS Sleman mengatakan, PSM Makassar masih menjadi tim kuat meski kehilangan beberapa pemain kunci. Menurutnya, PSM masih memperlihatkan konsistensi dalam permainan. Ia menjelaskan, absenya pemain kunci bukan menjadi masalah untuk tim lawan. “PSM Makassar tim kuat, salah satu kandidat tim juara di Liga 1 2022-2023. Penampilan mere-

ka cukup konsisten di setiap pertandingannya. Mungkin kehilangan satu-dua pemainnya tidak menjadi masalah, secara kolektif mereka mampu saling mengisi,” kata Seto Nurdiyantoro dilansir dari laman resmi PSS Sleman, Jumat , 13 Januari 2023. Seto menjelaskan, PSS Sleman tak memiliki keuntungan untuk menghadapi PSM Makassar yang tak bisa menurunkan pemain andalannya. Ia pun ingin timnya bisa tampil lepas dan belajar dari kesalahan-kesalahan di pertandingan sebelumnya. “Jadi tidak ada keuntungan bagi kami PSM Makassar kehilangan pemain, apapun itu kita harus berjuang, lebih fokus pada tim sendiri dan bagaimana mengantisipasi PSM Makassar bermain. Harapannya pemain bisa tampil lepas, bisa belajar dari pertandingan-pertandingan sebelumnya,” tutupnya. Seto Nurdiantoro menambahkan, timnya menaruh kewaspadaan penuh terhadap kekuatan PSM Makassar Seto menilai PSM Makassar tetap merupakan tim yang kuat meski tidak dibela oleh dua bek andalan Yuran Fernandes dan Agung Mannan. Terkait perandingan tanpa penonton, secara terpisah Kapol-

res Parepare AKBP Andiko Wicaksono memberikan penjelasan terkait hal itu. Menurutnya, penonton tidak dianjurkan datang ke stadion demi keamanan dan keselamatan. Perwira menengah Polri itu mengatakan bahwa larangan penonton dalam pertandingan itu karena sesuai dengan laporan intelijen tentang kondisi terkini yang ada di Sulsel. Dia meminta suporter PSM Makassar agar tidak memaksakan diri untuk ke Stadion BJ Habibie. "Kami mendapat laporan pada pukul 14.10 WITA terkait kondisi terkini. Jadi, laga ini tidak ada penonton dan kami juga meminta kepada suporter agar tidak memaksakan diri untuk ke stadion," ungkap AKBP Andiko Wicaksono. Sekadar diketahui bahwa saat ini, PSS Sleman sedang berada di peringkat ke-14 di klasemen sementara Liga 1 2022-2023 dengan 16 poin. Kemenangan bakal memperbaiki posisi mereka yang sedang berada di papan bawah. Sementara PSM Makassar bertekad mendapatkan tiga poin di kandang sendiri. Meski berada di posisi pertama dengan 34 poin, tetapi Juku Eja -julukan PSM Makassarhanya unggul satu angka dari para pesaingnya. (*)

Kemudahan Berusaha di Sulsel Lebih Efektif dari Halaman 1 Sebelumnya sudah ada 10 layanan, Badan POM, Ditjen bea dan cukai, BPN/ATR, BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan, BPIH Kementerian Perindustrian, Sertifikat Halal Kementerian Agama, Samsat Bapenda, Bank Sulselbar serta Help Desk OSS RBA dan LKPM. Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, sejak dibuka awal tahun lalu, kini sudah ada 15 lembaga/instansi yang membuka layanan publik di DPM-PTSP Sulsel. “Alhamdulillah mulai tanggal 12 Januari 2023 Pelayanan Balai Besar Karantina Ikan Makassar KKP dapat dilakukan dan dilayani di Kantor DPMPTSP Provinsi Sulawesi Selatan di Jalan Bogenvile,” katanya. Menurut Andi Sudirman, penam-

bahan layanan ini sebagai bentuk komitmen dalam memberikan pelayanan publik yang maksimal, terutama di sektor perizinan dan non perizinan untuk masyarakat Sulsel. “Semoga bisa memberi kemudahan, kecepatan, keterjangkauan, keamanan dan kenyamanan pada masyarakat dalam mendapatkan pelayanan,” jelasnya. Selain itu, dengan pendekatan sistem digital pelayanan publik ini dapat memangkas waktu dan biaya. Hal ini juga meningkatkan daya saing global dalam memberikan kemudahan berusaha atau Ease Of Doing Business (EODB) di Sulsel. Sementara itu, Kepala DPM-PTSP Provinsi Sulsel, Sulkaf S Latief menambahkan, penambahan lima tenan layanan dari instansi vertikal ini diharapkan akan semakin memudahkan masyarakat. (eky/rif)

Usai Dilantik, Pj Sekprov Diminta Percepat Program Prioritas dari Halaman 1 "Selamat bekerja, diharapkan senantiasa menjaga komitmennya, dan membantu menjalankan roda pemerintahan untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat Sulawesi Selatan," kata Andi Sudirman. Selain itu, ia juga meminta Sekprov mendorong semangat kerja

dan profesionalitas ASN di lingkup Pemprov. Termasuk menjadi bagian dari upaya mempercepat implementasi program prioritas di tahun 2023 ini. Sekadar diketahui, Andi Aslam Patonangi yang juga menjabat Asisten Pemerintahan Sulsel ini sebelumnya ditunjuk oleh Gubernur Andi Sudirman sebagai Pelaksana Harian (Plh) Sekprov Sulsel. (eky/rif)

Komitmen Pemprov dalam Menggairahkan Sektor Pariwisata Daerah dari Halaman 1 Menurut Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, pembangunan Masjid Terapung Bira ini merupakan salah satu upaya untuk mendukung kemajuan pariwisata di Bulukumba. Terlebih, selama ini Bira dinilai sebagai salah satu destinasi wisata andalan Sulsel yang banyak menarik minat wisatawan. “Alhamdulillah Masjid Terapung Bira telah mencapai 90%. Terima kasih Bapak Bupati Bulukumba

beserta seluruh jajarannya,” kata Andi Sudirman, kemarin. Dengan hadirnya pembangunan masjid ini, sambung Andi Sudirman, diharapkan dapat bermanfaat bagi masyarakat sekitar dan pengunjung, untuk melaksanakan kewajiban ibadah sholat dengan akses yang dekat. “Masjid ini akan menjadi fasilitas bagi pengunjung yang ingin berwisata, sehingga tetap dapat melaksanakan kewajiban ibadah terutama salat lima waktu,” pungkasnya. (eky/rif )

EDUKASI Puluhan Kepsek Ikut Pengajian di Rujab Bupati Takalar l Wadah Mempererat Tali Silaturahmi TAKALAR,UPEKS-- Puluhan kepala sekolah (Kepsek) se-Kecamatan Pattalllassang beserta pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Takalar, menggelar pengajian dan salat berjamaah, di Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar, Kamis (12/1/2023) malam. Gelaran pengajian dan salat berjamaah ini dipandu langsung Kepala Dinas Pendidikan dan Kebu-

dayaan (Disdikbud) Takalar, Muhammad Nurdin selaku penanggungjawab acara. Rencananya, pengajian dan salat berjamaah tersebut bakal rutin dilaksanakan setiap Kamis malam (malam Jumat). Penjabat (Pj) Bupati Takalar, Setiawan Aswad pun memberikan apresiasi saat menyampaikan sambutannya di tengah-tengah puluhan peserta yang hadir dalam kegiatan pengajian dan salat berjamaah tersebut.

"Alhamdulillah, semoga kegiatan ini bisa berjalan setiap malam Jumat. Insya Allah, recananya kegiatan pengajian ini akan kita gelar per SKPD," katanya. Jebolan STPD itu pun menyampaikan permohonan maaf jika kiranya kegiatan ini telah menyita waktu dan kesibukan peserta pengajian dan salat berjamaah. "Sebelumnya, saya memohon maaf jika sekiranya telah mengganggu aktifitas kita hari ini. Namun,

kegiatan ini saya harapkan bisa menjadi wadah untuk mempererat silaturahim diantara kita, utamanya antar OPD," ungkap pria murah senyum itu. Selanjutnya, acara tersebut juga dirangkaikan dengan ngaji tadarrus bersama dan diakhiri dengan ceramah tauziah dari Ustad Hasid Hasan Pallogai yang saat ini menjabat Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Takalar. (rif )

Ist

PENGaJIaN. Puluhan Kepsek se-Kecamatan Pattalllassang bersama pimpinan OPD lingkup Pemkab Takalar, mengikuti pengajian dan salat berjamaah, di Rujab Bupati Takalar, Kamis (12/1/2023) malam.

Rektor UNM Hadiri Pelantikan Pepabri Sulselbar

RasaK/uPEKs

HaDIRI. Rektor UNM, Prof. Husain Syam saat menghadiri pelantikan Ketua DPD Pepabri Sulselbar, di The Rinra Hotel Makassar, baru-baru ini.

MAKASSAR,UPEKS-- Mayjen TNI (Purn) Andi Mahammad Mappanyukki resmi dilantik sebagai Ketua DPD Persatuan Purnawirawan dan Warakawuri TNI dan Polri (Pepabri) Sulselbar, di The Rinra Hotel Makassar, baru-baru ini. Pelantikan Andi Mappanyukki yang dijuluki PanglimaTa' sebagai Ketua Pepabri Sulselbar itu turut dihadiri oleh sejumlah tokoh nasional hingga daerah. Salah satunya, Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) Prof. Husain Syam, yang diundang khusus menghadiri pelantikan tersebut.

Pada kesempatan itu , Panglima Ta' terlebih dulu menyapa dan berterima kasih kepada Prof Husain Syam yang menyempatkan hadir di pelantikannya. "Perlu saya sampaikan kepada hadirin sekalian, Prof Husain Syam adalah guru saya," ujar Panglima Ta' disambut tepuk tangan para tamu yang hadir. Panglima Ta' juga bertekad merajut persatuan ditengah ancaman perpecehan masyarakat. Menurutnya, kader Pepabri di Sulselbar harus mampu menjadi ujung tombak atau garda terdepan dalam menjaga harkat dan martabat Republik In-

donesia, khususnya di Sulsel. Pepabri, kata Panglima Ta', harus bisa menjadi perekat keutuhan bangsa yang harus relevan dengan situasi yang berkembang saat ini. "Kader Pepabri itu mesti juga memiliki kewajiban moral untuk menjaga kondisi tetap aman," ujarnya. Eks Pangdam XIV Hasanuddin ini mengatakan, nantinya keputusan yang diambil bisa membawa Pepabri lebih berperan dalam membantu kelancaran pembangunan Indonesia, khususnya di Sulselbar. "Yang paling penting, Pepabri harus bisa berperan aktif menjadikan

Sulsel lebih maju, bersih dan bermartabat serta mampu mengembalikan marwah daerah," pungkasnya. Sementara itu, Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar usai melantik PanglimaTa' menuturkan, Pepabri akan terus melakukan konsolidasi dan evaluasi kekurangan dalam memerankan diri sebagai perekat bangsa. Pepabri sudah sepatutnya mengoptimalkan peran sebagai perekat bangsa, terutama di tengah penyelenggaraan Pemilu 2024. "Hal ini perlu dilakukan agar kondisi Pemilu 2024 menjadi lebih baik dari Pemilu 2019 yang diwarnai dengan polarisasi," pungkasnya. (aca/rif) layout: ibnu

POLITIK

8 sinjai

KPPG Bantu Korban Angin Puting Beliung

SABTU, 14 JANUARI 2023

PSI Wajibkan Pengurus Jadi Caleg n Kuota Perempuan Sudah di Atas 30% MAKASSAR, UPEKS—DPW PSI Provinsi Sulsel tak mencemaskan aturan keterwakilan 30% perempuan pada Pileg 2024 nanti. Ketua PSI Sulsel Affandy Agusman mengatakan, pihaknya telah mengantisipasi hal tersebut dengan memperbanyak pengurus perempuan baik di pusat, provinsi, maupun di kabupaten/kota. ”Jadi seluruh tingkatan mulai

dari pusat, provinsi, sampai kabupaten/kota sudah antisipasi keterwakilan perempuan dalam pengurus. Rata-rata kita itu baik di tingkat provinsi maupun di kabupaten/kota sudah di atas 30% keterwakilan perempuan,” ujarnya, kemarin. ”Jadi kalau pencalegan itu tidak sulit kita cari kuota perem puanya. Jadi strateginya kami begitu. Dari kepengurusan

sendiri dan kita lebihkan kuotanya,” tambah Affandy. Dengan demikian, kata Affan dy, PSI sebenarnya sudah memenuhi persyaratan yang dimin ta oleh Undang-undang mengenai keterwakilan 30% caleg perempuan, bahkan sebelum Pileg dimulai. Karena sejak awal PSI sudah mempersiapkan bibit-bibit potensial politisi pe rempuan dalam struktur ke-

MUHAJIR/UPEKS

SOSIAL Kesatuan Perempuan Partai Golkar (KPPG) Kabupaten Sinjai, menyambangi korban Angin Puting Beliung di Desa Kompang, Kecamatan Sinjai Tengah.

KETUA Kesatuan Perempuan Partai Golkar (KPPG) Kabupaten Sinjai, Andi Rusmiati Rustham (ARR) menyambangi korban Angin Puting Beliung di Desa Kompang, Kecamatan Sinjai Tengah. Dalam kunjungannya, Andi Rusmiati yang didampingi para pengurusnya menyerahkan bantuan sembako dan bantuan dana perbaikan rumah kepada Nuraeni. ”Alhamdulillah, semoga ban tuan ini meringankan beban dan mengobati duka yang dialami ibu Nuraeni bersama keluarga,” kata Andi Rusmiati usai menyerahkan bantuan. Selain menyerahkan bantuan, Srikandi Partai Golkar yang akrab disapa Andi Ceceng Nanang itu memberikan motivasi kepada korban agar bisa bangkit dan tidak terpuruk dengan peristiwa yang dialami. Sebagai kader Golkar, kata Andi Ceceng, dirinya diminta wajib oleh pimpinan untuk turun langsung membantu saat masyarakat terkena bencana. ”Sabarki bu, Insya Allah ada hikmah dibalik musibah ini,” tutur Wakil Ketua Partai Golkar Sinjai itu. Sejumlah rumah di Kabupaten Sinjai porak-poranda diterjang Angin Puting Beliung. Bahkan, dampak dari cuaca ekstrem yang terjadi sepekan terakhir, membuat rumah Nuraeni rata dengan tanah. Di rumah ini, Nuraeni tinggal bersama tiga orang keluarganya. (jir/mah)

demokrat

AHY Tidak Ingin Insiden Pemilu Terulang KETUA Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono, berharap KPU dan Bawaslu bisa bekerja sebaik-baiknya supaya insiden jatuhnya korban jiwa di kalangan Panitia Pemungutan Suara (PPS) pada Pemilu 2019 tidak terulang lagi. ”Bangsa Indonesia perlu belajar dari pe ngalaman Pemilu 2019, yang telah IST me makan korban jiwa di AGUS HARIMURTI pihak penyelenggara PeYUDHOYONO milu, yakni 894 petugas meninggal dunia, dan 5.175 korban sakit. Insiden ini terjadi akibat kelelahan dan beban kerja yang berlebihan,” ung kap AHY, dalam konferensi pers di kantor DPP Partai Demokrat, Kamis (12/01/2023). Karena itu, AHY berharap KPU dan Baswalu bisa mencari cara agar tidak ada lagi korban ’zero incident’ di kalangan PPS pada Pemilu 2024 mendatang. Memasuki tahun politik, Partai Demokrat juga me ngingatkan agar Penyeleggara Pemilu, Aparat Keamanan, Aparat Penegak Hukum, Pejabat Kepala Daerah hingga ASN agar tetap profesional, netral, tidak terlibat politik praktis dan jangan berpihak. Pernyataan AHY disampaikan setelah Rapat Pleno Pengurus DPP Partai Demokrat di awal tahun, yang merupakan konsolidasi partai di tingkat pusat. Rapat tersebut membahas evaluasi program kerja Partai Demokrat 2022 dan rencana kerja 2023 termasuk mengupas peluang dan tantangan situasi politik hingga ekonomi nasional kedepan. (jir/mah)

Archi Cari Calon Pemimpin Potensial Sulsel

MUHAJIR/UPEKS

LAUNCHING. Peluncuran Archi House dirangkaikan dengan Archi Talk dengan tema ”Politik Gagasan vs Politik Pencitraan”. Adapun narasumber pada Archi Talk yaitu, CEO Archi House Mukhradis Hadi Jaya Kusuma, Rijal Jamal (konten kreator) dan Pengamat Politik Unismuh Makassar Arqam Azikin.

MAKASSAR, UPEKS—Lembaga konsulting dan riset Archi hadir di Sulsel menjelang pesta demokrasi Pilkada serentak 2024. Archi langsung menyasar sejumlah figur potensial yang punya potensi memenangkan kontestasi Pilkada, khususnya Pilgub Sulsel. ”Kami mencari figur potensial untuk Sulsel lebih baik,” sebut CEO Archi Mukhradis saat melaunching Archi House di Citra Land Celebes, Jalan Tun Abdul Razak, Kabupaten Gowa, Jumat (13/01/2023) kemarin. Mukhradis menjelaskan Archi berdiri sejak tahun 2013 dan selama ini berpusat di Ja karta. Kini, Archi memperluas jaringan ke Pulau Sulawesi, khususnya Sulawesi Selatan.”Kami membuka cabang di Makassar tanpa alasan. Karena sa ya orang Makassar dan sudah

IST

KEKUATAN BARU. Ketua DPD Gerindra Sulsel Andi Iwan Darmawan Aras (AIA) dan Sekretaris Gerindra Sulsel Darmawangsyah Muin salam komando dengan politisi Partai Golkar Sofyan Syam.

menyebutkan tidak sembarang mengeluarkan survei tanpa seizin kliennya. ”Kami tidak akan mengeluarkan hasil survei yang tidak memiliki urusan dengan kami,” jelasnya. Archi House, kata Muchradis, akan mengedepankan basis data. ”Ketika datanya keluar batu kita bergerak. Kami juga memiliki mesin pembacaan data yang besar, Archi juga diisi dengan anak-anak milenial dan tim media sosial,” jelasnya. Diketahui, peluncuran kantor cabang Archi ini dirangkaikan dengan Archi Talk dengan tema ’Politik Gagasan vs Politik Pencitraan’. Adapun narasumber pada Archi Talk yaitu, CEO Archi House Mukhradis Hadi Jaya Kusuma, Rijal Jamal (konten kreator) dan Pengamat Politik Unismuh Makassar Arqam Azikin. (jir/mah)

Demokrat Brainstorming Kader Lewat Pendidikan Politik MAKASSAR, UPEKS—Pemilu 2024 semakin dekat. DPC Demokrat Kota Makassar mu lai mempersiapkan diri dalam berlaga di pesta demokrasi li ma tahunan itu. Salah satu yang dilakukan Demokrat Makassar adalah menggelar pendidikan politik yang ba-

Gerindra Godok Kekuatan Baru di Pangkep MAKASSAR, UPEKS—Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerindra Sulsel terus melakukan lobi politik kepada mantan Ketua DPD II Golkar Pangkep Syamsuddin A Hamid bersama putranya Sofyan Syam yang juga anggota DPRD Sulsel. Jika kedua tokoh ini bergabung dengan partai berlambang burung Garuda ini, maka sudah dipastikan besarnya kekuatan

besar di Jawa,” katanya. Mukhardis melihat konsultasi politik di Sulsel luar biasa. Sehingga, Archi masuk di Makassar. ”Sebenarnya tahun 2020 kami masuk tapi pandemi, jadi baru kami buka tahun ini,” ucapnya. Bahkan kata dia, lembaga survei Archi ini sangat berbeda dengan lembaga survei lain. Dimana, Archi menyiapkan rumah khususnya bagi yang ingin melakukan kerja sama. ”Konsep kami Archi House, teman-teman bisa belajar sampai malam dan bisa menginap. Dan kami siapkan ruang khusus ngobrol politik sampai malam, dan bisa ngiap,” ujarnya. ”Bukan hanya orangnya saja, timnya pun bisa dan ini pembeda dengan lembaga survei lain,” jelasnya. Untuk menjaga hasil survei kandidat atau partai yang dia

Partai Gerindra Sulsel pada Pemilu 2024 mendatang. Bahkan Ketua DPD Gerindra Sulsel, Andi Iwan Darmawan Aras (AIA) telah menemui Syamsuddin M Hamid dan Sofyan Syam beberapa waktu lalu. ”Kalau beliau (Syamsuddin M Hamid) masuk di Gerindra itu hak politiknya dan kami tetap menerima,” kata AIA. Wakil Ketua Komisi V DPR RI ini mengaku telah menawarkan kepada Syamsuddin A Hamid untuk maju di DPR RI pada Pileg 2024. ”Kalau beliau (Syamsuddin Hamid) bersama kami, Insya Allah kami akan bisa mendapatkan dua kursi untuk DPR RI,” ujarnya. Begitu juga jika Sofyan Syam bersama Gerindra Pemilu 2024 nanti. ”Begitu juga Dapil Maros, Pangkep, Barru dan Parepare kami bisa dapat dua kursi untuk DPRD Sulsel,” tuturnya. AIA pun menekankan siapa pun yang ingin bergabung ke Partai Gerindra, mereka semua harus ada satu atap. ”Kalau satu partai bisa mengakomodir kepentingan-kepentingan, ngapain lebih dari satu partai. Karena susah itu bermuka dua. Jadi saya himpun satu keluarga supaya satu kali jalan (sosialisasi),” jelasnya. Bahkan, AIA siap menyamakan nomor urut Syamsuddin A Hamid dan Sofyan Syam pada Pemilu 2024 nanti agar mereka mudah melakukan sosialisasi.”Kalau menyamakan nomor urut beliau (Syamsuddin A Hamid dan Sofyan Syam) itu tidak menjadi masalah,” jelasnya. (jir/mah)

ru-baru saja selesai diselenggarakan. Ketua Demokrat Makassar Adi Rasyid Ali mengatakan, pendidikan politik ini digelar dengan tujuan memberikan gagasan dan pengetahuan maupun teknik tertentu pada kader agar mereka siap menghadapi Pemilu baik itu Pilpres dan Pileg 2024 nanti. ”Pertama kemarin pendidikan politik untuk bagaimana brainstorming kader Demokrat yang ada di tingkatan kecamatan dan kelurahan. Mempersiapkan diri menghadapi pesta demokrasi yang akan dihadapi pada 2024 nanti,” ujarnya, kemarin. Selain itu, Demokrat juga mem bicarakan banyak hal mengenai Pilpres dan Pileg pada momen pendidikan politik tersebut. ARA, sapaan akrab wakil ketua DPRD Makassar itu mengatakan, jika Demokrat Makassar tetap pada pendiriannya ingin mewujudkan pasangan Agus Harimurti Yudho yono dan Anies Baswedan di Pilpres 2024. ”Topik utama kami mengenai pasangan AHY dan Anies yah kita sudah lama ingin me wujudkan itu. Di sisi lain ada perbincangan mengenai koa lisi Nasdem, Demokrat, dan PKS kami berharap bisa terwujud. Sisa sedikit aja ini terwujudkan. Kita semua tahu secara nasional animo masya rakat membicarakan figur AHY dan Anies dan koalisinya sa ngat tinggi,” ujarnya. Menurut ARA, Anies dan AHY adalah dua figur yang saling melengkapi. Olehnya itu, Demokrat Makassar merasa keduanya cocok untuk menjadi

pasangan di Pilpres 2024 mendatang. Di sisi lain, ARA memandang Anies dan AHY adalah figur yang memiliki kesamaan sikap dan karakter. Keduanya humanis, pluralis, nasionalis, energik, dan cerdas. Sehingga akan sangat cocok jika dipasangkan karena keduanya akan memiliki visi yang sama membangun Indonesia. Sebab keduanya saling melengkapi. ”Saya kira ini yang menghiasi di beberapa media di indo nesia. Bukan calon kaleng-kaleng lah. Keduanya adalah fi gur berkualitas baik Anies maupun AHY. Jadi ini pasa ngan yang saling melengkapi,” ujarnya. ARA pun optimis pasangan AHY-Anies dan koalisi NasDem, Demokrat, dan PKS dapat terwujud dan dapat memenangkan Pilpres 2024 nanti. ”Yah harus optimis yah kalau partai tidak berkoalisi yah tidak jalan,” ujarnya. Sementara untuk Pileg, ARA tidak mengungkapkan secara detail persiapan Demokrat Makassar. Meski demikian, ARA menegaskan jika Demokrat Makassar siap menghadapi Pileg dengan segudang pengalaman yang dilalui dan pengetahuan yang dimiliki partai. ”Pileg itu kami sudah melewati di banyak periode, kita dapat banyak pengalaman. Menghadapi Pileg ini kita juga ja ngan hanya gegabah karena ini kan ada usulan, ada soal dapil dan pemekaran dapil apapun itu kami kader mempersiapkan diri menghadapi tantangan yang ada di hadapan kita,” tandasnya. (jir/mah)

pengurusannya. ”Apa yang disyaratkan undang-undang kita sudah penuhi sebenarnya. Karena di dalam kepengurusan kami sudah me miliki keterwakilan perempuan lebih dari 30%. Saat pencalegan nanti, aturan tersebut su dah bisa kami penuhi dengan menjadikan mereka sebagai caleg,” ujarnya. Meski demikian, tetap ada persoalan mengenai keinginan pengurus perempuan untuk menjadi caleg. Sebab bisa saja banyak dari pengurus PSI ti dak berniat menjadi caleg dengan alasan tertentu. Sehingga meski sudah memiliki kuota 30% perempuan dalam kepengu rusan, belum tentu para pengu rus tersebut ingin diajak jadi caleg. Terkait hal tersebut, PSI membuat aturan mengenai kewajiban pengurus untuk mendaftar sebagai bacaleg. Pada saat 30% kuota perempuan sudah terpenuhi di tingkat kepengurusan, sudah otomatis akan memenuhi kuota keterwakilan di dalam daftar caleg PSI. Sebab mereka diwajibkan mendaftar bacaleg. ”Makanya kami di PSi tidak ada hambatan mengenai kuo-

ta keterwakilan perempuan. Karena memang sudah lama aturan itu berlaku dan partai politik sudah harus siap untuk memenuhi aturan tersebut. Dan PSI melakukan persiapan tersebut,” ujarnya. ”Karena kita di PSI pengurus itu sudah wajib menjadi caleg. Karena untuk apa menjadi pe ngurus kalau tidak ada cita-citanya. Nah, cita-citanya mereka kalau masuk partai kan tujuan akhirnya bisa ikut menjadi calon legislatif, syukur-syukur kalau mereka sukses menjadi anggota dewan,” tambah Affandy. Meskipun mereka berstatus pengurus, namun PSI tetap melakukan seleksi ketat dalam proses penjaringan bacaleg menjadi caleg. Jadi, pengurus berstatus perempuan di PSI saat mendaftar bacaleg, tetap akan mengikuti prosedur penjaringan yang berlaku. ”Jadi kami tetap pilih-pilih ju ga. Mereka juga nanti akan ikut tes, untuk dipilih yang terbaik. Tapi kami tidak terlalu ragu untuk kekurangan kuota. Karena memang di kepengurusan kami sudah me lebihkan jumlah pengurus pe rempuan kami lebih dari 30%,” ujarnya. (jir/mah)

Enam Petahana Ketua DPC Demokrat Bertahan MAKASSAR, UPEKS—Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat akhirnya merampungkan nama-nama Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Demokrat di 24 kabupaten dan kota se Sulsel. Tim Lima yang terdiri dari Ketum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Sekjen, Teuku Riefky Harsyah, Kepala BPOKK, Herman Kheron, unsur DPD Demokrat Sul sel, Ni’matullah dan Haidar Majid, telah menyepakati nama-nama Ketua-DPC Periode 2023-2028, yang diusulkan me lalui Muscab beberapa waktu lalu. Dimana, hanya enam petahana yang bertahan. ”Sjamsu Alam (Parepare) adalah petahana, Syukur Bijak (Lu wu) juga petahana. Kemudian Bone (Rustan Sello), Selayar (Andi Mahmud), Luwu Timur (Abdul Fattah), Makassar (Adi Rasyid Ali),” kata Kepala Badan Pembina Organisasi, Kaderisasi, dan Keanggotaan (BOKK) DPP Demokrat Herman Khaeron. ”Selebihnya banyak yang sebelumnya petahana ketua Plt akibat diberhentikan terlibat GPKPD tidak mencalonkan,” sambung Herman. Sementara itu, 18 ketua DPC terpilih merupakan wajah baru. Mereka akan menjabat untuk masa periode 2023-2028. ”Rata-rata muka baru,” ucap Herman. Herman mengatakan, mereka yang terpilih diharapkan dapat membangun kekuatan di daerahnya masing-masing. Mereka diminta mampu memenangkan Demokrat pada kontestasi politik nanti. ”Sesuai dengan komitmen politik yang disampaikan pada waktu fit and proper test, maka wajib memenangkan Partai Demokrat di wilayahnya masing-masing,” ujar Herman. Ketua DPD Partai Demokrat Provinsi Sulawesi Selatan, H Ni’matullah Rahim Bone, pun mengatakan bahwa pemilihan ketua DPC hasil Musyawarah Cabang (Muscab) untuk 24 Kabupaten dan Kota di Sulsel telah rampung. Ni’matullah mengatakan, dari 24 ketua DPC, yang sempat alot yakni penentuan Ketua DPC Kota Parepare, antara Rahmat Syamsu Alam (RSA) dan Taqyuddin Djabbar (TQ). ”Memang sempat alot, antara Pak TQ atau RSA. Setelah

dipertimbangkan, akhirnya kita putuskan untuk ketua DPC kita berikan kepada Rahmat dan Taqyuddin dipersiapkan untuk maju di Pilwalkot,” kata Ni’matullah. Agar bisa mengusung di Pilwalkot Parepare 2024 nanti, ujar Ni’matullah, pihaknya telah meminta agar TQ dan RSA bekerjasama memenuhi target lima kursi DPRD Kota Parepare di Pemilu 2024 nanti. Ulla, begitu sapaan akrab Ni’matullah, mengaku telah melakukan komunikasi dengan TQ dan memintanya tetap di Kepengurusan DPD Partai Demokrat Provinsi Sulawesi Selatan sebagai salah satu Wakil Ketua DPD. ”Ini juga sudah kami komunikasikan dengan DPP dan Ketum, Mas AHY, kalau antara Rahmat dan Taqyuddin, memiliki goal yang berbeda, Rahmat kita dorong ke DPRD dan Taqyuddin kita persiapkan untuk maju di Pilkada, untuk posisi TQ di Demok rat, dia akan jadi wakil Ketua di DPD,” ungkapnya. Wakil Ketua DPRD Sulsel ini, menegaskan, partainya sangat tertib dalam hal pengambilan keputusan yang strategis. Sehingga, kata Ulla, hasil Muscab dan penetapan Ketua-Ketua DPC dipastikan diterima oleh semua pihak. ”Di Demokrat selama ini kita tertib. Jadi kalau sudah ada keputusan, semua akan menerima dan berkolaborasi untuk membesarkan partai,” tegasnya. Adapun ketua DPC yang terpilih yakni Rismawati Kadir Nyampa (Gowa), Rahmat Sjamsu Alam (Parepare), Sabri (Bulukumba), Candra Muchtar (Soppeng), Sindawa Tarang (Takalar), Dhevy Bijak (Palopo), A Ardiatma (Barru), Hasdam Muntu (Pangkep). Berikutnya Adi Rasyid Ali (Makassar), Syukur Bijak (Luwu), Abdul Fattah (Luwu Timur), Rustan Sello (Bone), Andi Mahmud (Selayar), Marthen Rante Tondok (Toraja Utara), Hairul P Kulle (Enrekang) dan Tryono Kusnan (Luwu Utara). Selanjutnya John Diplomasi (Tana Toraja), Andi Saenurdin (Wajo), Habibi (Sidrap), Heriwawan (Sinjai), Mulyadi Mus tamu (Jeneponto), Herlina Aris (Bantaeng), Sabir (Maros), dan Kabupaten Pinrang, A Muhtadin. (jir/mah)

DOK.UPEKS

PUKUL GONG. Kepala BPOKK DPP, Herman Kheron memukul gong saat membuka Muscab serentak Partai Demokrat se Sulsel di Hotel Claro Makassar. DPP akhirnya merampungkan nama-nama Ketua DPC di 24 kabupaten/kota. Layout: Ibnu layout: ela_maspoer

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.