MODUL 1.3JURNAL DWI MINGGUAN Flipbook PDF

MODUL 1.3JURNAL DWI MINGGUAN

70 downloads 111 Views 4MB Size

Story Transcript

JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN

MODUL 1.3 JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN VISI GURU PENGGERAK

LESTARI CGP ANGKATAN 5 KUDUS

SETELAH

PEMBELAJARAN Minggu ini akhirnya saya mampu

MEMBUAT VISI GURU PENGGERAK YANG DISESUAIKAN DENGAN PRAKARSA PERUBAHAN BAGJA

SETELAH

PEMBELAJARAN Minggu ini akhirnya saya mampu memahami bahwa:

GURU PENGGERAK HARUS MEMILIKI VISI SEORANG GURU BERKAITAN DENGAN PROFESINYA SEBAGAI GURU YANG DISESUAIKAN DENGAN PRAKARSA PERUBAHAN BAGJA

PERASAAN SAYA SETELAH

PEMBELAJARAN Minggu ini adalah:

SAYA MERASA SENANG. KARENA BISA MENYUSUN VISI YANG SESUAI DENGAN KEBUTUHAN MURID YANG BELUM SAYA KETAHUI SEBELUMNYA. BISA MENYUSUN VISI YANG BERPUSAT PADA MURID MERUPAKAN KEBAHAGIAAN TERSENDIRI UNTUK SAYA.

PERASAAN SAYA SETELAH

PEMBELAJARAN Minggu ini yang menjadi target berikutnya adalah:

SAYA AKAN MENUNTUN MURID SAYA UNTUK MEWUJUDKAN VISI YANG SUDAH SAYA SUSUN. SAYA AKAN MEMBERSAMAI MEREKA UNTUK MEWUJUDKAN MURID MERDEKA YANG MEMILIKI KEMANDIRIAN.

TERIMAKASIH GURU BERGERAK INDONESIA MAJU

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.