Mimbar UmuM Flipbook PDF

Mimbar Umum

56 downloads 100 Views 1MB Size

Recommend Stories


Porque. PDF Created with deskpdf PDF Writer - Trial ::
Porque tu hogar empieza desde adentro. www.avilainteriores.com PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com Avila Interi

EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF
Get Instant Access to eBook Empresas Headhunters Chile PDF at Our Huge Library EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF ==> Download: EMPRESAS HEADHUNTERS CHIL

Story Transcript

MIMBAR UMUM

M

imbar Umum terbit di kota Medan sejak 6 November 1945. Surat kabar ini didirikan oleh Udin Siregar dan Imballo Siregar. Saat pertama didirikan, surat kabar ini dipimpin oleh M. Saleh umar (Surapati) dan A. Wahab sebagai pimpinan redaksi, A. Halim sebagai redaktur pelaksana, serta A. Manan Karim, Usman Siregar, A. Nur Nasution, Anwar Darma dan A. M Abdullah sebagai Staf Redaksi. Pada masa ini, kantor Mimbar Umum berpindah-pindah, mulai dari kota Pematangsiantar hingga ke Tebing Tinggi. Pada akhirnya Mimbar Umum tidak bisa terbit karena terus dikejar-kejar oleh Belanda, sementara awak redaksinya “kucar-kacir” hingga ke sejumlah daerah lain. Pada akhir tahun 1947, Mimbar Umum diterbitkan kembali oleh Arif Lubis yang sebelumnya menjadi pung-gawa redaksi di Soeloeh Merdeka. Ia dibantu Bustaman dan Syamsuddin Manan. Pada tahun 1975, Arif Lubis menyerahkan penerbitan harian Mimbar Umum kepada H. Hasbullah Lubis, pemilik percetakan dan penerbitan Firma Percetakan Offset Hasmar. Tahun 1983, Hasbullah mangkat dan pengelolaan Mimbar Umum dipegang oleh anaknya yang paling tua, H.M. Fauzi Lubis hingga saat ini (TWH, 2010)

Ia merupakan tokoh pers tiga zaman. Dia dikenal sebagai pimpinan redaksi surat kabar Mimbar Umum yang masih eksis hingga saat ini. Tekad Arif Lubis saat memimpin Mimbar Umum dapat terlihat dalam surat tertulis yang disampaikan sewaktu Mimbar Umum merayakan hari jadinya pada tahun 1983. “Kapal Mimbar Umum ini tetap akan kami layarkan terus. Walaupun di tengah-tengah badai dan sambaran petir. Tujuan kami tetap, melayarkan kapal, kami ingin ke… Pulau Indonesia Merdeka,” begitulah tulisan Arif Lubis.

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.