4 RA2 BAHAN AJAR STRUKTUR & FUNGSI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA_DPA Flipbook PDF

4 RA2 BAHAN AJAR STRUKTUR & FUNGSI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA_DPA

0 downloads 116 Views 466KB Size

Recommend Stories

Story Transcript

BAHAN AJAR PERTEMUAN 1 dan 2

Dwi Pujiastuti, S.Pd SMPN 11 Kota Tangerang Selatan

RENCANA AKSI 2-PPG UM RENCANA AKSI 2

BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

1

Struktur dan Fungsi Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia A. Organ Pencernaan Utama

a. Gigi Berfungsi

untuk

mengunyah

makanan

agar makanan menjadi lebih halus. Hal ini memudahkan enzim-enzim untuk bekerja lebih cepat dan efisien.gigi dibedakan menjadi gigi seri, gigi taring, gigi geraham depan, dan gigi geraham belakang. Secara umum, gigi manusia terdiri atas tiga bagian, yaitu mahkota gigi, leher gigi, dan akar gigi. Bagian yang terlihat adalah mahkota gigi, bagian leher gigi terlindung di dalam gusi, sedangkan akar gigi tertanam di dalam Gambar 1. Struktur Organ Penyusun Sistem Pencernaan Manusia (https://images.app.goo.gl/jQQQ3hcDDh2CMRmh8 )

Sistem pencernaan manusia terdiri atas organ utama berupa saluran pencernaan dan organ

tambahan.

merupakan makanan

saluran yang

Saluran yang dimulai

pencernaan dilalui

bahan

dari

mulut,

kerongkongan, lambung, usus halus, usus besar, rektum, dan berakhir di anus. Lidah, gigi, kelenjar air ludah (kelenjar saliva), hati,

rahang. Gigi seri berbentuk seperti pahat dan berfungsi untuk memotong dan menggigit makanan. Gigi taring berbentuk runcing seperti pahat berfungsi untuk merobek makanan. Gigi geraham berbentuk agak silindris dan permukaannya lebar datar berlekuk-lekuk.

Berfungsi

untuk

mengunyah makanan.

kantung empedu, dan pancreas merupakan organ aksesori yang membantu pencernaan mekanis dan kimiawi. Kelenjar pencernaan adalag organ tambahan yang mengeluarkan enzim untuk membantu mencerna makanan. 1) Mulut Di dalam mulut terdapat alat-alat bantu proses pencernaan, yaitu gigi, lidah, dan kelenjar ludah (air liur). Di dalam mult, makanan mengalami proses pencernaan mekanik dan kimiawi.

Gambar 2. Rongga Mulut Manusia

(https://images.app.goo.gl/TQU9PmX4MnTQQjDBA)

RENCANA AKSI 2

2 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

Email merupakan lapisan keras yang menutupi

mahkota

gigi.

Tulang

gigi

submandibular (terletak di rahang bawah), dan

kelenjar

tersusun atas zat dentin. Sumsum gigi

bawah lidah).

(pulpa) merupakan rongga gigi yang di

Kelenjar

sublingualis

parotis

(terletak

menghasilkan

di

ludah

dalamnya terdapat serabut saraf dari

yang cair, sedangkan submaksilaris dan

pembuluh-pembuluh

sublingualis

darah.

Itulah

menghasilkan

getah

yang

sebabnya, bila gigi kalian berlubang akan

mengandung air dan lendir. Cairan-cairan

terasa sakit, karena adanya serabut saraf

tersebut membuat makanan akan mudah

tersebut.

ditelan. Selain itu, ludah juga berfungsi

Pada bayi, umumnya gigi tumbuh pada

melindungi selaput lendir mulut terhadap

usia enam bulan. Gigi ini disebut dengan

panas, dingin, asam, dan basa. Di dalam

gigi susu. Seiring bertambahnya usia bayi,

ludah terdapat enzim ptialin (amilase)

gigi juga akan bertambah. Pada anak usia 6

yang

tahun,jumlah gigi menjadi 20 buah, yang

atau amilum menjadi gula sederhana, yaitu

terdiri atas delapan gigi seri, empat gigi

maltosa. Enzim ptialin bekerja dengan

taring, dan delapan gigi geraham.

optimum pada pH antara 6,8 sampai 7 dan

Pada usia enam sampai lima belas tahun, gigi akan tanggal secara bergantian dan

berfungsi

mengubah

karbohidrat

pada suhu 37oC. d. Proses Menelan

akan digantikan dengan gigi permanen.

Gigi

Pada orang dewasa, jumlah gigi menjadi 32

masuk

buah yang terdiri atas delapan gigi seri,

makanan berubah bentuk menjadi lebih

empat buah gigi taring, delapan buah gigi

kecil

geraham depan, dan dua buah gigi geraham

berbentuk kecil tersebut akan kita telan

belakang.

menuju ke lambung.

b. Lidah

ke dan

mengunyah mulut. halus.

makanan

Setelah Kemudian,

yang

dikunyah, makanan

Bagaimana proses menelan makanan?

Lidah berfungsi sebagai alat pengaduk makanan

akan

di

dalam

rongga

mulut

Perhatikan penjelasan berikut ini.

dan

Proses menelan diawali dengan lidah

membantu proses menelan. Selain itu, lidah

terangkat untuk menekan makanan yang

juga berfungsi sebagai alat pengecap yang

telah kita kunyah, ke langit-langit mulut.

dapat merasakan manis, asam, asin, dan

Pada saat yang sama, secara refleks

pahit.

saluran napas tertutup untuk mencegah

c. Kelenjar Ludah

makanan masuk ke dalam saluran napas.

Ada tiga pasang kelenjar ludah, yaitu kelenjar

parotis

telinga),

kelenjar

RENCANA AKSI 2

(terletak

di

submaksilaris

bawah atau

Langit-langit lunak terangkat dan menutup rongga hidung, lidah menekan langit-langit dan

menutup

rongga

mulut.

Epiglotis

3 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

terangkat menutup saluran pernapasan.

kerongkongan.

Sedangkan krongkongan melebar sehingga

klep/sfingter

makanan dapat masuk ke kerongkongan.

makanan ke dalam lambung.

2) Kerongkongan (Esofagus) Kerongkongan

Pada

ujungnya

terdapat

untuk

mengatur

masuknya

b. Fundus

(esopagus)

merupakan

saluran penghubung antara rongga mulut dengan lambung. Pada kerongkongan tidak

Terletak

pada

bagian

tengah

yang

membulat. c. Pilorus

terjadi proses pencernaan. Kerongkongan

Terletak pada bagian bawah. Pilorus

mendorong makanan ke lambung dengan

berhubungan langsung dengan usus dua

gerakan peristaltik. Gerak ini terjadi karena

belas

otot yang memanjang dan melingkari dinding

klep/sfingter

kerongkongan mengerut secara bergantian.

makanan dari lambung masuk ke usus dua

jari.

Pada

ujungnya

terdapat

yang

mengatur

keluarnya

belas jari. Dinding lambung terdiri atas otot yang tersusun melingkar, memanjang, dan menyerong. lambung

Otot-otot dapat

ini

menyebabkan

berkontraksi

untuk

mengaduk makanan dengan getah lambung. Dinding

Gambar 3. Esofagus dan Gerakan Peristaltik

(https://images.app.goo.gl/u1xGD31N95PJCqeZ9)

(ventrikulus)

mempunyai

sel-sel

kelenjar yang menghasilkan getah lambung.

3) Lambung

Lambung

lambung

terletak

di

sebelah kiri rongga perut yang terdiri atas tiga bagian, yaitu sebagai berikut.

Getah lambung mengandung musin, asam lambung, enzim renin, dan enzim pepsinogen. Karena mengandung asam lambung, getah lambung bersifat asam. Berikut fungsi kandungan lambung. a. Asam

lambung

berfungsi

untuk

membunuh kuman penyakit dan bakteri yang terbawa bersama makanan, serta untuk mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin. b. Pepsin

Gambar 4. Struktur Lambung Manusia

a. Kardiak dengan

hati,

RENCANA AKSI 2

memecah

protein

menjadi pepton dan proteosa.

(https://images.app.goo.gl/HRAugUgKajSwJuWt9)

Terletak

berfungsi

c. Renin berfungsi untuk menggumpalkan pada dan

bagian

atas,

berhubungan

dekat

susu

dengan

4 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

Selain menghasilkan getah lambung,

Glukosa, asam amino, vitamin, dan mineral

dinding lambung juga menghasilkan hormon

akan diserap oleh kapiler darah dan menuju

gastrin

sekresi

vena porta hepatica untuk menuju hati. Asam

(pengeluaran) getah lambung. Makanan pada

lemak dan gliserol, beserta vitamin yang

umumnya berada di lambung selama tiga

larut dalam lemak (Vitamin A, D, E, dan K)

sampai empat jam. Jika makanan tersebut

akan diserap oleh pembuluh getah bening

berserat, biasanya lebih lama. Dari lambung,

usus. Kemudian, nantinya akan masuk ke

makanan akan keluar sedikit demi sedikit

peredaran darah. Sisa makanan yang tidak

menuju usus dua belas jari.

dapat

yang

berfungsi

untuk

4) Usus Halus

diserap

oleh

usus

halus,

secara

perlahan akan bergerak menuju usus besar. 5) Usus Besar Makanan yang tidak dicerna oleh usus halus, misalnya serat (selulosa), bersama lendir akan menuju usus besar. Karena sisa makanan ini masih banyak mengandung air, maka terjadi penyerapan air di usus besar. Di dalam usus besar terdapat bakteri Escherichia

coli

yang

membantu

poses

pembusukan sisa makanan menjadi feses, juga menghasilkan vitamin K (vitamin yang membantu proses pembekuan darah) dan

Gambar 5. Struktur Usus Halus Manusia

(https://images.app.goo.gl/pYEmVBMzSEQyeCc9A)

Pada usus dua belas jari, terjadi proses pencernaan karbohidrat, lemak, dan protein secara

tuntas.

Selanjutnya

proses

vitamin

B12

yang

berguna

bagi

tubuh.

Perjalanan makanan sampai di usus besar memerlukan waktu empat sampai lima jam.

penyerapan akan terjadi pada usus kosong dan usus penyerap. Karbohidrat akan diserap dalam bentuk glukosa, lemak diserap dalam bentuk asam lemak dan gliserol. Sedangkan protein diserap dalam bentuk asam amino. Pada dinding usus halus terdapat jonjotjonjot (vili) usus yang berfungsi untuk memperluas area penyerapan. Pada dinding vili ini terdapat pembuluh kapiler darah dan pembuluh limfe (pembuluh getah bening).

Gambar 6. Struktur Usus Besar Manusia

(https://images.app.goo.gl/t4TCPzse74hyWs6q7)

RENCANA AKSI 2

5 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

Makanan ini dapat disimpan di usus besar

sebelah kanan di bawah diafragma. Hati

sampai 24 jam. Usus besar terdiri atas

berperan dalam proses deoksifikasi. Ketika

bagian yang naik (colon ascenden), bagian yang mendatar (colon tranversal), dan bagian

dalam

darah

terkandung

beberapa

zat

berbahaya dan bersifat racun maka hati

yang menurun (colon decendens). Sisa makanan yang sudah mengalami penyerapan air ini akan didorong secara teratur dan lambat oleh gerakan peristaltik

akan menetralisir racun tersebut sehingga tidak berbahaya bagi tubuh.

menuju ke rektum (poros usus). Proses ini

Hati merupakan organ penyimpanan. Hati

dikendalikan oleh otot tidak sadar. Pada

akan memindahkan zat besi (Fe) dan vitamin

sfinter, anus terdapat otot lurik (otot sadar) sehingga

pada

saat

buang

air

besar

(defekasi) dilakukan dengan sadar.

A, D, E, K, dan B12 dari darah dan menyimpannya. Hati juga berperan dalam menjaga keseimbangan kadar glukosa darah.

B. Organ Pencernaan Tambahan Proses pencernaan manusia tidak hanya terdiri atas saluran pencernaan, tetapi juga terdapat organ pencernaan tambahan berupa kelenjar pencernaan. Kelenjar pencernaan membantu mencerna makanan.

Ketika kadar glukosa dalam darah rendah, hati akan melepaskan glukosa dengan cara memecah glikogen. Bahkan jika dibutuhkan hati akan mengubah gliserol, asam lemak, dan asam amino menjadi glukosa. Selain itu, hati juga mengatur kadar kolesterol dalam darah. Kolesterol akan diubah menjadi asam kolik (cholic acid) yang berfungsi untuk mengemulsi mengeluarkan

lemak. getah

Sel-sel yang

hati

akan

mengandung

kolesterol, asam kolik, garam empedu, lesitin, bilirubin, dan elektrolit. Getah ini juga Gambar 7. Beberapa Kelenjar Pencernaan Manusia

(https://images.app.goo.gl/yFFfujLzUGyC5wZ4A)

2) Kantung Empedu

1) Hati Hati merupkan kelenjar terbesar dalam tubuh, berada pada bagian rongga perut

RENCANA AKSI 2

disebut getah empedu.

Cairan empedu sebagai berikut. a. Air

mengandung

zat-zat

6 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

Sebagai pelarut. b. Mucin

insulin

keseimbangan

Untuk membasahi dan melicinkan c. Garam empedu

Pancreas merupakan organ yang berada di

produksi

pada pancreas akan menghasilkan cairan pancreas, yang akan masuk ke dalam

Getah

pankreas

saluran

pankreas.

mengandung

sodium

bikarbonat (NaHCO3) dan enzim-enzim pencernaan

yang

berperan

dalam

memecah karbohidrat, protein, dan lemak. Pankreas

juga

endokrin insulin.

yang

proses

darah

kelenjar

menghasilkan

Hormon

mengatur dalam

merupkan

insulin

ini

hormone berfungsi

pengubahan

menjadi

glukosa

glikogen

yang

disimpan dalam hati. Adanya hormone

RENCANA AKSI 2

jumlah

mengontrol glukosa

dalam

insulin

maka

dalat

mengakibatkan penyakit diabetes. Enzimenzim yang dihasilkan pankreas yaitu: a. Amilase, berfungsi mengubah amilum menjadi maltose. b. Lipase, berfungsi mengubah lemak menjadi asam lemak dan gliserol. c. Tripsinogen,

berfungsi

mengubah

protein menjadi polipeptida.

C. Proses Pencernaan Makanan Manusia Agar makanan yang kita makan dapat

balik perut di belakang lambung. Sel-sel

melalui

yang

darah. Apabila terjadi gangguan dalam

Mengandung natrium karbonat yang berfungsi menetralisir keasaman dari hasil pencernaan di lambung. Sehingga pada saat memasuki usus halus tidak membuat dinding usus iritasi. Garam empedu juga berfungsi mengemulsikan lemak sehingga dapat dengan mudah diubah oleh lipase. Zat warna empedu berwarna kecokelatan dan merupakan hasil perombakan sel darah merah yang telah tua di dalam hati. Zat inilah yang memberi warna kecokelatan pada feses. 3) Pankreas

duodenum

inilah

diserap

oleh

tubuh

(usus

halus),

maka

makanan tersebut harus diubah menjadi bentuk yang lebih kecil atau sederhana. Zatzat

makanan

pencernaan

yang di

mengalami

dalam

tubuh

proses adalah

karbohidrat, protein dan lemak sedangkan unsur mineral, vitamin dan air tidak melalui proses pencernaan karena dapat langsung diserap. Proses

pencernaan

manusia

dapat

yaitu

proses

dan

kimiawi

dibedakan

menjadi

dua,

pencernaan

secara

mekanik

(enzimatis). Proses mengunyah pada saat

7 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

makan

adalah

bentuk

proses

mekanik.

Makanan diubah menjadi bentuk yang lebih kecil atau halus. Pada waktu kita mengunyah, kelenjar ludah menghasilkan air liur yang

Daftar Pustaka Furqonita, Deswanty. 2022. Biologi untuk SMP/MTs Kelas VIII. Bogor: Quadra. Tim Prof. Yohanes Surya, Ph.D. 2017.

mengandung enzim ptialin. Di sinilah proses

Sistem

pencernaan kimiawi dimulai.

pencernaan, dan Sistem Sirkulasi. Tangerang:

Proses pencernaan kimia adalah proses perubahan makanan dari zat yang kompleks

Organ

(Sistem

Gerak,

Sistem

PT. Kandel. Zubaidah,

Siti.,

dkk.

2017.

Ilmu

menjadi zat yang lebih sederhana dengan

Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII

bantuan enzim. Enzim adalah protein yang

Semester

dihasilkan

Jakarta

oleh

tubuh

dengan

fungsi

mempercepat reaksi kimia dalam tubuh.

1, :

Buku

Siswa

Kementerian

Edisi

Revisi.

Pendidikan

dan

Kebudayaan.

Proses pencernaan manusia terjadi pada

Zubaidah,

Siti.,

dkk.

2017.

Ilmu

sistem pencernaan manusia yang terdiri atas

Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII

saluran pencernaan dan kelenjar pencernaan.

Semester 1, Buku Guru Edisi Revisi. Jakarta :

Saluran pencernaan manusia dimulai dari

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

rongga mulut sampai anus. Terdiri atas rongga mulut (cavum

oris), kerongkongan

(esolagus), lambung (ventriculus), usus halus (intestinum), usus besar (colon), dan anus.

https://www.ruangguru.com/blog/sistempencernaan-manusia https://www.dosenpendidikan.co.id/ususbesar/

Kelenjar pencernaan menghasilkan enzimenzimyang

membantu

proses

pencernaan

kimiawi. Kelenjar tersebut, yaitu kelenjar air liur,

kelenjar

getah

lambung,

hati,

dan

pankreas.

RENCANA AKSI 2

8 BAHAN AJAR Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pencernaan ManusiaPPG UM 2022

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.