RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN 2 Blang Gleum Kelas/Semester : 5/1 Tema 3 : Makanan Sehat Sub Tema 2 : Bagaimana Tubuh Mengolah Makanan Pembelajaran ke : 2 Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia,IPA, SBdP Alokasi Waktu : 1x pertemuan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN 2 Blang Gleum Kelas/ Semester : 5/1 Tema 3 : Makanan sehat Sub Tema 1 : Bagaimana tubuh mengolah makanan Pembelajaran ke : 2 Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, IPA,SBdP Alokasi waktu : 1 hari A. KOMPETENSIINTI 1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan tanggun jawab, dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru, dan tetangga, dan negara. 3. Memahami pengetahuan faktual, konseptuan, procedural dan metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, danbenda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah,dan tempat bermain. 4. Menunjukkan ketrampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,dalam karya yang esteis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya. B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 1. Muatan:Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.4 Menganalisis informasi yang disampaikan paparan iklan dari media cetak atau elektronik 3.4.1 Menganalisis unsur-unsur iklan(C4) 3.4.2 Menyimpulkan unsur-unsur iklan(C4) 4.4 Memeragakan kembali informasi yang disampaikan paparan iklan dari media cetak atau elektronik dengan bantuan lisan, tulis, dan visual 4.4.1 Membuat tabel informasi yang terdapat dalam iklan media cetak. (P2)
2. Muatan:IPA Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.3 Menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya pada manusia serta cara memelihara kesehatan organ pencernaan manusia 3.3.1 Menganalisis organ perncernaan dan fungsinya pada manusia. (C2) 3.3.2Menyusun alur proses perncernaan dan fungsinya pada manusia. (C2) 4.3Menyajikan karya tentang konsep organ dan fungsi pencernaan pada hewan atau manusia. 4.3.1 Menyusun Puzzel system pencernaan organ manusia dan fungsinya. (P2) 4.3.2 Menyajikan poster pencernaan organ manusia dan fungsinya. (P2) 3. Muatan:SBdP Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.2Memahami tangga nada 3.2.1Menelaah ciri– cirri lagu Bertangga nada mayor dan minor.(C2) 4.2.Menyanyikan lagu bertangga nada mayor atau minor. 4.2.1Mempraktikkan lagu bertangga nada mayor atau minor(P3) C. TUJUAN (1) Melalui gambar Iklan di PPT,peserta didik dapat menganalisis unsur– unsur iklan dengan benar (2) Setelah mengamati video, peserta didik mampu menyimpulkan unsur– unsure iklan dengan baik (3) Dengan mengamati video peserta didik dapat membuat table informasi yang terdapat dalam iklan dengan benar. (4) Setelah mengamati video animasi pencernaan manusia, peserta didik dapat menganalisis organ pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar. (5) Setelah mengamati gambar pencernaan manusia, peserta didik dapat menyusun alur proses pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar.
(6) Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menyusun puzzel system pencernaan organ manusia dan fungsinya secara runut (7) Melalui diskusi peserta didik dapat menyajikan poster system pencernaan organ manusia dan fungsinya dengan percaya diri. (8) Setelah mengamati video, peserta didik mampu menjelaskan ciri–cirri lagu bertangga nada mayor dan minor dengan tepat. (9) Setelah mengamati video, peserta didik mampu mempraktikkan lagu bertangga nada mayor atau minor dengan benar. D. TUJUAN 1. Melalui gambar Iklan di PPT, peserta didik dapat menganalisis unsur– unsure iklan dengan benar 2. Setelah mengamati video, peserta didik mampu menyimpulkan unsur– unsur iklan dengan baik 3. Dengan mengamati video peserta didik dapat membuat table informasi yang terdapat dalam iklan dengan benar. 4. Setelah mengamati video animasi pencernaan manusia, peserta didik dapat menganalisis organ pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar. 5. Setelah mengamati gambar pencernaan manusia, peserta didik dapat menyusun alur proses pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar. 6. Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menyusun puzzel system pencernaan organ manusia dan fungsinyas ecara runtut 7. Melalui diskusi peserta didik dapat menyajikan poster system pencernaan organ manusia dan fungsinya dengan percaya diri. 8. Setelah mengamati video, peserta didik mampu menjelaskan ciri–ciri lagu bertangga nada mayor dan minor dengan tepat. 9. Setelah mengamati video, peserta didik mampu mempraktikkan lagu bertangga nada mayor atau minor dengan benar. E. MATERI 1. Pengetahuan Faktual (1) Iklan (2) System pencernaan manusia (3) Tangga nada 2. Pengetahuan Konseptual (1) Unsur–unsur Iklan (2) Organ pencernaan pada manusia (3) Tangga nada mayor dan minor
3. Pengetahuan Prosedural (1) Gambar Iklan (2) Teks bacaan tentang organ– organ pencernaan F. PENDEKATAN,MODEL,DANMETODEPEMBELAJARAN 1. Pendekatan : Saintifik berbasis TPACK 2. Model : Pembelajaran Problem Based Learning 3. Metode : Penugasan,Tanya Jawab,Diskusi,Ceramah G. KEGIATANPEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu Kegiatan pendahuluan Persiapan 1. Guru memberikan salam dan mengajak semua peserta didik berdo’a sebelum memulai pembelajaran. Religius 2. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila. Nasionalis https://www.youtube.com/watch?v=96SXsmr J16E 2. Guru menanyakan kehadiran siswa dan mengecek kesiapan diri. 15Menit
4. Guru bertanya jawab tentang materi yang lalu dan dikaitkan dengan materi yang akan di sampaikan. 5. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dilaksanakan kepada peserta didik.Communication 6. Guru menyampaikan kegiatan yang akan dilakukan pada pembelajaran hari ini. 7. Guru memberikan beberapa pertanyaan stimulus sebagai pengantar materi, misalnya: (1) Apakah kalian sering melihat iklan di TV? (2) Iklan Apa yang kalian sukai? (3) Adakah iklan tentang makanan? (4) Tahukah kalian mengapa manusia membutuhkan makanan? (5) Bagaimana makanan dapat memberika n energi pada kita? 10 Menit KegiatanInti Fase 1 Tahap Orientasi 8. Guru membagi kelompok, menjadi 3 kelompok. 9. Guru menampilkan gambar melalui slide PPT tentang iklan yang ada di media cetak. (TPACK) 170 Menit 10. Guru dan peserta didik bertanya jawab tentang iklan yang ada pada gambar. (saintifik: menanya)
12. Peserta didik menganalisis unsur–unsur iklan. Fase 2 Tahap mengorganis ir peserta didik 13. Pesertadidik mengamat ivideo tentang informasi yang terdapat dalam iklan. https://www.youtube.com/watch?v=Z6XI5s Agb0Y 14. Peserta didik membuat tabel informasi yang terdapat dalam iklan dan mengisi LKPD 1. Collaboration 15. Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan hal–hal penting dalam iklan media cetak. Fase 3 Tahap membimbing peserta didik 16. Peserta didik dan guru mengingat kembali iklan tersebut yang memberikan informasi bahwa air dapat menyehatkan organ pencernaan manusia. 17. Guru menampilkan gambar melalui slide PPT tentang organ pencernaan pada manusia. (TPACK)
18. Peserta didik mengamati gambar tentang system pencernaan pada manusia. 19. Guru memutarkan video animasi tentang system pencernaan manusia . (TPACK) https://www.youtube.com/watch?v=8gvvB9PO cVQ 20. Peserta didik menganalisis video tentang organ pencernaan pada manusia. 21. Secara berkelompok peserta didik berdiskusi tentang organ–organ pencernaan dan fungsinya. (collaboration) 22. Dengan bimbingan guru, peserta didik menyusun alur proses pencernaan pada manusia di LKPD 2. Fase 4 Tahap mengemban g- kan hasil karya 23. Peserta didik menggabungkan konsep iklan yang telah dipelajari dan system pencernaan manusia untuk membuat LKPD 3, dengan menyusun puzzel tentang system pencernaan dan memberikan kalimat yang menarik (Disiplin). 24. Secara berkelompok, peserta didik menyusun puzzel agar menarik dan jelas ketika dipresentasikan 25. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru bahwa ada lagu yang mengajarkan tentang kesehatan organ pencernaan sekaligus iklan untuk memperhatikan organ perncernaan kita. 26. Guru menampilkan video lagu dengan judul
”Sistem Pencernaan Manusia” (TPACK) https://youtu.be/s7we3S5_Wxw 27. Peserta didik mengamati, mendengarkan serta menyanyikan secara bersama-sama video lagu ”Sistem Pencernaan Manusia”. 28. Peserta didik dan guru bertanya jawab tentang nada Pada lagu yang telah ditampilkan 29.Peserta didik menelaah ciri–cirri lagu bertangga nada mayor dan minor. Fase 5 Tahap Analisis dan Evaluasi 30. Setiap kelompok menyajikan hasil diskusi tentang iklan dan poster kelompoknya secara bergantian. 31. Peserta didik secara berkelompok memberikan tanggapan terkait hasil diskusi kelompok lain. (CriticalThinking, Communication/4C)
KegiatanPenutup 34. Guru memberikan reward kepada kelompok yang paling aktif. 35. Peserta didik bersama guru menyimpulkan materi pelajaran. 36. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya tentang hal-hal yang belum dipahami. 37. Guru melakukan refleksi bersama dengan peserta didik 38. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi secara individu(Integritas,tanggung jawab dan HOTS) 39. Guru dan peserta didik merencanakan kegiatan tindak lanjut. 40. Peserta didik berdo’a sebelum mengakhiri pembelajaran. 41. Salam penutup. 15Menit H. ALAT,MEDIA, DAN SUMBER PEMBELAJARAN 1. Alat (1) Laptop (2) Projektor 2. MediaPembelajaran (1) PowerPoint (2) Video Youtube dan internet (3) Bahan ajar kelas 5 tema 3 subtema1 (4) LKPD pembelajaran tema 3 subtema 1
3. SumberPembelajaran (1) Buku Peserta didik SD/MI Kelas V Tema 3 Makanan Sehat (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013), Jakarta :Kementerian Pendidikan dank ebudayaan, 2018) (2) Buku Guru SD/MI KelasV Tema 3 Makanan Sehat (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013),J akarta :Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018) (3) Video lagu Sistem Pencernaan. https://youtu.be/s7we3S5_Wxw (4) Video pembelajaran informasi yang terdapat dalam iklan. https://www.youtube.com/watch?v=Z6XI5sAgb0Y (5)Video animasi tentang system pencernaan manusia. https://www.youtube.com/watch?v=8gvvB9POcVQ I. PENILAIAN 1. Jenis Penilaian a) Penilaian Sikap 1) Prosedur : Selama prosespembelajaran 2) Teknik : nontes 3) Bentuk : observasi 4) Instrumen: lembar jurnal sikap(terlampir) b) Penilaian Pengetahuan 1) Prosedur : akhir pembelajaran 2) Teknik : testertulis 3) Bentuk : Isian 4) Instrumen : kisi-kisi soal, soal, kunci jawaban, penskoran (terlampir) c) Penilaian keterampilan 1) Prosedur : dalam proses pembelajaran 2) Teknik : nontes 3) Bentuk : penilaian kinerja 4) Instrumen : rubric Tindak Lanjut Penilaian a. Pembelajaran Remedial Bagi peserta didik yang belum memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) setelahmelakukan tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran
tambahan (Remedial Teaching) terhadap IPK yang belum tutas kemudian diberikan Tes Sumatif lagi dengan ketentuan: (1) Soal yang diberikan berbeda dengan soal sebelumnya namun setara (2) Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai hasil tes terakhir. (3) Peserta didik lain yang sudah tuntas (>KKM) dipersilahkan untuk ikut bagi yang berminat untuk memberikan keadilan b. Pembelajaran Pengayaan Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM ( KriteriaKetuntasan Minimal ). Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman tentang materi. Mengetahui, SDN 2 Blang Gleum Guru Kelas ROSMAWATI,S.Pd UZHIATI,S.Pd NIP.196212111983092002 NIPPPK.198107122021212002
LAMPIRAN-LAMPIRAN 1. Instrumen Penilaian 2. BahanAjar 3. LembarKerjaPesertaDidik(LKPD) 4. MediaPembelajaran
RUBRIK PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL Tema : Tanggal Pengamatan : Kelas : No Nama Siswa Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu Menguca rasa syuku karunia Tu 1 2 3 4 No 4 1 Berilah tanda cek (√ )) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan seri me dan me
Aspek Pengamatan Keterangan pkan r atas uhan Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat atau presentasi Mengungkapka n kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan Merasakan kebesaran dan keberadaan Tuhan saat mempelajari ilmu pengetahuan 3 2 1 ing, apabila sering elakukan sesuai pernyataan n kadang-kadang elakukan sesuai pernyataan kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan melakukan sesuai pernyataan tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan sesuai pernyataan
RUBRIK PENILAIAN SIKAP SOSIAL Tema : Subtema : Kelas : No Nama Siswa A Tanggung Jawab 1 2 3 4 No Kriteria 4 1 Tanggung Jawab jika melakukan tugas dengan baik dan sesuai petunjuk jika me dengan sesuai p 2 Percaya diri jika menyampaikan pendapat atau presentasi dengan berani, lantang, suara jelas. jika me pendap dengan tidak la jelas 3 Teliti jika mengerjakan tugas dengan benar, jelas, dan tulisan rapi dapat dibaca jika me dengan namun
Aspek Yang Dinilai Keterangan g Percaya Diri Teliti 3 2 1 lakukan tugas n baik namun tidak petunjuk jika melakukan tugas dengan cukup baik dan sesuai petunjuk jika melakukan tugas dengan cukup baik namun tidak sesuai petunjuk nyampaikan pat atau presentasi n berani, namun antang dan tidak jika menyampaikan pendapat atau presentasi dengan malu-malu, tidak lantang, namun suara jelas jika menyampaikan pendapat atau presentasi dengan malu-malu, tidak lantang, dan suara tidak jelas ngerjakan tugas n benar, jelas, tulisan tidak rapi jika mengerjakan tugas dengan benar, namun tidak jelas dan tulisan tidak rapi Jika mengerjakan tugas dengan salah dan tidak jelas, namun tulisan rapi.
A. PenilaianPengetahuan Instrumen: kisi-kisisoal,soal,kunci jawaban,penskoran KISI–KIS SatuanPendidikan : SDN 2 Blang Gleum MataPelajaran : Tematik Kelas/Semester : V/I No Muatan Pelajaran KompetensiDasar 1 Bahasa Indonesia 3.4 Menganalisis informasi yang disampaikanpaparaniklandari mediacetakatau elektronik 3.4 3.4 2 IPA 3.3...Menjelaskanorganpencerna andanfungsinyapadamanusi asertacaramemeliharakeseh atanorganpencernaanmanu sia 3.3 3.3 3 SPdB 3.2..Memahamitangganada 3.2
SIPENULISAN SOAL Alokasi Waktu : 10 menit Jumlah Soal : 10 soal Penyusun Soal : Uzhiati,S.Pd Indikator No Soal Bentu k Soal 4.1Menganalisisunsur-unsuriklan(C4) 1, 2 PG 4.2Menyimpulkanunsur-unsuriklan(C4) 3, 4 PG 3.1 Menjelaskan organ perncernaan dan fungsinya pada manusia.(C2) 5, 6, 7, 8 PG 3.2Menjelaskan alur proses perncernaan dan fungsinya pada manusia.(C2) 9 PG 2.1Menjelaskan ciri–cirri lagu bertangga nada mayor dan minor.(C2) 10 PG
SOALEVALUASI SatuanPendidikan : SDN 2 Blang Gleum Kelas/ Semester : 5/1 Tema : Makanan sehat(Tema3) SubTema : Bagaimana tubuhmengolahmakanan (SubTema 1) Pembelajaranke : 2 MuatanTerpadu : BahasaIndonesia, IPA,SBdP Alokasiwaktu : 1 pertemuan Jawablahpertanyaanberikutdengan memilihjawabana,b,catauddenganbenar! 1. Amati Gambar iklan berikut! Isi informasi yang disampaikan dalam iklan diatas yang tepat adalah.... a. Mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk menjaga kebersihan badan b. Mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk makan buah dan sayur setiap hari c. Mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk mencintai makanan sehat d. Mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk makan buah dan sayur seminggu sekali
2. Perhatikan iklan berikut ini! Isi informasi iklan yang sesuai iklan diatas yang tepat adalah a. Makanlah nasi sebagai pengganti singkong b. Makanlah singkong pengganti nasi yang sehat dan mahal c. Makanlah singkong pengganti nasi yang sehat dan merakyat d. Makanlah singkong yang sehat dan nikmat 3. Perhatikan iklan di bawah ini! Pesan iklan tersebut adalah… a. Marilah makan dan minum yang yang aman dan bergizi b. Marilah sarapan sehat yang aman dan bergizi sebelum jam 09.00 c. Ayo sarapan pag iyang aman dan bergizi d. Marilah sarapan sehat setelah pukul 09.00. 4. Perhatikan iklan dibawah ini! Kata kunci iklan diatas adalah…. a. Ikan bergizi dan berprotein b. Ikan adalah makanan yang bergizi tinggi, sehat, dan enak c. Lemak yang terdapat dalam ikan adalah lemak jenuh d. Ikan adalah makanan yang bergizi dan mahal harganya
5. Sistem pencernaan pada tubuh manusia berfungsi untuk menghancurkan makanan yang masuk ke dalam tubuh. Makanan yang semula dalam bentuk kasar dapat berubah menjadi bentuk yang lebih halus dengan bantuan gigi dan enzim. makanan setelahdicerna akan diserap ke seluruh bagian tubuh.Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada…. a. Lambung b. Usus besar c. Usus halus d. kerongkongan 6. Berikut table nama enzim dan fungsinya Nama enzim Fungsi 1. Amilase A. mengubah protein menjadi asam lemak dan gliserol 2.Pepsin B. mengubah protein menjadi pepton 3.Lipase C. mengubah zat tepung menjadi zat gula Pasangan antara enzim dan fungsinya yangt epat adalah…. a. 1A, 2B, 3C b. 1C, 2B, 3A c. 1B, 2C, 3A d. 1A, 2C, 3A
Gambar untuk soal no7-8 7. Gerak peristaltic ditunjukkan dengan angka a. 1 b. 2 c. 3 d. 6 8. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada organ yang ditunjuk dengan angka.... a. 1 b. 4 c. 7 d. 8 9. Urutan pencernaan yang benar pada manusia adalah …. a. Mulut – lambung – kerongkongan – usus halus – usus besar - anus b. mulut-kerongkongan-lambung-ususbesar-usushalus-anus c. mulut-kerongkongan-lambung-usushalus-ususbesar-anus d. mulut-tenggorokan-lambung-usushalus- ususbesar-anus 10. Tangganadayangmemiliki nuansaHarudansedihadalah…. a. tangganadamayor b. tangganadaminor c. tangganadadiatonis d. tangganadapentatonis
Pensekoran Pengetahuan = x100=…. KUNCIJAWABAN 1. B 2. C 3. B 4. B 5. C 6. B 7. B 8. D 9. C 10. B
1. PenilaianKetrampilan a) BentukPenilaian : Unjuk kerja ( Identifikasi Iklan Media Cetak) NO NAMA KRITERIA: Menyimpulkan hal–hal penting Dalam iklan media cetak Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan (4) ( 3 ) ( 2 ) ( 1 ) 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Instrumenpenilaian : Rubrik
PensekoranKeterampilan= x100=…. b) BentukPenilaian : Unjuk Kerja NO NAMA KRITERIA: Menyusun alur proses pencernaan BaikSe kali(4) Baik ( 3 ) Cukup ( 2 ) Perlu Bimbingan ( 1 ) 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. InstrumenPenilaian :Rubrik
c) BentukPenilaian :UnjukKerja NO NAMA KRITERIA : Menempel Puzzel system Pencernaan manusia Baik Sekali(4) Baik ( 3 ) Cukup ( 2 ) Perlu Bimbingan ( 1 ) 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. InstrumenPenilaian :Rubrik
1 PENYUSUNAN MATERI AJAR TEMA 3 : MAKANAN SEHAT SUB TEMA 1 : BAGAIMANA TUBUH MENGOLAH MAKANAN PEMBELAJARAN 2 Disusun Untuk Memenuhi Tugas Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Oleh NAMA : UZHIATI S,Pd No. UKG : 201500710057 Kelas : PGSD 001 PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN ANGKATAN 1 UNIVERSITAS AL MUSLIM 2022
2 DAFTAR ISI Halaman Cover .................................................................................... 1 DAFTAR ISI .............................................................................................. 2 KEGIATAN BELAJAR : UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN A. Pendahuluan .................................................................................... 3 1. Deskripsi Bahan Ajar ……………………………………………. ... 3 2. Relevansi Materi Ajar ……………………………………………... 3 3. Petunjuk Belajar ............................................................................ 3 B. Inti ........................................................................................................ 4 1. Capaian Pembelajaran ……………………………………….. .. 4 2. Uraian Materi ……………………………………............................ 5 a. Sistem Pencernaan Manusia .............................................. 8 1) Mulut ................................................................................... 8 2) Kerongkongan .................................................................. 9 3) Lambung ........................................................................... 9 4) Usus Halus ........................................................................... 10 5) Usus Besar............................................................................ 10 6) Anus .................................................................................... 11 3. Tugas …………………………………………… .............................. 12 4. Forum Diskusi ................................................................................. 12 C. Penutup ………………………………………………………….. ........ 13 1. Rangkuman ………………………………………………….. ..... 13 2. Tes Formatif …………………………………………………. ........ 13 Daftar Pustaka ……………………………………………………….. ..... 15
3 PENDAHULUAN 1. Deskripsi Materi Ajar Makanan sehat erat kaitannya dengan aktivitas dalam kehidupan sehari-hari. Contohnya setiap hari kita membutuhkan makan bila kita makan tidak teratur bisa menyebabkan berbagai macam penyakit, salah satunya penyakit mah, terganggunya organ pencernaan. Kalian akan mempelajarinya di kelas 5. Kalian akan mempelajari yang mana saja yang termasuk organ pencernaan, kemudian bagaimana proses pencernaan pada manusia terjadi. Untuk itu, belajarlah dengan tekun. Aktivitas pada materi ajar ini menggunakan problem based learning dengan langkah-langkah pembelajaran meliputi: pertanyaan mendasar, mendesain perencanaan produk, menyusun jadwal pembuatan, memonitoring keaktifan dan perkembangan proyek, menguji hasil, dan evaluasi pengalaman belajar. Materi ajar ini memberikan gambaran proses dan penilaian pembelajaran yang berorientasi HOTS. Penulis mengharapkan agar anak-anak juga dapat mempelajari materi ini bisa mendapatkan proses pembelajaran dengan berorientasi HOTS yang bervariasi. 2. Relevansi Materi Ajar a. Setelah mengamati video, peserta didik mampu menyimpulkan unsur – unsur iklan dengan baik. b. Dengan mengamati video peserta didik dapat membuat tabel informasi yang terdapatdalam iklan dengan benar. c. Setelah mengamati video animasi pencernaan manusia, peserta didik dapat menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar d. Setelah mengamati gambar pencernaan manusia, peserta didik dapat menjelaskan alurproses pencernaan dan fungsinya pada manusia dengan benar.
4 e. Setelah mengamati video, peserta didik mampu
5 menjelaskan ciri – ciri lagu bertangga nada mayor dan minor dengan tepat 3. Petunjuk Belajar Proses pembelajaran pada materi ajar ini memfasilitasi berkembangnya kemandirian belajar sebagai ciri khas proses pembelajaran problem based learning (PBL).Untuk membantu para peserta didik dalam mempelajari materi ajar ini, ada baiknya diperhatikan beberapa petunjuk belajar berikut ini: a. Memahami setiap komponen materi ajar mulai dari komponen awal sampai akhir. b. Membaca berbagai sumber belajar lainnya yang sesuai dengan materi yang sedang dipelajari. c. Mendiskusikan hasil membaca pada forum diskusi melalui fasilitas daring bersama peserta lain dan guru. d. Mengerjakan setiap tugas secara mandiri dan tes formatif melalui fasilitas daring. e. Mempraktikkan pengetahuan yang didapatkan dari proses pembelajaran kedalam praktik pembelajaran sehari-hari f. Menghubungi guru melalui fasilitas daring yang telah disediakan bila menemui kesulitan. B. INTI 1. Capaian Pembelajaran a. menyimpulkan unsur – unsur iklan b. menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya pada manusia c. Merancang poster system pencernaanorgan manusia dan fungsinya secara runtut d. membuat tabel informasi yang terdapatdalam iklan e. mempraktikkan lagu bertangga nada mayor atau minor.
5 2. Uraian Materi dan Contoh Sebelum kalian mengenal lebih jauh tentang unsur-unsur iklan, coba kalian amati terlebih dahulu iklan berikut ini, dapatkah ananda memperkirakan informasi-informasi penting apa saja yang ada pada iklan tersebut ? Tuliskan hal-hal yang telah kamu ketahui dan ingin kamu ketahui tentang iklan. Selanjutya mari kita amati dengan seksama sebuah gambar berikut :
6 Setelah mengamati gambar diatas dapatkah ananda menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut : 1. Apa itu iklan ? 2. Apa tujuan iklan di buat ? 3. Apa ciri-ciri iklan ? 4. Ada berapa jenis iklan? Jika belum ayo kita cari tahu melalui teks berikut : Tujuan iklan adalah memberi informasi, membujuk dan mengingatkan. Unsur-unsur iklan 1. Nama Produk 2. Slogan / Kata Kunci 3. Keunggulan produk 4. Harga Produk 5. Alamat 6. Gambar yang menarik Ciri-ciri iklan 1. Komunikatif 2. Informatif 3. Menarik
7 4. Bahasa mudah di mengerti
8 5. Bersifat mengajak 6. Singkat, padat dan jelas Iklan yang telah kalian diskusikan menginformasikan kepada kita air dapat menyehatkan pencernaan kita. Tahukah kamu Organ apa saja yang ada dalam sistem pencernaan kita? SISTEM PENCERNAAN MANUSIA
8 1. MULUT Bagian ini merupakan awal dari saluran pencernaan yang mana di dalamnya terdapat adanya alat-alat dan kelenjar pencernaan seperti halnya lidah, gigi, dan juga kelenjar ludah. a). Lidah. Fungsi organ tubuh manusia ini yaitu untuk mengatur makanan pada saat kita mengunyah dan untuk mendorong makanan supaya dapat masuk ke dalam kerongkongan. Selain dari pada itu, lidah juga memiliki fungsi untuk indra pengecap rasa (manis, asin, pahit, masam, dan pedas) serta peka terhadap panas, dingin, dan juga tekanan. b). Gigi. Penggolongan gigi berdasarkan pada fungsinya dapat
9 dikelompokkan menjadi 3 jenis, antara lain:
1 0 1) gigi seri yang mempunyai fungsi untuk memotong makanan 2) gigi taring yang mpunyai fungsi untuk merobek makanan 3) gigi geraham yang mempunyai fungsi untuk menggilas dan mengunyah makanan. 2.KERONGKONGAN Bagian kerongkongan (esofagus) adalah saluran makanan dari mulut menuju lambung. Adapun panjang dari kerongkongan yaitu sekitar 20 cm. Kerongkongan bisa melakukan gerakan meremas- remas makanan dapat terdorong dan masuk ke dalam lambung. Gerak kerongkongan tersebut dikenal dengan sebutan gerak peristaltis. Pada bagian kerongkongan ini tidak terjadi proses pencernaan. 3. LAMBUNG Lambung (ventrikulus) terletak di antara kerongkongan dan usus halus pada bagian kiri rongga di perut bagian atas. Ukurannya sekitar dua kepalan tangan dan bentuknya menyerupai kantong yang menggelembung. Fungsi lambung pada sistem pencernaan adalah untuk menyimpan makanan dan cairan yang tertelan, untuk mencampur makanan dan cairan pencernaan yang iproduksinya, serta mengosongkan isinya ke dalam usus kecil secara perlahan- lahan. Lambung juga turut menghasilkan asam klorida yang akan membasmi semua mikroorganisme yang ada pada makanan yang dikonsumsi. Terdapat tiga bagian pada lambung yakni lambung terdiri dari tiga bagian yaitu bagian atas (kardiak), bagian tengah (fundus), dan bagian bawah pylorus).
10 4. USUS HALUS Alat pencernakan usus halus (intestinum) ini merupakan saluran pencernaan terpanjang. Bagian usus halus terdiri dari tiga bagian, antara lain 1). usus dua belas jari (duodenum), 2). usus kosong (jejunum), dan 3). usus penyerapan (ileum). 5. USUS BESAR Mengapa dinamakan usus besar? Penamaan atas usus besar atau kolon oleh sebab usus ini mempunyai ukuran yang besar. Sisa- sisa atas proses pencernaan dari usus halus akan dilepaskan ke usus besar. Usus besar mempunyai tambahan usus yang disebut usus buntu (sekum). Pada ujung usus buntu terdapat adanya usus tambahan yang disebut umbai cacing (apendiks). Jika terjadi peradangan pada usus buntu (disebut apendisitis), secara umum apendiks tersebut lalu dipotong. Fungsi utama usus besar yaitu untuk mengatur kadar air dalam sisa pencernaan. Jika berlebihan, maka air dalam sisa pencernaan tersebut akan diserap oleh usus besar. Demikian juga dengan kondisi sebaliknya. Di dalam usus besar terdapat adanya bakteri koli (Escherichia coli) yang mempunyai peran pembusukan atas sisa pencernaan menjadi kotoran. Oleh sebab itu, kotoran menjadi lunak dan mudah dikeluarkan. 6. ANUS
11 Sisa makanan yang menjadi kotoran akan melalui bagian ujung pada usus besar yang disebut sebagai rektum. Rektum merupakan jalur menuju anus yang merupakan tempat pembuangan terakhir kotoran. Dalam sistem pencernaan, anus merupakan pintu terakhir proses pencernaan makanan. Anus berfungsi sebagai tempat pembuangan feses yang diwujudkan pada proses buang air. Anak-anak sudah mempelajari tentang iklan dan sistem pencernaan manusia. Tahukah kamu bahwa iklan juga bisa disampaikan melalui lagu??? Lagu apa yang kamu ketahui yang berhubungan dengan iklan ? Mari kita bernyanyi bersama-sama. Aku Anak Indonesia Sehat dan Kuat Karena mama memberi Sakotik A, B, C. Selanjutnya ayo bernyani lagu pembelajaran Sistem Pencernaan Manusia. Sistem Pencernaan Sistem pencernaan pada manusia Mulai dari mulut lalu kerongkonga Lambung, usus halus lanjut usus besar Lalu di keluarkan melalui anus Lagu bertangga nada mayor dinyanyikan dengan bersemangat dan riang gembira. Biasanya diawali atau diakhiri
12 dengan nada do. Tahukah kalian bertangga apakah lagu yang kita nyanyikan tadi ? Lagu bertangga nada minor dinyanyikan dengan tempo lambat dan sedih. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada la. 3. Tugas Pasanglah Puzzel organ pencernaan yang di bagikan oleh gurumu. Tulislah nama organ itu dan jelaskan fungsinya secara singkat. 4. Forum Diskusi Untuk melatih ketrampilan peserta didik dalam mengemukakan pendapatnya terkait dengan materi ajar ini. Diskusikanlah bersama teman/orang tua mu tentang proses pencernaan pada manusia dan buatlah poster tentang organ pencernaan manusia, presentasikan hasil diskusimu di depan kelas di pertemuan selanjutnya. C. PENUTUP 1. Rangkuman a. Iklan merupakan suatu pesan tentang keunggulan suatu produk atau jasa yang dibuat seseorang atau perusahaan dan
12 ditujukan kepada masyarakat.
13 b. Iklan disajikan secara menarik dengan kata kunci dan gambar sesuai tujuan iklan. c. Tujuan iklan di atas agar masyarakat mau mengonsumsi buah dan sayuran demi kesehatan pencernaan. d. Mulut berfungsi untuk menghancurkan makanan sehingga dapat ditelan oleh tubuh. e. Kerongkongan berfungsi untuk mendorong makanan dari mulut ke lambung. f. Lambung berfungsi sebagai tempat terjadinya sejumlah proses pencernaan kimiawi. g. Usus halus berfungsi sebagai tempat penyerapan sari-sari makanan. h. Usus besar berfungsi sebagai tempat penyerapan air dari makanan. i. Anus: saluran pembuangan sisa pencernaan. 2. Tes Formatif Pilihlah salah satu jawaban yang kalian anggap benar ! 1. Amati Gambar iklan berikut! Isi informasi yang disampaikan dalam iklan di atas yang tepat adalah.... a. mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk menjaga kebersihan badan b. mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk makan buah dan sayur setiaphari c. mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk mencintai makanan sehat d. mendukung gerakan masyarakat hidup sehat untuk makan buah dan sayurseminggu sekali
14 2. Perhatikan iklan berikut ini! Isi informasi iklan yang sesuai iklan di atas yang tepat adalah a. Makanlah nasi sebagai pengganti singkong b. Makanlah singkong pengganti nasi yang sehat dan mahal c. Makanlah singkong pengganti nasi yang sehat dan merakyat d. Makanlah singkong yang sehat dan nikmat 3. Perhatikan iklan di bawah ini! Pesan iklan tersebut adalah… a. Marilah makan dan minum yang yang aman dan bergizi b. Marilah sarapan sehat yang aman dan bergizi sebelum jam 09.00 c. Ayo sarapan pagi yang aman dan bergizi d. Marilah sarapan sehat setelah pukul 09.00. 4. Perhatikan iklan dibawah ini! Kata kunci iklan diatas adalah…. a. ikan bergizi dan berprotein b. ikan adalah makanan yang bergizi tinggi, sehat, dan enak c. lemak yang terdapat dalam ikan adalah lemak jenuh d. ikan adalah makanan yang bergizi dan mahal harganya
15 5. Sistem pencernaan pada tubuh manusia berfungsi untuk menghancurkan makanan yang masuk ke dalam tubuh. Makanan yang semula dalam bentuk kasar dapat berubah menjadi bentuk yang lebih halus dengan bantuan gigi dan enzim. makanan setelah dicerna akan diserap ke seluruh bagian tubuh. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada…. a. Lambung b. usus besar c. usus halus d. kerongkongan 6. Berikut tabel nama enzim dan fungsinya Nama enzim Fungsi 1. Amilase A mengubah protein menjadi asam lemak dan gliserol 2. Pepsin B mengubah protein menjadi pepton 3.Lipase C mengubah zat tepung menjadi zat gula Pasangan antara enzim dan fungsinya yang tepat adalah …. a. 1A, 2B, 3C b.1C, 2B, 3A c.1B, 2C, 3A d.1A, 2C, 3A Gambar untuk soal no 7-8 7. Gerak peristaltik ditunjukkan dengan angka a. 1 b.2 c.3 d.6 8. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada organ yang ditunjuk dengan angka.... a. 1
16 b. 4
17 c. 7 d. 8 9. Urutan pencernaan yang benar pada manusia adalah …. a. Mulut- lambung- kerongkongan- usus halus- usus besar- anus b. mulut- kerongkongan- lambung- usus besar-usus halus- anus c. mulut- kerongkongan- lambung- usus halus- usus besar- anus d. mulut- tenggorokan- lambung- usus halus- usus besar- anus 10. Tangga nada yang memiliki nuansa Haru dan sedih adalah…. a. tangga nada mayor b. tangga nada minor c. tangga nada diatonis d. tangga nada pentatonis
© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.